MyFavoriteStory
24 stories
Romancing The Rancher by SparklingDeer
SparklingDeer
  • WpView
    Reads 1,617,632
  • WpVote
    Votes 86,945
  • WpPart
    Parts 50
Sangga tahu kalau jatuh cinta pada Mora akan membuatnya menjadi bukan dirinya. Akan tetapi, mana sanggup Sangga mengendalikan hatinya yang entah sejak kapan selalu tertuju pada Mora?
Aksara Lingga by Adelia1508
Adelia1508
  • WpView
    Reads 11,909,777
  • WpVote
    Votes 693,101
  • WpPart
    Parts 50
Lingga itu berandalan, liar dan serampangan, sumber kepusingan bagi Aruna, karena jabatan ketua seksi ketertiban-kerap membuatnya berseteru dengan si pembuat onar. 'Cowok tanpa masa depan' Begitu Runa melabeli Lingga saat mereka masih remaja. Sampai realita menamparnya 7 tahun kemudian. Ketika Lingga tampil sebagai arsitek muda dengan karir gemilang, sedang Aruna hanya seorang tutor les bagi adiknya. Dibayar oleh pria yang pernah Ia pandang sebelah mata sudah cukup menenggelamkan Runa dalam Ironi tak terelakan. Namun segalanya kian gamang saat Lingga tiba-tiba memaksanya berperan menjadi pacar pura-pura.
Your Everyday by seoulsmermaid
seoulsmermaid
  • WpView
    Reads 2,489,793
  • WpVote
    Votes 166,610
  • WpPart
    Parts 47
Menurut Bya, jatuh cinta tidak ada dalam daftar jobdesk ketika dirinya menandatangani kontrak dengan HRD. Kevin Kuo, tidak pernah menyangka jika dia bisa menjadikan seseorang baru sebagai tempatnya kembali setiap malam, bercerita panjang lebar tentang segala apa yang dia rasakan. Pekerjaan sangat minim bersinggungan, tapi diskusi mereka berjalan dengan baik dan rutin dilakukan. Cinta, tidak termasuk didalam setiap topik briefing mereka setiap senin pagi. Tapi bagaimana ketika rutinitas tak terencana ini malah menjadi kebiasaan yang sama?
CHAOTIC (On Hold)  by americxnecoffee
americxnecoffee
  • WpView
    Reads 142,760
  • WpVote
    Votes 12,873
  • WpPart
    Parts 16
Zane and his pet
𝓐𝓵𝓹𝓱𝓪 𝓞𝓯 𝓣𝓱𝓮 𝓐𝓬𝓮  by lemamelia19
lemamelia19
  • WpView
    Reads 7,867,709
  • WpVote
    Votes 294,111
  • WpPart
    Parts 20
Pepatah mengatakan jika jodoh adalah cerminan diri, apa kalian percaya? Lalu bagaimana kisah antara sang badboy yang jatuh cinta pada seorang gadis lugu dan polos? Sepertinya pepatah itu keliru bagi pasangan remaja ini, tepatnya antara Atlas- sang Alpha The Ace dan juga Liora- sang gadis lugu yang begitu intovert. Bayangkan, kehidupan dan sifat mereka sangatlah berbeda ibarat api dan air. Ini adalah kisah tentang sebuah perkumpulan remaja yang terkenal dengan keganasannya, ini juga kisah tentang seorang gadis yang harus diombang-ambing oleh seorang Alpha The Ace. Tapi siapa sangka, kehidupan penuh liku itu dapat membuat sebuah trauma mendalam sembuh? Alpha dan Luna, sebuah nama lain untuk raja dan ratu. Semuanya tentang mereka, tepatnya bagaimana upaya sang Alpha yang mengejar cintanya. NEW VERSION ﹏﹏﹏﹏﹏﹏﹏﹏﹏﹏ Highest of Rank : Rank 1 Cutegirl Rank 1 Coldboy Rank 1 liora Rank 1 atlas Rank 13 fiksi remaja Rank 3 cewekpolos Rank 8 ketua Rank 6 possesive Rank 1 Baper Rank 3 possesive Rank 1 sma Rank 1 protective Rank 1 of childish Rank 1 of badboy ﹏﹏﹏﹏﹏﹏﹏﹏﹏﹏ Cerita ini masih dalam tahap revisi dari awal dan akan up sampe akhir, so kalian bisa stay terus untuk baca AOTA versi baru!! Cerita ini murni berasal dari imajinasi saya sendiri, jika menemukan kesamaan dalam cerita lain mungkin itu sebuah ketidaksengajaan yang jelas cerita ini bukan paste dari yang lain. Saya tidak akan pernah melakukan private dalam cerita manapun, tapi lebih baik jika kalian FOLLOW ME!! Mau plagiat? Saya punya Tuhan yang maha melihat dan hukum yang tertulis. HAPPY READING & ENJOY GUYS!! Start up : 12-09-20 Finish : 3-01-21 REVISI Start up : 13-09-21 Finish : - Instagram : Kristt_19
I Become The Male Lead's Obsession { Tamat } by Pelmen_Minmin
Pelmen_Minmin
  • WpView
    Reads 1,388,239
  • WpVote
    Votes 159,071
  • WpPart
    Parts 54
[ Sudah Terbit: Edisi Baru ] [ Romance, Transmigrating ] [ Roosevelt Series 1 ] [ 🔞 Mature Content ] . . . ~~}{~~ Teresia menatap gelisah pada tangan yang merangkul lengan begitu akrab, ragu-ragu membuka mulut. "Siapa namamu?" tanyanya pelan, memilih 'bekerja sama' dengan hasil pemeriksaan dokter, demi mengetahui situasi sekarang. Suara itu pelan, hanya bisa didengar berdua, menarik perhatian gadis yang sejak tadi melengket. "Gabby," jawab gadis itu, sekali lagi dengan senyuman indah. Bulu kuduk Teresia meremang tanpa sadar, nama itu seperti tidak asing, tapi asing. Seperti pernah didengar, tapi juga tidak pernah mendengar. Perasaan kontradiktif itu semakin tidak nyaman. "Kamu Yerin, kita kembar." ~~}{~~ . . . Author note: Setiap seri Roosevelt memiliki genre yang berbeda, bisa dibaca tidak harus berurutan. Cerita full sebelum direvisi bisa dibaca di GoodNovel & KUBACA ( ada juga versi ebook pdf ). Cerita yg sudah direvisi + bonus bab hanya ada di wattpad, versi cetak, dan Karyakarsa. Happy Reading ... 14-05-2022 #1 in femalelead 15-06-2022 #1 in dark-romance 15-06-2022 #1 in berpindahjiwa 17-06-2022 #1 in novel 17-06-2022 #1 in protagonis 17-06-2022 #1 in minorromance 18-06-2022 #1 in drama 21-06-2022 #1 in transmigration 22-06-2022 #1 in malelead 22-06-2022 #1 in isekai 22-06-2022 #1 in transmigrasi 23-06-2022 #1 in fiksifantasi 19-02-2025 #1 in roosevelt
ASTERLIO [SELESAI] by yogurtkji
yogurtkji
  • WpView
    Reads 8,236,619
  • WpVote
    Votes 679,718
  • WpPart
    Parts 76
#9 in teenfiction #3 in fiksi [FOLLOW DULU SEBELUM MEMBACA.] Semua tentang Asterlio Galaksi Derandra, iblis pencabut nyawa berwujud dewa dalam mitologi Yunani. Tentang bagaimana kisahnya dengan para sahabatnya. Tentunya juga kisah dengan sang pemilik hatinya, gadis cantik yang penuh teka-teki. Brigita Zhivanya Dimitri. _____________________________________ "Gue gak suka milik gue dinikmatin orang lain." ketus Aster berbisik tepat ditelinga Zhiva. "Kan cuma ngeliat doang Ter." "Gak." Aster membuka jaket Devil's Atara yang melekat dibadannya, memakaikannya pada Zhiva padahal perempuan itu sama sekali tidak kedinginan. "Gak dingin." "Buat nutup lengan lo." "Possesive." "Biarin." _____________________________________ Bagaimana kelanjutan kisah mereka? Bersiaplah, Zhiva punya kejutan untukmu dan untuk Asterlio. Tapi maaf, ini bukan cerita bad boy yang bertemu dengan cewek polos ataupun lugu. Zhiva gadis yang lebih dari itu. #1 in wattpadindonesia [29/10/21] #1 in indonesia [20/07/21] #1 in recomend [02/03/21] #1 in couplegoals [01/08/21] #1 in random [01/08/21] #1 in coldboy [04/08/21] #4 in fiksiumum [30/03/21] #4 in geng [17/07/21] #5 in coolboy [09/08/21] #8 in sahabat[15/05/21] #25 in fiksi remaja [01/08/21] #25 in badboy [07/01/21] #11 in wattpadindonesia [07/02/21] #18 in fiction [09/01/21] #58 in mostwanted [09/01/21] TIDAK UNTUK DITIRU ❌ Follow IG : @devzofc_ @yogurtkjii
Fifty Fifty Marriage (Complete) by cloudnara
cloudnara
  • WpView
    Reads 867,311
  • WpVote
    Votes 126,987
  • WpPart
    Parts 49
Nama lengkap : Adil Hakim Jenis kelamin : Laki-laki Usia : 29 tahun Karakteristik yang menonjol : adil, hemat Perempuan idaman : cerdas, mandiri, adil Motif menikah : mengubah gaji menjadi nafkah keluarga Nama lengkap : Elegi Esok Jenis kelamin : Perempuan Usia : 25 tahun Karakteristik yang menonjol : ceria, pintar Laki-laki idaman : bertanggung jawab secara materi dan rupa Motif menikah : ingin dinafkahi, malas cari uang Adil dan Elegi bertemu karena biro jodoh. Adil yang mencari jodoh karena ingin bersikap adil dengan keuangannya yang mentok di tabungan, Elegi yang mencari jodoh karena bosan cari kerja dan ingin numpang kaya saja. Kedua orang yang bertolak belakang kepribadian dan visi hidup, tiba-tiba setuju untuk menikah. "Apa ini, Mas?" Tanya Elegi bingung, melihat Adil meletakkan selembar uang dua puluh ribu ke atas telapak tangannya. "Nitip bayarin punya Mas." "Loh, bayar sendiri-sendiri?" "Adil, gi," jawabnya dengan nada sarkasnya yang khas, "Siapa yang makan, dia yang bayar." Elegi melongo. Tapi dia hanya bisa membuka dompetnya sendiri dengan patuh. Karena uang yang dia miliki sekarang juga bersumber dari setengah gaji Adil. *** Cerita ringan yang mengambil latar belakang kehidupan pernikahan tanpa cinta. Another story of Cloudy Marriage. Second story of Marriage Series versi Cloudnara. Selamat bersenang-senang dengan Adil-Elegi🧸
Sweetest Bride by Silverriver21
Silverriver21
  • WpView
    Reads 7,524,020
  • WpVote
    Votes 380,532
  • WpPart
    Parts 39
Evelin hanyalah anak SMA biasa yang harus dihadapkan pada takdir mendadak di hadapannya, Dia harus menikah dengan Genta Airlangga, kakak kelas pujaan satu sekolah, karena perjanjian politik kedua orang tua mereka. Bisakah Evelin dan Genta menyatukan hati mereka? . Highest rank👇 #4 on Romance JAN&FEB 2017❤️ . #WARNING!!! Cerita ini mengandung Drama yang bisa bikin kalian geli atau gemas sendiri. #WARNING!!! Beberapa kali akan ada adegan 17+, mohon kebijakannya. . . Thanks a lot to my sister (Karamel) for the cover. I really appreciate it❤️
HEAVEN by naravc_
naravc_
  • WpView
    Reads 35,128,980
  • WpVote
    Votes 2,491,009
  • WpPart
    Parts 61
Heaven Higher Favian. Namanya berartikan surga, tampangnya juga sangat surgawi. Tapi sial, kelakuannya tak mencerminkan sebagai penghuni surga. Cowok itu terkenal berandal, pemaksa dan tidak bisa dikalahkan. Disisi lagi dia sangat cerdas dan berwibawa. Dua kepribadian yang SUMPAH sangat bertolak belakang. Lalu bagimana dengan Mutia Syavikha? Gadis yang awalnya tidak mau berurusan dengan Heaven malah harus bertunangan dengan cowok itu karena sebuah insiden. Menghadapi Heaven, Mutia harus siap mental. Heaven tipe cowok yang posessif, bucin, gampang emosi, gampang minta atraksi, dan yang pastinya selalu meresahkan sekaligus merepotkan jantung. "Nama doang yang artinya surga, kelakuan kek dakjal!" Susu milo? Minta bikin proyek baby twins? tiap hari. ____ YOUNGADULT + ROMANCE True love never dies - Mutia Ketika lo menjadi titik dimana gue harus berhenti- Heaven Gue tuh punya lo - Heaven [ ON GOING] 1# Heaven (29-08-2021) 1# Meresahkan (2-09-2021) 1#Goodgirl (4-09-2021) 2# Romantis (5-09-2021) 2#Goodgirl (21-09-2021) 1#Goodgirl (22-09-2021) ⚠️17+ ⚠️banyak kata umpatan, adegan kekerasan, baku hantam ⚠️ Meresahkan, bikin baper, ambigu ⚠️ Yang buruk jangan ditiru!