Vampire
10 stories
Love War by voodox
voodox
  • WpView
    Reads 1,118,099
  • WpVote
    Votes 47,385
  • WpPart
    Parts 46
Brianna Keegan Autenberry. Dia tidak pernah tau tentang hal yang berada di kegelapan. Hal yang bersembunyi di balik gelap agar tidak tertangkap saat mengikutinya. Dia tidak pernah tau kalau dia akan tertangkap. Dan dia tidak pernah tau akan seperti apa masa depannya saat penghuni kegelapan itu menginginkannya. Christian James Blythe. Dia pergi malam itu untuk mencari udara segar dan mungkin makan malam setelah berdebat dengan orangtuanya. Dia hanya bermaksud untuk berjalan-jalan. Tapi apa yang terjadi saat dia tidak sengaja melewati jalan dan melihat seorang cewek yang menarik perhatiannya? Tidak. Kali ini bukan karena cewek itu terlihat segar dan cocok menjadi makan malamnya. Bukan. Tapi karena dia tau cewek itu miliknya. Saat Brianna dan Christian bertemu, semua terjadi secara cepat dan juga pelan. Satu demi satu rahasia akan terbuka. Kebersamaan mereka yang memang sudah ditulis dalam buku takdir membuat cinta datang di antara mereka. Itu terdengar mudah, bukan? Tapi tidak untuk mereka. Semua tidak akan semudah itu kalau ada orang lain di antara mereka. Orang yang ingin menghancurkan apa yang ada di antara mereka. Mereka memperjuangkan cinta yang belum bisa mereka dapatkan. Mereka meraih cinta yang belum tentu benar atau salah. Mereka berperang untuk memenangkan cinta. Mereka rela berkorban demi cinta. Why? Because this is a love war.
MY LORD VAMPIRE Full Version by AiYueLinglung
AiYueLinglung
  • WpView
    Reads 125,800
  • WpVote
    Votes 3,234
  • WpPart
    Parts 2
Awalnya terasa menakutkan. Aku tidak pernah menyangka bahwa aku akan bertemu dengannya. Seorang laki-laki misterius yang tinggal di sebuah mansion besar dan tua tak jauh dari tempat tinggalku. Aku sering melewati mansion itu dan bertanya-tanya orang seperti apa yang tinggal di dalamnya. Meski tampak kosong dari luar, tapi konon mansion itu masih di tempati oleh laki-laki kaya raya yang eksentrik. Semakin sering aku melihat mansion itu, semakin timbul rasa penasaranku. Akan tetapi aku tak berani mendekati rumah itu. Selain tampak misterius, banyak rumor yang beredar seputar rumah itu. Tapi aku tak percaya. Kupikir rumor itu hanya mitos yang dibesar-besarkan oleh orang-orang. Hingga suatu malam, Dia datang. Itulah malam ketika aku bertemu dia, dan takdirku berubah...
MY LORD ETERNITY by AiYueLinglung
AiYueLinglung
  • WpView
    Reads 92,452
  • WpVote
    Votes 2,716
  • WpPart
    Parts 6
Ini adalah seri ke-3 dari Tale of Vampires the Series. Menceritakan lanjutan kisah Cloud dan Grace, dua pribadi yang mirip namun juga berbeda di segala hal. Cloud Mikhail L'Archen adalah lelaki sombong, angkuh, arogan, dan temperamental. Ia biasa bertindak dulu baru berpikir belakangan. Dan yang terpenting, ia dalah seorang vampir! Sementara Grace hanyalah manusia biasa, meskipun ia separuh gipsi dan mampu meramalkan masa depan. Bagaimanakah akhir dari kisah mereka berdua? Akankah mereka saling jatuh cinta, atau justru semakin saling membenci? Akan ada kejutan demi kejutan yang membuatmu ingin terus membaca kisah ini sampai akhir, dan yakinlah, kejutan terbesar ada di akhir kisah ini...!
my boyfriend is vampire by silka9
silka9
  • WpView
    Reads 59,014
  • WpVote
    Votes 2,849
  • WpPart
    Parts 11
The Vampire King and the Queen Witch by AurliziaGerald
AurliziaGerald
  • WpView
    Reads 630,245
  • WpVote
    Votes 24,308
  • WpPart
    Parts 22
Revan, penerus tahta Rumpthorn pergi ke dunia manusia untuk mencari pengantinnya.Tania, seorang penyihir setengah manusia, menjadi Ratu Revan. Apakah Revan akan menerima Tania lagi jikalau Revan tahu siapa Tania sesungguhnya? Bagaimana nasib para vampire saat Clan Werewolves bekerja sama dengan Magicians untuk menyerang vampire?
Snow White and The Vampire Prince by MelanieSsi
MelanieSsi
  • WpView
    Reads 1,762,993
  • WpVote
    Votes 47,640
  • WpPart
    Parts 38
WARNING!!! BEBERAPA PART SUDAH DIHAPUS Kalian tahu cerita snow white? Tentu, siapa yang tidak tahu dongeng legendaris itu. ya... Hidupku memang seperti kisah itu. Di benci oleh ibu tiriku yang berkali kali mencoba membunuhku Sampai akhirnya datanglah pangeran yang akan membuatku bahagia Tapi.... Bagaimana jika yang datang adalah pangeran Vampire?
Pure Vampire by GarnetMagenta
GarnetMagenta
  • WpView
    Reads 4,989,383
  • WpVote
    Votes 160,912
  • WpPart
    Parts 58
[DITERBITKAN OLEH BUKUNE] Cover by: @Ariski Bagaimana jika kamu menjadi seperti Claire Watson, seorang 'budak' yang digunakan sebagai 'makanan' pangeran vampire seperti Luke? Mungkin kalian juga akan ketakutan setiap tengah malam ketika jam berdentang karena di saat itulah... Pangeran itu akan mulai 'minum'... Claire harus bisa menahan rasa mual ketika melihat darah yang berada di dalam gelas. Bahkan harus bisa terbiasa dengan teman-teman Luke yang semakin membuatnya takut kepada bangsa vampire. Tapi kenapa lama kelamaan rasa ketakutan Claire semakin hari semakin berkurang? Apa dua kesalahan yang Claire lakukan pada Luke? Note: Mohon untuk TIDAK menjiplak atau memplagiat cerita saya tanpa SEIZIN saya. Juga tolong kalau ada yang menjiplak karya saya, beri tahu saya. Thanks
Half Vampire And Human [TAMAT] [2015-2016] by HegaEca
HegaEca
  • WpView
    Reads 189,473
  • WpVote
    Votes 10,279
  • WpPart
    Parts 30
Bagaimana jika Kutukan dan Anugerah menjadi 1. kekuatan tak terhingga dan kematian menjadi satu dalam sosok Damvire .. dapatkah Salsabilla Carel Iola yang merupakan Damvire ke 2 menjadi Damvire seutuhnya atau ia malah menyerah dan membiarkan takdirnya sebagai Damvire menjadi sebuah Kutukan kematian. ^^^^
DOVE (Devil or Vampire) by silvimaya22
silvimaya22
  • WpView
    Reads 53,126
  • WpVote
    Votes 3,014
  • WpPart
    Parts 28
Dulu kau milikku, begitupun saat ini. Tidak akan ku biarkan siapapun merebutmu dariku. - charles van couver Dulu aku membencimu. Sangat, aku memanfaatkanmu, namun sekarang aku akan mempertahankamu - Arnold Devilair Saat bersamamu aku merasa bahagia, namun bersama dia membuatku jauh lebih nyaman. Entah apa ini Cinta atau pengabdian - Rosetta Hillarious Roxane
Lena Lee : When You Comeback by Ludthfiyana
Ludthfiyana
  • WpView
    Reads 45,687
  • WpVote
    Votes 3,545
  • WpPart
    Parts 17
"Kau baru saja baru bangun dari tidur panjangmu, Lena." Itulah kalimat yang diucapkan orang-orang disekelilingnya saat ia terbangun dengan sakit kepala yang seakan siap memecahkan kepala wanita itu. Lena dengan begitu polosnya percaya akan semua cerita fiksi yang disodorkan kepadanya, tanpa wanita itu tahu banyak rahasia yang bersembunyi dibelakang takdir menunggu terungkap seiring berjalannya waktu. NOTE : Ini cerita lanjutan dari Lena Lee. Jadi sebelum anda membaca Lena Lee : When You Comeback lebih baik anda membaca Lena Lee terlebih dahulu. Terimakasih.