Indonesian Fav ?
4 stories
[SUDAH TERBIT] Teka-Teki Jatuh Cinta #3 (serial CI/BI) by mongseptember
mongseptember
  • WpView
    Reads 1,120,431
  • WpVote
    Votes 153,221
  • WpPart
    Parts 54
Cerita ini dibuat untuk mengikuti gerakan @teenlitindonesia di platform wattpad. --- El Mira mungkin terlihat seperti remaja cewek pada umumnya. Dia suka berat sama Zayn Malik, hobi mix and match baju, sampai tampil kece setiap kuliah. Walau begitu, El Mira jelas kasus khusus. Dia bisa melihat jodoh manusia! Termasuk jodohnya sendiri! Danuja adalah orang yang dilihat El Mira sebagai jodohnya di masa depan. Sayangnya, hati El Mira tidak bergetar untuk Danuja. Malahan mereka selalu bermusuhan seperti magnet dengan kutub yang sama. Jika memang Danuja si Kakak Senior galak itu adalah jodohnya, seperti apakah bentuk cinta sebenarnya? Lewat Danuja, El Mira mencoba menyelesaikan teka-teki jatuh cinta. Sampai kemudian semesta menunjukkan pada El Mira bahwa Danuja bukan hanya sekadar jodohnya. Danuja adalah hitam karena Semesta tidak melulu bercanda dengan keadaan.
Senja di Jakarta by pizzajunkie
pizzajunkie
  • WpView
    Reads 534,881
  • WpVote
    Votes 44,860
  • WpPart
    Parts 15
❝Senja itu romantis. Dia yang paling banyak berkorban dari Siang dan Malam. Hadirnya sesaat, cuma sebagai peralihan. Walau Senja sadar kalau dia indah, tapi dia nggak egois. Nyatanya, ia memilih untuk mengalah.❞
Runaway From You by fairywoodpaperink
fairywoodpaperink
  • WpView
    Reads 1,466,574
  • WpVote
    Votes 18,534
  • WpPart
    Parts 5
[MOVED TO STORIAL] Hanandio Emir, baginya apapun bisa dibawa santai dan bercanda. Emir yang easy going, cuek, dan antik. Karena hobinya gitaran lagu-lagu old school dan bikin model pesawat. Adrianna Amaira, calon arsitek yang banyak terinspirasi dari Alice in Wonderland, benci awkward moment, dan satu-satunya orang yang bisa nahan ketawa setiap Emir berulah. Karena bagi Adrie, Emir adalah cowok paling menyebalkan. Cowok itu freak, norak, stalker, pokoknya menyebalkan dan mengganggu! Emir memang tidak jahat, dia bukan cowok dingin sok keren yang menyebalkan. Ia seperti serangga bagi Adrie, cowok itu seperti membatasi ruang geraknya. Bagi orang lain, Emir adalah sosok pemuda yang humoris dan menyenangkan. Tidak bagi Adrie. Ia akan berusaha sekencang mungkin, lari darinya, menghindar, jauh-jauh dari cowok itu. Tetapi, sampai kapan Adrie akan terus menerus membangun tembok-tembok tinggi nan dingin untuk menghindari Emir? Copyright © fairywoodpaperink 2015
Proxima Centauri by Cosmological
Cosmological
  • WpView
    Reads 1,019,567
  • WpVote
    Votes 70,713
  • WpPart
    Parts 33
(This story is private-ed, beberapa chapter mungkin tak tersedia jika belum following) "Aku tidak pernah merasa kalau jodoh itu benar-benar ada." "Aku yakin jodoh itu ada." Semesta selalu punya cara dalam memberi pelajaran pada manusia yang hidup di dalamnya. Tak semata tentang caranya bekerja mempertemukan dua insan yang berbeda. Ini cerita tentang sekumpulan umat manusia, saling berkompromi mengenai takdir, untuk menemukan arti jodoh mereka masing-masing. Tentang seseorang dan kehadirannya yang kelak merubah kehidupan seseorang lainnya, menjadi sosok 'Proxima Centauri' bagi dunianya.