zami1123's Reading List
2 stories
TINDEROLOGY by larasatylaras26
larasatylaras26
  • WpView
    Reads 1,983,157
  • WpVote
    Votes 243,507
  • WpPart
    Parts 39
(SUDAH TERBIT, BISA DI BELI DI SELURUH TOKO BUKU DI INDONESIA) Tinder, satu dari sekian banyak dating aplikasi yang mempertemukan banyak orang. Dan, Arawinda Kani (Awi), seorang Public Relation Officer yang bisa dibilang sophisticated, punya beberapa teori untuk pengguna Tinder. Dia menyebutnya Tinderology: 1. Tinder untuk orang-orang tidak sibuk. 2. Kalo dia ganteng atau cantik, ngapain main tinder? 3. Tinder adalah jalan pintas, untuk ke-desperate-an kaum single. 4. Cara mudah nyari jodoh, tinggal swap kanan atau kiri. Lalu, setelah swap kanan dan kiri, tulisan "It's a match!" muncul, dan mengenalkan Awi pada Rajiman Aksa (Aji), si tukang semen super kaku. Hidup Awi jadi nggak seperti biasa lagi, dia jadi punya sedikit waktu untuk chat dengan Aji. Selain disibukkan dengan meeting, traveling, dan menjaga hubungan baik dengan relasi bisnis perusahaannya. Belum lagi, bosnya yang berdarah Inggris super cerewet dan selalu mengajaknya untuk menghadiri meeting secara dadakan. Kalau jodoh Awi itu kemungkinan Aji, yang jaraknya sekitar 2 km. Jadi, berapa kilometer jodohmu?
Handsome Lord & The Scar Lady [END] by vi_roez
vi_roez
  • WpView
    Reads 868,266
  • WpVote
    Votes 50,400
  • WpPart
    Parts 26
Lavinia Laven adalah seorang pewaris--yang mendapatkan warisan dari ayahnya yang tak akan habis untuk 7 turunan. Bisa dikatakan, keluarganya adalah kalangan kelas menengah masyarakat kota London. Walau begitu, Lavinia sama sekali tak berniat memunculkan dirinya di hadapan publik. Dia lebih memilih menyembunyikan diri dalam kamarnya yang gelap. Dia seorang gadis muda yang tak suka bersosialisasi--bahkan terhadap orang-orang rumahnya. Lavinia Laven lebih memilih kesendirian dibanding hal lainnya. Sebenarnya, dia tak akan melakukan hal tersebut jika saja bisa seperti gadis-gadis lain yang bisa pergi berjalan-jalan atau berpesta maupun menari. Namun, dia tak bisa melakukan semua itu. Bekas luka di wajah membuatnya tak ingin bertemu siapa pun. Bekas luka yang membuatnya menjadi pribadi tertutup. Sementara di saat yang bersamaan, seorang pria bangsawan tampan yang terkenal dengan selera fashionnya yang sangat tinggi di London, Earl of Harrington, memiliki sebuah masalah yang harus diatasinya segera. Dia benar-benar membutuhkan uang, lalu berencana mencari istri seorang ahli waris. Dan pilihannya jatuh pada Miss Lavinia Laven.