romance
12 stories
Loyth: The Lost Erzsebet by Alulalyriss
Alulalyriss
  • WpView
    Reads 570,301
  • WpVote
    Votes 11,150
  • WpPart
    Parts 6
Loyth adalah sebutan bagi sembilan belas anak yang telah dipilih untuk menemukan kembali sembilan gerbang menuju kota hilang, Erzsebet. Dengan bantuan para Lyeam, mereka berupaya mencari setiap gerbang sambil terus berlari menghindari bahaya yang mengintai. Mereka hidup dalam pelarian. Berusaha menemukan portal hitam untuk sampai pada tiap gerbang yang dijaga para Durward. Sekaligus menguak kisah kelam di balik pencarian kota misterius yang disembunyikan. Sementara 'makhluk berapi' di bawah pimpinan Dartagnan yang kejam berusaha mengisap ketakutan para Loyth untuk membawa mereka menuju kehidupan yang lebih buruk daripada kematian. Copyright © 2015 Alulalyriss
Son of The Darkness by vladislav_dracul
vladislav_dracul
  • WpView
    Reads 273,718
  • WpVote
    Votes 2,597
  • WpPart
    Parts 6
sequel EXO saga
The Wings Boy In My House !!! by Qieqizie
Qieqizie
  • WpView
    Reads 3,364,107
  • WpVote
    Votes 249,074
  • WpPart
    Parts 33
Katakan padaku ini mimpi, aku aku aku kehabisa kata kata. Laki laki itu berdiri tegak di depanku. Dia menatapku tajam. " Kau siapa ?" tanyanya. " aku yang harusnya bertanya kau siapa??!!!" teriakku. " Baumu harum sekali" dia mengendusku, membuat kepalaku terantuk tembok karna mencoba mundur. Seharusnya aku tidak mengikuti suara aneh itu. Seharusnya aku tidak menjatuhkan korek api tadi. Dia menarikku, memelukku erat. " Aku suka baumu, kau harus terus bersamaku" Mataku membelak, dia dia mengigit leherku lembut, sayap di punggungnya melurus. " Kau-kau" 24, oktober 2016 (Rank 1 Fantasy)
Nymph by Anie_SK
Anie_SK
  • WpView
    Reads 127,867
  • WpVote
    Votes 2,194
  • WpPart
    Parts 8
**** 17+ ***** Mungkin di mata para ilmuwan pra sejarah, mitologi Yunani memang benar adanya. Mereka memercayai kehidupan dewa yang agung bersama para penghuni yang mereka ciptakan. Memercayai bahwa kekuatan magis masih ada di jaman modern ini. Bahkan beberapa di antara mereka mencoba menelisik potongan cerita yang masih terasa janggal. Maka, kemarilah manusia bijak. Aku akan menceritakan sepotong legenda yang tidak tertulis dalam buku sejarah mana pun. Bahkan mesin pencari google yang canggih sekalipun juga tidak mencatat legenda ini. Karena sampai saat ini dan detik ini kalian membaca ceritaku, pertarungan sengit itu tetap berlangsung.
Redemption by emondemon
emondemon
  • WpView
    Reads 70,640
  • WpVote
    Votes 2,167
  • WpPart
    Parts 7
Sequel of Forbidden Love!
My Girlfriend is Vampire Vol.1 by KuroHako
KuroHako
  • WpView
    Reads 71,166
  • WpVote
    Votes 2,755
  • WpPart
    Parts 11
Status; Complete .(?) Type; Light Novel Indonesia Genre; Romance, Action, Mature, Ecchi, Harem, Supranatural
Forbidden Love by emondemon
emondemon
  • WpView
    Reads 361,864
  • WpVote
    Votes 12,875
  • WpPart
    Parts 36
Werewolves... Vampires... Demons... Angels... Slayers... and the forbidden love(s) between them..
Black Cat by winterinnight
winterinnight
  • WpView
    Reads 918,743
  • WpVote
    Votes 19,609
  • WpPart
    Parts 5
Semua berawal dari Tyaga yang memberi makan kucing hitam kelaparan di taman dekat rumah. Setelah itu, dia selalu diikuti oleh gadis berambut hitam panjang yang tak bisa berbicara selain "Nyaaa". Bahkan ketika ditanyakan nama, ia tak menjawab. Pemuda itu benar-benar tak tahu harus melakukan apa untuk mengembalikan si gadis ke keluarga. created by: winterinnight
TAMAT -  CHAO XING (朝兴) by fuyutsukihikari
fuyutsukihikari
  • WpView
    Reads 1,899,889
  • WpVote
    Votes 135,687
  • WpPart
    Parts 34
Highest rank #1 in Fantasy The Land of Wind Series #1 VERSI LENGKAP BISA DIBELI DI GOOGLE BOOK/PLAY (18+) Chao Xing tidak pernah menganggap jika dirinya seorang Putri. Untuk apa dia berpikir seperti itu jika ayahnya sendiri-Yang Mulia Raja Jian Guo membuangnya dari istana sejak dia berumur tiga hari. Sang Raja begitu marah, menganggap kelahiran Chao Xing sebagai pembawa sial hingga menyebabkan kematian selir kesayangannya yang tidak lain adalah ibunda dari Chao Xing. Dalam pengasingannya Chao Xing tumbuh besar, hidup layaknya rakyat jelata bersama dengan ibu asuhnya. Dalam pengasingan itu juga ia dipertemukan dengan seorang pria ramah dan baik hati bernama Zian, namun Zian pun pergi tanpa kata saat Chao Xing berumur 12 tahun. Walau telah kembali tinggal di dalam istana dan menyandang status 'Puteri' sikap Chao Xing sama sekali tidak berubah. Dia tetap keras kepala, seenaknya bahkan dicap pembangkang hingga membuat saudara-saudaranya yang lain kalang kabut dibuatnya namun ia bahagia. Sayangnya kebahagiaannya tidak berlangsung lama karena perang besar berkobar dengan dasyat. Chao Xing kembali bertemu dengan Zian. Namun kenapa Zian yang berdiri di hadapannya terlihat begitu dingin dan menakutkan? Dan kenapa mereka memanggil Zian-nya dengan panggilan Putra Naga alias Sang Kaisar Kerajaan Api?
No Place Like Home by kinky_geek
kinky_geek
  • WpView
    Reads 1,874,380
  • WpVote
    Votes 80,430
  • WpPart
    Parts 14
[Sudah terbit] [SEBAGIAN PART SUDAH DIHAPUS] Pemenang Wattys Award 2016 kategori "CERITA SOSIAL" "I just wanna feel wanted..." Bagi Gandana Wanudara, kehidupan jauh dari kata sempurna sudah menjadi hal biasa. Dia tidak pernah tahu siapa ayah kandungnya, hingga usia sepuluh tahun. Kemudian sosok itu datang, mencoba mendekat. Awalnya dia menolak. Setidaknya sampai kehidupan bersama mamanya berubah total sejak mama dan papa tirinya memiliki anak sendiri. Dia tersingkir. Ternyata, hidup bersama ayah kandungnya pun jauh dari ekspektasinya. Papanya terlalu sibuk bekerja, hanya menyempatkan waktu beberapa menit untuknya setiap pulang, membuatnya tetap merasa kosong. Dia mencoba mengisi kosong itu. Mencoba mencari tempat yang memang tersedia untuknya, tanpa merasa ditolak. Meskipun dia sendiri tidak yakin tempat seperti itu benar-benar ada.