completed
118 stories
Hati yang Menanti - [ Love Series 1 ] ✔ by SeolHan-Na
SeolHan-Na
  • WpView
    Reads 815,011
  • WpVote
    Votes 40,425
  • WpPart
    Parts 34
Di usianya yang menginjak 31 tahun, Reyhan harus berlapang dada mengikhlaskan kepergian istrinya, Rania. Meninggalkan dua orang anak yang masih membutuhkan kasih sayang seorang Ibu. Raka dan Raisa. Sebagai seorang ayah, ia pun berusaha untuk menjadi seorang Ibu bagi kedua anaknya. Hingga pada satu hari, ia merasa dirinya egois jika tidak membiarkan kedua anaknya mendapat kasih sayang seorang Ibu. Di tengah penantian bidadarinya, datang lah seorang perempuan yang menarik perhatiannya. Perempuan yang mempunyai nama yang mirip dengan Alm.istrinya, yakni Raina. Ketika takdir membiarkan mereka dekat, masalah bermunculan dengan fakta yang di sembunyikan. Sampai pada akhirnya, apa yang selama ini ia nantikan berujung pada kebahagian yang Allah berikan.
Enggannya mencinta by lionny
lionny
  • WpView
    Reads 400,973
  • WpVote
    Votes 11,827
  • WpPart
    Parts 16
Trauma tentang masa lalunya membuat Anna berjanji pada dirinya sendiri untuk melupakan makhluk yang namanya lelaki sampai ia bertemu dengan Leo yang telah memporak-porandakan hidupnya dan cintanya.
Mahar Terindah (Remake) by zaulaziza
zaulaziza
  • WpView
    Reads 460,091
  • WpVote
    Votes 19,824
  • WpPart
    Parts 46
Hans Revillo Routh, adalah seorang pria berusia 26 tahun yang masih dibayang-bayangi masa lalunya. Ditinggalkan oleh kedua wanita yang dicintainya membuat Hans seperti mayat hidup. Lalu, sebuah titik balik datang dihidupnya. Semuanya bermula saat ia mendengar lantunan ayat suci dari mesjid yang berdekatan dengan gereja tempat adiknya menikah. Saat ia mendengar lantunan ayat tersebut, hatinya bergetar dan rasa nyaman menyelimuti dadanya. Ia tidak mengelak bahwa keadaan tersebut datang dari suara yang ia dengar dari mesjid tersebut. Ia memutuskan untuk mencari tahu dan rasa tertarik tidak dapat dihindarinya. Hingga akhirnya takdir menuntun Hans untuk singgah di sebuah mesjid kecil dan mempertemukannya dengan seorang wanita berparas bidadari, Zasyifa Ratih Noura. Setelah bertemu dengan Noura, rasa tertarik Hans semakin bertambah. Ia yakin bahwa Noura memiliki jawaban atas semua pertanyaannya tentang apa hal yang mengganjal dihatinya. Hans tidak dapat mengelak saat paras cantik Noura berhasil menghipnotisnya. Bahkan tanpa pikir panjang ia ingin memiliki Noura. Saat ia mengutarakan keinginannya, Noura memberinya persayaratan yang cukup berat baginya. Akankah Hans menerima persyaratan tersebut? --- #IndonesiaMembaca ---
A SECRET LOVE by rannyannisa
rannyannisa
  • WpView
    Reads 485,406
  • WpVote
    Votes 21,942
  • WpPart
    Parts 44
"Aku tak perduli kau jodohku atau bukan. karena diluar tentang itu semua, kau adalah apa yang selalu aku perjuangkan..." - Leonardo Charsens Cooper - "Aku selalu berpura-pura buta melihat perjuanganmu, aku selalu berpura-pura tuli mendengar cerita orang tentangmu, tapi setidaknya hatiku tidak pernah berpura-pura untuk mencintaimu..." - Natasya Adhiarja -
Cinta Tulus untuk Andrea by tyahandriyani
tyahandriyani
  • WpView
    Reads 414,820
  • WpVote
    Votes 9,896
  • WpPart
    Parts 50
Andrea yang sangat sulit jatuh cinta karna ketakutannya sangat besar untuk mencintai seorang pria.dia sangat takut jatuh cinta karna dia takut patah hati, dia menginginkan cinta tulus untuknya tanpa patah hati.tapi takdir berkata lain, untuk mendapatkan ketulusan dia harus menghadapi beberapa proses dan masalah yang cukup sulit sehingga dia sulit move on. Andrea lebih menginginkan dicintai daripada mencintai yang membuat dirinya sakit terlalu dalam.
MELODY by serafindaph
serafindaph
  • WpView
    Reads 3,086
  • WpVote
    Votes 132
  • WpPart
    Parts 3
Semacam short story yang terinspirasi dari sebuah lagu...
I'm Sorry, I Love You (Complete) [Open PO] by luminouslia
luminouslia
  • WpView
    Reads 533,921
  • WpVote
    Votes 15,581
  • WpPart
    Parts 61
Cinta tidaklah semudah ketika dua insan yang saling mencintai bisa bersatu dan hidup bahagia. Cinta bukanlah sekedar kebanggaan bagi seseorang yang dapat memiliki orang yang dicintainya. Cinta bukanlah hanya sekedar ucapan I Love You. Cinta lebih dari semua itu, cinta adalah hal rumit bagi semua insan di dunia ini. Warning 18+: cerita ini bukanlah cerita erotis namun terdapat kata-kata yang tidak pantas dibaca anak dibawah umur. Copyright by: Luminous Lia, October 2014
Bury Sense[Completed] (SUDAH TERSEDIA DALAM VERSI E-BOOK) by lorcin
lorcin
  • WpView
    Reads 1,114,767
  • WpVote
    Votes 40,785
  • WpPart
    Parts 51
Bagaimana rasanya hatimu jika melihat orang yang sejak kecil kamu cintai menatapmu dengan sorotan dingin dan tajam seolah-olah kamu adalah virus yang sangat berbahaya dan harus di musnahkan dari bumi. Sakit dan perih. Itulah yang dirasakan oleh gadis ini sekarang. Perjodohan tak terduga yang sudah di rencanakan oleh orang tuanya berakhir begitu menyedihkan. Tragis dan hampa! -oOo- A novel by lorcin © 2014
Takdir cinta dari Allah by ysmnafshen
ysmnafshen
  • WpView
    Reads 475,838
  • WpVote
    Votes 21,876
  • WpPart
    Parts 28
"Apalah artinya malu dihadapan makhluk allah? demi berbuat kebaikan, hal itu tidak sebanding dengan rasa maluku pada allah, jika tak membantu yg membutuhkan." Ameera Syifa Az Zahra "Kadang apa yang kita anggap buruk, justru baik untuk kita. Terkadang yang kita anggap baik, justru buruk untuk kita" M. Ali Al Rasyid Ketika Allah menakdirkan kau dan aku bersama. Menyatukan kita dalam ikatan bernama pernikahan, yang menjadikan aku imammu dan kau makmumku. Aku sungguh sangat bersyukur kepada Allah swt. assalamualaikum wr. wb ini cerita pertamaku, semoga bisa bermanfaat. wassalamualaikum.. wr. wb.
Dear Mantan by Carissa94
Carissa94
  • WpView
    Reads 380,804
  • WpVote
    Votes 9,282
  • WpPart
    Parts 8
Dear Mantan..... Mantan yang menikah bagi Tiara. Mantan gebetan bagi Ardan. Mantan pacar bagi Ferril. Mantan pacar sahabat bagi Farrel. Mantan kenangan bagi Farras. Mantan sahabat jadi cinta bagi Fasha. Mantan yang ditikung bagi Dina. Semua bercerita tentang MANTAN. Mantan adalah sebuah kata yang akan memberikan kamu sebuah pelajaran di MASA DEPAN. Tapi yang harus selalu diingat adalah MANTAN tetaplah MANTAN yang menjadi bagian masa lalu. Namun kadang kala gak semua mantan menjadi masa lalu bukan? Bisa jadi, ia malah menjadi bagian dari masa depan #eh..... Buat kamu, MANTAN BAGI apa? This story of Adhiyaksa Family for Ramadhan Edition! #BaperKetikaRamadhan