WitaRosita's Reading List
5 stories
Ragu Semesta by Marronad
Marronad
  • WpView
    Reads 627,600
  • WpVote
    Votes 59,686
  • WpPart
    Parts 32
Tersisa luka fisik dan luka hati yang digoreskan istrinya-Gayatri, Kin mengakhiri pernikahannya. Di saat yang sama, pertemuannya dengan Aruana mungkin adalah obat yang Kin butuhkan. *** Kin tidak menyangka pernikahannya selama setahun dengan Gayatri berbuah luka hati dan fisik. Bukan hanya dituding berselingkuh, Gayatri memaksa Kin untuk menceraikannya. Merasa sudah cukup dengan keadaan pernikahannya, Kin menyetujui keinginan Gayatri dan menjatuhkan talak. Sebagai bos, Kin tentu menaruh perhatian kepada seluruh karyawannya meski, jujur, ia menaruh perhatian khusus pada Aruana-gadis berumur dua puluh enam tahun yang pintar dan cuek-yang bekerja sebagai penerjemah bahasa Mandarin di kantornya. Ketika Aruana terus didesak oleh orang tuanya untuk menikah, untaian kejadian berakhir dengan Aruana mengakui Kin sebagai pacar sekaligus calon suaminya. Kin yang sudah menduda dan memang sejak awal tertarik pada Aruana setuju untuk berpura-pura menjadi pasangan Aruana dengan harapan dirinya dapat meluluhkan hati gadis itu seiring waktu. Tetapi, apakah Kin akan mempertahankan perasaannya ketika rahasia milik Aruna menghantui hubungan mereka?
Desiran Angin Laut by Alnira03
Alnira03
  • WpView
    Reads 4,863,830
  • WpVote
    Votes 614,211
  • WpPart
    Parts 36
[Pemenang Wattys Award 2017 kategori Riveting Reads] Apa sih yang dipikirkan orang saat mendengar kata pelaut? Orang yang kerjanya menangkap ikan seperti nelayan? Orang yang bekerja berbulan-bulan di laut dan tak pulang-pulang? Atau orang yang diyakini tidak pernah cukup dengan satu wanita saja?
Lo, Tunangan Gue !!! [Sudah Terbit] by yennymarissa
yennymarissa
  • WpView
    Reads 6,545,380
  • WpVote
    Votes 350,632
  • WpPart
    Parts 45
[Tersedia di toko buku terdekat. Beberapa part sudah dihapus] Fani membenci Reihan Nathaniel setengah mati. Cowok playboy yang selalu menjadi most wanted di kampusnya. Bagaimana bisa Tuhan menciptakan cowok seperti Rei yang tidak bisa menghargai cewek? Bukan. Bukan karena cowok itu berlaku kasar atau apapun. Tapi karena cowok itu terlalu lembut dan membuat hampir semua cewek di kampusnya bertekuk lutut pada pesona -yang menurut Fani justru sangat menyebalkan. Kenapa juga orangtuanya memintanya untuk bertunangan dengan cowok itu? Dan yang lebih menjengkelkannya lagi, kenapa Rei harus menerima pertunangan mereka? Karena sebuah alasan, Rei harus menyetujui permintaan orangtuanya untuk bertunangan dengan Tiffany Adelia. Cewek yang ternyata adik tingkatnya di kampus dan cewek yang ternyata membencinya setengah mati. Tapi Rei berusaha untuk bersikap tenang demi rencananya. Karena ternyata, cewek itu juga pernah terlibat secara tidak langsung dengan masa lalunya. "Sampe tujuan gue berhasil aja, Fan. Setelah itu, gue pasti lepasin lo." Tapi belum juga berhasil, hatinya justru berontak dan membuat rencananya hampir gagal. Atau mungkin sudah gagal? Karena tanpa sadar, dia selalu ingin orang lain tahu tentang statusnya dengan Fani. Bukan lagi untuk keberhasilan rencananya, tapi untuk hatinya agar cewek itu tetap tinggal di sisinya. Fani menatap Rei tajam. "Lo nggak punya hak buat ngatur-ngatur gue." "Gue tunangan lo, kalo lo lupa." "Kita cuma pura-pura, kalo lo lupa." "KALO GUE BILANG JANGAN JALAN SAMA DIA, YA BERARTI JANGAN JALAN SAMA DIA!! JANGAN BIKIN GUE TAMBAH MARAH, FAN!!" bentak Rei sambil menonjok dinding.
TELUK ALASKA [SELESAI] ✅ by ekaaryani
ekaaryani
  • WpView
    Reads 71,247,374
  • WpVote
    Votes 3,961,526
  • WpPart
    Parts 88
#1 in Teen Fiction [PROSES PENERBITAN] Alister Reygan, ia adalah cowok yang selalu menjadi idaman para wanita. Bukan hanya sekedar tampan, ia juga memiliki sebuah genk yang sering di sebut sebagai 'penguasa sekolah'. Nasib sial menimpa cewek teman sekelasnya. Di mana ia selalu menjadi objek bullying oleh genk nya. Alister sebagai ketua selalu paling kasar dan semangat dalam membully cewek tersebut. Sampai suatu hari Alister berhenti. Kata-kata kasar dan tatapan kebencian itu menghilang. Itu semua karena sebuah rahasia besar yang terpecahkan. Rahasia yang membuat hidupnya hancur seketika. Dan... Rahasia tersebut ada pada Anastasia Mysha, teman sekelasnya yang selalu ia sakiti. Note: CHAPTER NGGAK ADA YANG DI PRIVATE, KALIAN BEBAS BACA TANPA RIBET! Copyright© 2018 By: Eka Aryani
Only You by YustikaM
YustikaM
  • WpView
    Reads 3,260,648
  • WpVote
    Votes 119,601
  • WpPart
    Parts 45
[TELAH TERBIT] Ini tentang Galen Alvaro. Seorang siswa populer di SMA Twist dengan sejuta pesonanya. Galen dapat membuat gadis mana pun terpukau dengan ketampanannya. Namun sayang, dia mempunyai sikap dingin, cuek, dan irit berbicara. Lalu, ada Irabella Fasha. Seorang gadis manis kerap dipanggil Bella, yang merupakan ketua OSIS. Siapa sangka Bella amat tidak menyukai Galen. Menurutnya; Galen adalah seorang cowok yang sangat menyebalkan. xxx Copyright © 2016 by YustikaM