saiaasmuk's Reading List
157 stories
Di Tepian Musim Semi 2 by SofiaZhanzabila
SofiaZhanzabila
  • WpView
    Reads 784,131
  • WpVote
    Votes 71,829
  • WpPart
    Parts 45
Cover @zeawahyuni 15+ Menceritakan proses hijrah Sam dari atheis menuju Islam yang kaffah pasca pernikahan dengan Naela. Apakah Sam berhasil? Jawabannya ada di dalam novel ini. TIDAK ADA KATA-KATA VULGAR, TIDAK ADA ADEGAN YANG TIDAK PANTAS. SAYA BERUSAHA MEMILIH KATA-KATA YANG SOPAN, NAMUN CERITA INI MENGANDUNG EDUKASI KEHIDUPAN RUMAH TANGGA YANG MUNGKIN TIDAK COCOK UNTUK ADIK-ADIK DI BAWAH 15 TAHUN. ⚠ BACA DI TEPIAN MUSIM SEMI YANG PERTAMA TERLEBIH DAHULU. TERIMAKASIH ⚠ saya private secara acak ⚠ alur lambat
Mantan Housekeeper Bos! (Housekeeper Series) by Dhe-Azmi
Dhe-Azmi
  • WpView
    Reads 3,079,077
  • WpVote
    Votes 224,195
  • WpPart
    Parts 25
Tidak ada yang menginginkan menjadi orang tua tunggal. Apa lagi alasan itu karena seorang pria yang tidak bertanggung jawab. Yang menyuruh membuang janin tidak berdosa yang bahkan baru saja berbentuk gumpalan. 4 tahun sudah berlalu, mimpi buruk itu masih sering menghantui sesekali. Mimpi di mana aku dibuang dan dicampakan karena memberi kabar bahwa ada janin di dalam perutku. Mimpi buruk yang membuatku bekerja keras dan bertahan mati-matian demi mempertahankan janin di dalam perutku. Tanpa ada sosok suami, tanpa ada sosok keluarga yang memberi dukungan di belakangku. Aku sendiri, bertahan seorang diri sampai melahirkan dan memiliki gadis kecil yang sudah menjadi bagian dari hidup dan jiwaku. Pria itu tidak menginginkan putriku, bahkan dia tidak tahu bahwa dia sudah memiliki putri dari seorang wanita yang pernah di usirnya dulu. Aku tidak peduli, justru aku berharap dia tidak akan pernah tahu soal putriku yang sempat ingin di bunuhnya. Dan dalam lubuk hatiku, aku berharap tidak akan pernah bertemu dengannya kembali sampai mati. Tapi, kenapa Tuhan selalu memberi kejutan yang menyakitkan dihidupku. Aku membeku, sendi tubuhku mendadak ngilu setelah sekian lama, aku kembali melihat pria itu di depan mataku.
Work from Hell by beestinson
beestinson
  • WpView
    Reads 1,108,922
  • WpVote
    Votes 99,341
  • WpPart
    Parts 36
Genre cerita ini contemporary romance & adult 21+ Pasti ada alasan mengapa seorang laki - laki menjadi playboy. Apakah gengsi, patah hati, atau sekedar pembuktian. Ezra menganggap dirinya adalah pria 'ramah', bukan playboy. Tapi tidak begitu di mata Vardy sang kakak. Ingin adiknya berhenti bermain - main, Vardy mempekerjakan seorang wanita kaku sebagai asisten Ezra. Ezra hanya tidak menyangka bahwa wanita itu adalah salah satu masa lalunya. Masa lalu yang menjadikannya playboy. Skenario work from home pun dibuat untuk sedekar bersenang - senang: menggodanya untuk kemudian mencampakannya. Hingga sebuah kebenaran muncul ke permukaan dan Ezra tidak bisa bahkan tidak ingin mencampakannya.
Montir Hati 2 by Alnira03
Alnira03
  • WpView
    Reads 25,096
  • WpVote
    Votes 2,229
  • WpPart
    Parts 3
"Hon, ayo kita tambah anak," ucap Meisya sambil berbaring di atas dada suaminya. "Udah berapa kali sih kita bahas ini?" "Kenapa sih, Hon? Aku tuh sehat-sehat aja. Arga udah besar lho, kamu gak mau punya bayi lagi?" "No! Udah ya, aku mau mandi! kata Bara lalu bangkit dari kasur. Percakapan seperti ini entah sudah berapa kali terjadi, tetapi keduanya tetap tidak mencapai kesepakatan. Meisya ingin punya anak lagi, sementara Bara merasa cukup dengan satu anak saja. Ia tidak mau lagi merasakan perasaan hampir mati karena kehilangan Meisya.
Crazy Possessive [TERBIT] by iLaDira69
iLaDira69
  • WpView
    Reads 4,889,094
  • WpVote
    Votes 291,035
  • WpPart
    Parts 85
SUPAYA NGGAK BINGUNG, BACA SESUAI URUTAN! 1. CRAZY POSSESSIVE (TERBIT) - SELF PUBLISH, PESAN DI GUA AJA - 2. EX (TERBIT) - ADA DI GRAMEDIA - 3. HIS GIRLFRIEND (TERBIT) - ADA DI GRAMEDIA - 4. QUEEN (PROSES TERBIT) ADA JUGA SPIN OF YANG BERHUBUNGAN DENGAN HG DAN QUEEN, YAITU - FALL (ON GOING) *** #5 in Teen Fiction 29.04.18 #8 in Teen Fiction. 27.04.18 SEBAGIAN PART DI PRIVATE!! - FOLLOW AKUN @iLaDira69 - Hapus cerita ini dari library - Lalu masukkan lagi - Jika part belum lengkap, disarankan log out akun dulu! *** Stefan Quandt. Cowok berandal yang paling bebal. Cowok yang membuat guru pusing tujuh keliling karena ulahnya. Rokok adalah candunya.. Bolos kegemarannya. Tidur dikelas kewajibannya. Tapi, Stef paling sering di ejek sama satu sekolahan. Dia cowok bad, tapi manjanya melebihi anak kucing. Stef suka jalan sama tante-tante. Yaitu gurunya sendiri. Guru baru muda dan cantik. Fashionable dan gaul. Pesona Nina -sang guru- ternyata nggak main-main. Selain ditaksir satu sekolahan, baik guri maupun murid. Stef malah mengklaim cewek itu miliknya. Nggak boleh ada yang natap lebih dari lima menit, palagi mendekati. Cowok najong itu langsung kelimpungan. Bikin peraturan absurd yang bikin Nina nggak habis pikir. Katanya Nina itu milik dia seorang. Nggak ada yang boleh deketin. Tapi, sayangnya status mereka nggak jelas. Bahkan teman-teman mereka bingung. Nggak ada yang tahu seorang pun. Bikin hati jadi resah, galau gundah dan gulana. Jadi ada yang pengin tahu hubungan mereka?! Kakak adek? Guru murid? Pacaran? Atau... FRIENDZONE?! Ow ow ow... *** Tangerang, 23 Juni 2017
Dosen Dudaku (Sudah tersedia versi ebook) by DigantiMawaddah
DigantiMawaddah
  • WpView
    Reads 12,222
  • WpVote
    Votes 1,204
  • WpPart
    Parts 18
Andini adalah salah satu dari kembar tiga anak dari Parmi dan Anton. Sifat dan kekurangannya pun sama seperti Parmi, oleh karena itu ia selalu saja gagal dalam memiliki kekasih. Andini selalu lebih dahulu nembak cowok, tetapi selalu ditolak. Hingga datanglah seorang dosen super galak, dingin, cuek, dan juga seorang duda yang meminta Parmi untuk menjadi kekasihnya. Dia adalah Devano (mantan suami Aminarsih)
Buat Gadis Jatuh Cinta by beestinson
beestinson
  • WpView
    Reads 1,015,769
  • WpVote
    Votes 86,476
  • WpPart
    Parts 36
Genre cerita ini contemporary romance 21+ Duda anak satu yang underestimate dengan seorang buruh pecatan pabrik bernama Gadis. Seperti virus, Tria sangat ingin menjauhkan putrinya dari perempuan yang ia duga pasti dan akan membawa pengaruh buruk. Tapi benarkah Gadis yang seburuk yang Tria kira? Benar. Ia adalah anak dari seorang pekerja seks komersial yang lebih banyak bermain di rumah singgah sejak kecil. Hidup dalam ketakutan akan dijadikan pelacur ketika beranjak remaja. Tidak pernah bertahan lama di suatu pekerjaan karena dipecat. Dan menyimpan lebih banyak lagi rahasia kelam. Apakah Gadis tidak pantas diberi kesempatan?
Dignity (Demi Harga Diri) Tamat by SuzyWiryanty
SuzyWiryanty
  • WpView
    Reads 68,705
  • WpVote
    Votes 2,503
  • WpPart
    Parts 5
Pembelian PDF hubungi 082165503008 -Admin Nana Menjelang delapan tahun usia pernikahannya, Suri Hidayah merasa tidak bisa mempertahankan rumah tangganya lagi. Karena Prasetyo Prasojo, suaminya telah berubah menjadi sosok yang tidak lagi ia kenali. Pras berubah setelah karirnya melesat ke puncak. Dari seorang karyawan biasa, Pras kini menjadi seorang direktur pelaksana yang disegani. Pras lupa diri. Pras yang sekarang telah berdasi, kerap merudung Suri, secara fisik dan psikis. Merendahkan pendidikan Suri yang hanya tamatan SMP, serta mencela penampilan Suri yang menurut Pras norak alias kampungan. Dalam pandangan Pras, perempuan sempurna itu haruslah seperti Murni Eka Cipta. Anggun, cerdas, berpendidikan tinggi juga berharta. Murni adalah lady boss perusahaan tempat Pras bekerja. Suri yang sakit hati, dalam diam terus berusaha memperbaiki diri. Ia mencoba mengubah penampilannya menjadi lebih baik, dan juga belajar mencari penghasilan sendiri. Suri secara otodidak belajar memasarkan hasil rajutannya melalui media sosial. Hanya saja Suri terkendala dengan masalah modal. Ia tidak mempunyai cukup dana untuk membeli benang-benang dalam jumlah besar untuk keperluan merajutnya. Adalah seorang Damar Adhiyatna, mantan suami Murni yang kebetulan bertemu dengan Suri secara tidak sengaja. Damar adalah pemilik PT. Karya Tekstil Adhiyatna. Perusahaan yang bergerak dalam bidang benang jahit. Damar yang mengetahui kesulitan Suri bersedia membantu dengan sistem barter. Damar memasok benang, dan Suri memajang hasil rajutannya di toko kerajinan tangan ibunya. Bagaimana perjuangan jatuh bangunnya Suri dalam mengumpulkan serpihan harga diri? Bagaimana juga akhir kisah cinta segitiga antara Suri, Damar, Pras dan juga Murni? Cerita ini akan menjadi saksi betapa kekuatan cinta akan mengubah segalanya. Cinta sejati itu tidak pernah pudar karena rupa, dan tidak padam dimakan usia.
Rekomendasi Cerita Wattpad High Quality by RuzzleBlue
RuzzleBlue
  • WpView
    Reads 830,508
  • WpVote
    Votes 10,389
  • WpPart
    Parts 58
This book contains people's books that i've read before and i fall in love with. Including Chicklit, Metropop, General Fiction, and Romance. You can call this wattpad's recommendation, and if u dont mind please kindly check it out. You maybe will find u fav genres or books here. I really really looove to share, please believe in me these books are highly recommended to read. I write my reviews as proper as i can to praise the story writer. I thank them because they wrote such a wonderful stories. I adore every single writer! Cover : Pinterest Time : During the Covid-19 outbreak and more
Tentang Kita by MrsJugo
MrsJugo
  • WpView
    Reads 1,585,017
  • WpVote
    Votes 151,004
  • WpPart
    Parts 51
Bagi seorang Karina Lakshita, Yodha adalah dunianya. Satu-satunya laki-laki yang dia jatuhi cinta sedalam-dalamnya. Bagi seorang Ranu Yodha Windraya, Rendervouz, band beraliran pop jazz yang sedang naik daun ini adalah segalanya. Bagi seorang Pradipa Anggara, sejak dulu Karin selalu lebih dari sekedar junior di RS tempat dia bekerja. Karena bertahan terkadang lebih sulit daripada memulai kembali dari awal. 💓💓💓💓💓💓 Start : Desember 2020 Finish : Juni 2021