AisyahMhrnii's Reading List
8 stories
TRANSMIGRASI BINTANG by Lidyafujiastuti
Lidyafujiastuti
  • WpView
    Reads 2,250,290
  • WpVote
    Votes 141,284
  • WpPart
    Parts 63
Happy Reading Bagaimana tidak kaget plus terkejut karena sebelumnya dia tertidur setelah puas melempar sebuah novel ke kolam renang karena kesal dengan jalan ceritanya, dan kini dia terbangun di sebuah rumah sakit tepatnya diraga figuran yang sedang koma. Dan figuran tersebut tidak pernah disebutkan dalam novel namun memiliki peran yang penting dalam novel tersebut. Novel tersebut adalah novel yang ia baca sebelum tidur lalu ia lempar ke kolam. "Hiks apa ini karma dari author karena novelnya bibin lempar ke kolam..." "Huaaaa jadinya author malah lemparin bibin masuk ke novel..." Start : 23 Agustus 2022 End : 17 Februari 2023
ALGRAFI by queenliiiiiii
queenliiiiiii
  • WpView
    Reads 37,615,721
  • WpVote
    Votes 2,785,712
  • WpPart
    Parts 72
[SUDAH DI FILMKAN] Berawal dari keinginan bocah laki-laki berusia 7 tahun bernama Algrafi Zayyan Danadyaksa yang merasa harus melindungi sahabat kecilnya yang tak lain Nayanika Zaqueena Dya, Rayyan Danadyaksa, ayah kandung bocah yang kerap disapa Algra itu memutuskan untuk menyelenggarakan pernikahan pura-pura yang bagi sebagian besar orang sangatlah tidak berguna alias buang-buang uang. Kata Alvireo, abangnya Algra yang saat itu sudah berumur 13 tahun, kalau kita sayang sama cewek, kita harus lindungin dan seriusin. Itu lah alasan mengapa Algra kecil meminta pada ayahnya untuk menikah dengan Naya, sahabat yang sangat ia sayangi. Setali tiga uang dengan permintaan Algra, Rayyan yang sejatinya selalu menuruti apa saja keinginan putra-putranya itu pun menyetujuinya. Selang satu hari setelah permintaan si bocah 7 tahun, pernikahan pura-pura itu direalisasikan. Namun tak mulus, Algra dan Naya terpaksa berpisah karena suatu hal tepat di momen pernikahan absurd mereka. Dan--- Mereka baru bertemu kembali 11 tahun kemudian. ••• Fiksi Remaja - Nikah Muda - Humor - Comedy ••• 11 tahun kemudian.... *** "Nay, cetak bayi kembar kuy?!" - Algrafi Zayyan Danadyaksa "Mager!" - Nayanika Zaqueena Dya (Ketika bersama kepribadian asli) *** "Nayaaaa, Alglaaa mau syusu, boleh ya?" - Algrafi Zayyan Danadyaksa "HAH? SUSU?! SUSU KAMBING?" - Nayanika Zaqueena Dya (Ketika bersama kepribadian lain) ••• Tapi bukan kepribadian lain yang menjadi highlight-nya, itu hanya bumbu. Di dalam cerita nanti, akan ada banyak hal yang menarik untuk diperhatikan. Rate : Bisa bijak? Boleh baca. R17+ Hati-hati baper xixi ☁️☁️☁️☁️ BUKAN CERITA +++ Happy Reading. ... Di publish : 04 Agustus 2021 BACA DULU BARU BERARGUMEN, OKE? ^^ Kata pembaca lama, "Kalo gak kuat, baca sampai part terbahagia menurut kalian." Buat temen sekolah dan kuliah, jangan dibaca, saya sangat bertolak belakang disini. [Versi lengkap ada di novel yaa, bisa di beli di Gramedi
Gionatan ( SUDAH TERBIT ) by ichiyohana123
ichiyohana123
  • WpView
    Reads 16,752,193
  • WpVote
    Votes 1,609,751
  • WpPart
    Parts 61
Kriminal berbahaya itu, akan menjadi seorang ayah.
PRINCES KETUS by Lunaneraaa
Lunaneraaa
  • WpView
    Reads 427,569
  • WpVote
    Votes 23,864
  • WpPart
    Parts 41
Entahlah. Yang pasti, semenjak kesalahan kecil Rizkia saat permainan Taekwondo, seorang lelaki yang menjadi lawannya. Malah mendekatinya. Kia adalah gadis yang paling tidak suka diganggu oleh siapapun, terutama lelaki. Tetapi dengan Rafly? Tidak. Rafly berhasil menghancurkan dinding pertahanannya agar tidak jatuh cinta. Tapi sayang, kemunafikan menguasai dirinya. Ia lebih memilih bilang tidak cinta, daripada menngatakan yang sebenarnya. Ketrauma'an itu terlalu nyata, dan membuat Kia terlalu takut untuk mengatakan cinta. Oke daripada kebanyakan, mending langsung baca aja. ---- •Hati-hati. Membaca ini bisa membuat anda gila karna senyum-senyum sendiri. •Jika ingin mengenal tokoh ketus utama dalam cerita ini, Harap baca cerita sebelah. •Jadwal update tidak beraturan karna saya update berdasarkan mood saya. •Wajib vote, sebagai tanda menghargai author.
R E T A K  (TAMAT-SUDAH TERBIT) by veaaprilia
veaaprilia
  • WpView
    Reads 5,248,706
  • WpVote
    Votes 293,035
  • WpPart
    Parts 33
The Winners Wattys2018 Catergories The Contemporaries Based On True Story Terinspirasi dari sebuah kisah nyata yang saya ceritakan kembali dengan sudut pandang penulis. Nama tokoh dan tempat kejadian disamarkan untuk menghindari kejadian yang tidak diinginkan. **** Bagaimana jika suatu kepercayaan dan kesetiaan dikhianati oleh dua orang yang sangat kamu cintai? Tidak ada kata lain selain ikhlas dan sabar dalam menghadapinya. Nasi sudah menjadi bubur, apa yang telah terjadi tidak bisa diubah kembali dan waktupun tidak bisa diputar kembali. Andaikan waktu bisa diputar ulang maka tidak akan pernah ada kata penyesalan. Hari menjelang pernikahan yang biasanya ramai dengan canda tawa serta senyum kebahagiaan, harus rela berganti dengan tangisan memilukan serta penyesalan seumur hidup. Ketika menjelang hari di mana Sekar akan melaksanakan Ijab Qabul pernikahannya. Dia dikejutkan dengan teriakkan sang ibu ketika mendapati kakak perempuannya-Kasih, yang telah bersimbah darah karena memotong urat nadi pergelangan tangannya sendiri. Selanjutnya dia dikejutkan kembali dengan kenyataan bahwa kakak perempuannya tengah hamil. Dan yang paling membuat Sekar terpukul, ketika mengetahui ayah dari bayi tersebut, tidak lain adalah calon suaminya sendiri-Dimas Aditya. Ucapan bahagia berubah menjadi bisik-bisik menjijikkan serta tatapan kasihan yang diberikan oleh sanak saudara serta para tetangga pada Sekar. Malu. Tentu saja Sekar malu, kecewa bahkan marah. Tetapi haruskah dia marah bila melihat wajah kedua orang tuanya yang telah lebih malu. Belum lagi dengan gunjingan dari kerabat dan tetangga tentang Kasih yang tega merebut calon suami adiknya sendiri. Bagaimana Sekar bisa menghadapi semuanya? Bisakah kata ikhlas dan sabar mengobati luka hatinya? Based On True Story ----- Copyright © November 2016 | Vea Aprilia | All Rights Reservered Dont copy-paste my Story.
SENIOR by Katakokoh
Katakokoh
  • WpView
    Reads 21,291,009
  • WpVote
    Votes 349,849
  • WpPart
    Parts 35
[SUDAH TERSEDIA DI TOKO BUKU TERDEKAT] Berawal dari rasa penasarannya pada Nakula, ketua MOS yang gantengnya membelah tujuh benua. Aluna, mulai mencari tahu apa penyebab dari datarnya sifat Nakula. Cowok blasteran Spanyol-Indonesia itu seperti tidak bisa merasakan apapun dalam hidupnya. senang, sedih, bahagia, menangis, takut, panik, curiga, terkejut, bahkan jatuh cinta saja sepertinya belum pernah cowok itu rasakan. Cowok Introvert itu juga tidak suka jika tubuhnya disentuh siapapun. Aluna, pada akhirnya mencari tahu sendiri jawaban dari semua pertanyaan yang mengganggu kepalanya selama ini. (Please don't copy my story) SENIOR'S © 2017 Katakokoh
Kakak Kelas  by kdk_pingetania
kdk_pingetania
  • WpView
    Reads 22,312,466
  • WpVote
    Votes 583,302
  • WpPart
    Parts 51
CERITA TELAH DITERBITKAN "Kalau lo gak mau jadi pacar gue, gue pastiin lo bakalan angkat kaki dari sekolah ini!" -Davendi Mahendra- "Sekali gue bilang nggak, ya nggak. Jangan maksa dong!" -Diandra Evilia Agatha- #01 in teen fiction (26-03-2016) *** Kakak Kelas Copyright © 2016 by kdk_pingetania
Ketua Kelas by Donatcklt
Donatcklt
  • WpView
    Reads 7,656,653
  • WpVote
    Votes 227,392
  • WpPart
    Parts 22
[CERITA INI SUDAH TERSEDIA DI TOKO BUKU] *** Semenjak kedatangan murid baru itu, hidup gue yang tenang menjadi gila dan banyak cobaan. Apa lagi hobinya yang suka ngelanggar peraturan membuat gue ikut terseret ke ruang BK untuk mempertanggungjawabkan perbuatannya yang merugikan gue. Ditambah tiga anak gesrek di kelas sudah mulai berani melawan gue, gak cuma tiga tapi sekelas! Ini cobaan berat! --------- ©CopyRight2015 by Sang Ayu Gita