My Fv
11 stories
Aksara Dan Suara by khanifahda
khanifahda
  • WpView
    Reads 1,649,444
  • WpVote
    Votes 169,855
  • WpPart
    Parts 62
Bukan waktu yang singkat bagi Grahita Sembrani Pramonoadmodjo untuk menghapus bayang-bayang penghianatan cinta. Hampir sepanjang 25 tahun hidupnya, ia hidup dalam minimnya kasih sayang dan cinta. Cinta pertamanya kandas tak bersisa, hanya sekedar kenangan pahit yang membuatnya trauma hingga akhirnya kembali terluka oleh cinta yang nyatanya hanya bualan semata. Grahita membunuh waktu dengan berkutat bersama dapur dan dapur. Ia dingin, utamanya dengan lawan jenis. Grahita trauma dengan laki-laki yang ia anggap sebagai pembunuh harapan dan cinta paling keji di dunia. Please, jangan telan mentah-mentah ini cerita. Cermati dan be wise to be action! Cerita ini hanyalah fiktif belaka, bila ada kesamaan nama, tempat, gelar, dan alur cerita itu adalah kebetulan semata dan tidak ada unsur kesengajaan.. Hanya karya biasa yang banyak kekurangannya..
After All This Time (TERBIT)  by teru_teru_bozu
teru_teru_bozu
  • WpView
    Reads 3,313,446
  • WpVote
    Votes 36,451
  • WpPart
    Parts 17
Terbit Maret 2023 - Metropop Gramedia Pustaka Utama Wattys2018 winner The Contemporary Everyone deserves second chance But not for the same mistake
Sweet Blackout by NovemberCere13
NovemberCere13
  • WpView
    Reads 2,414,367
  • WpVote
    Votes 184,041
  • WpPart
    Parts 47
Maia Herra, Food blogger terkenal, terpaksa harus mengikuti keinginan Papinya untuk bekerja di Restoran terkenal milik teman ayahnya, Head Chef yang sangat galak. Dewa santoso, Head Chef sekaligus pemilik restoran Gold Feather, tidak pernah percaya dengan komitmen dan amat berdedikasi dengan pekerjaannya dan mencintai profesinya. Sejak hari pertama Maia tidak menyukai sikap Dewa, ia sangat dingin dan keras didapur, tapi Maia mengagumi cara kerjanya. Perjodohan yang dicetuskan oleh Papinya secara tiba-tiba membuat Maia kaget. Dan yang lebih aneh ternyata Dewa telah menyetujui perjodohan itu. SEBAGIAN CERITA SUDAH DIHAPUS UNTUK KEPENTINGAN PENERBITAN
Progressnya Berapa Persen? (SUDAH TERBIT) by Levitt1806
Levitt1806
  • WpView
    Reads 2,338,146
  • WpVote
    Votes 93,717
  • WpPart
    Parts 32
April, seorang staf di sebuah kantor konsultan di bidang konstruksi, harus menahan sabar setiap kali para petinggi di kantor menanyakan satu pertanyaan yang paling dia benci di dunia. "Progressnya berapa persen?" Kalau melebihi progress rencana sih syukur Alhamdulillah. April akan menyebutkan angka tersebut dengan senyum semanis madu. Yang membuat kepalanya pusing adalah jika progress mundur dan Dewangga, sang manajer teknik di kantornya, akan mempertanyakan penyebab kemunduran itu pada APRIL, bukan pada team leader atau pengawas lapangan. Tidak masuk akal, tapi tentu saja, April harus tetap menjawabnya.
Let's Not Fall In Love (COMPLETED) by black-lemon
black-lemon
  • WpView
    Reads 2,161,177
  • WpVote
    Votes 36,500
  • WpPart
    Parts 14
[The Marriage Contract Series 3] "Dan terakhir..." Jantung Radha berdebar kencang. Apa syarat terakhir yang akan diajukan pria dingin di hadapannya ini? "Let's not fall in love." Tatapan Radha kepada Max berubah menjadi sedikit menajam. "Saya harap kita tidak saling jatuh cinta karena hal itu akan mempersulit hubungan kita ke depannya," lanjut pria itu tenang. ******************** Menikah. Kata terakhir yang berada di dalam pikiran Radhayana Saviela Brathawidjaya seumur hidupnya. Dan bagaimana jadinya kalau dia akhirnya menikah dengan Maximilian Archangelo Dexter, CEO tampan yang bertangan dingin, kejam, tegas, dan memiliki aura mengintimidasi? Padahal Radha sendiri tidak pernah menginginkan hal ini terjadi, tetapi pada akhirnya ia harus melakukannya demi kepentingan semua orang yang ia cintai. Orang bilang cinta akan datang karena terbiasa, tetapi persyaratan dalam pernikahan mereka adalah mereka tidak boleh saling mencintai. Apakah ia mampu menjalani kehidupan pernikahan bersama Max dan menghadapi rintangan yang akan menghadang keduanya? Apakah Radha mampu menahan segala perasaan yang perlahan muncul karena kehadiran Max disisinya? Sementara itu di sisi lain Radha juga harus berjuang mempertahankan dirinya dan keluarganya dari musuh-musuh yang hendak mencelakainya dan musuh-musuh Max yang hendak mencelakai mereka berdua.
The Crown Prince (Tersedia Di Toko Buku) by Khojina
Khojina
  • WpView
    Reads 10,201,692
  • WpVote
    Votes 144,445
  • WpPart
    Parts 21
Hamil? itu adalah kata paling ajaib yang pernah di dengar oleh Anaya sepanjang 23 tahun dia hidup didunia. Hamil... kenapa bisa? itulah yang menjadi pertanyaan terbesar di sini? Bagimana mungkin seorang wanita yang tak pernah tersentuh laki-laki bisa hamil? Kehamilan mendadak Anaya membawanya ke kehidupan baru yang tak pernah dia impikan, ke kehidupan asing yang penuh dengan intrik yang tidak dia mengerti. Mampukah Anaya bertahan hidup di tempat asing dengan orang-orang yang tidak dia kenal?
Invalidite [Completed] by Faradisme
Faradisme
  • WpView
    Reads 30,231,370
  • WpVote
    Votes 2,576,237
  • WpPart
    Parts 69
(Sudah diterbitkan - Tersedia di toko buku) #1 in Romance, 10 Januari 2018 Dewa Pradipta adalah 'dewa' dari segala keburukan. Sebut saja, berkelahi, mabuk-mabukan, dan mempermainkan wanita. Berbekal nama terpandang dan kekayaan yang mengikutinya, ia menjadi penguasa atas semua orang di Kampus milik Keluarga Pradipta. Tidak ada yang mampu mengendalikan Dewa, sampai di hari ia menabrak seorang wanita berpakaian kuno, Pelita Senja. The bridge of perfection. Sebuah ketidaksempurnaan yang mengejar cinta. (Beberapa part akan di hapus bertahap) ©copyright by Faradita 22 Mei 2017
Cupid's Mistake by bungakering
bungakering
  • WpView
    Reads 1,843,631
  • WpVote
    Votes 166,100
  • WpPart
    Parts 41
[SEBAGIAN CERITA SUDAH DIHAPUS] Bukan cerita cinta dua dunia, tentang vampir anemia yang jatuh cinta sama cewek cantik rakyat jelata. Ini cuma tentang Rivera, wanita di penghujung usia 29 tahun, perawan tua, bos dari makhluk-makhluk kurang amal di divisi marketing Royal Property Grup, dan seorang Rama, cowok baru gede, ganteng-ganteng sering gila, dedek gemesnya cewek-cewek marketing, dan makhluk ter--pengin dilempar pakai vas bunga--oleh Sang manajer galak, Rivera. ============= "Jadi, siapa yang salah, kalau aku sampai jatuh cinta sama kamu? Cupid?"
Appl(ov)e Pie by Kaleela
Kaleela
  • WpView
    Reads 282,902
  • WpVote
    Votes 45,611
  • WpPart
    Parts 23
Azalea, pemilik toko kue, suka kencan buta. Lebih tepatnya, terpaksa kencan buta. Jeratan masa lalu mengharuskannya mencari pasangan lagi, walaupun hatinya masih terpaut pada Langit, mantan kekasihnya. Araz, tax consultant. Jatuh cinta dengan kue-kue, khususnya pai apel buatan Lea. Dan, tak pernah mengerti mengapa ia selalu bertemu Lea saat perempuan itu kencan buta. Araz tak habis pikir. Baginya kencan buta tak ubahnya seperti membeli kucing dalam karung. "Kamu tipe perempuan yang nggak takut dengan orang asing, ya?" - Araz "Enggak. Karena semua orang yang kita kenal, awalnya adalah orang asing. Bahkan, orang yang paling kita kenal sekalipun, bisa berubah menjadi orang asing." - Lea.
Malfeliĉa by RedSegreto
RedSegreto
  • WpView
    Reads 11,024,249
  • WpVote
    Votes 719,330
  • WpPart
    Parts 85
(COMPLETED) . . Lucu. Takdir seakan sengaja menaruhku -yang tidak ada apa-apanya sama sekali, di tengah-tengah orang-orang super sempurna, seperti keluargaku yang lainnya. Dan membuat serangkaian kejadian yang membuatku semakin merasa tidak di butuhkan. Selesai di tulis tanggal 30 Desember, 2020.