lxn5353's Reading List
8 stories
Lentera di Batas Senja (TELAH TERBIT di LOVRINZ) by SalRita4
SalRita4
  • WpView
    Reads 557,703
  • WpVote
    Votes 30,455
  • WpPart
    Parts 69
" Waktumu 5 bulan, selama itu silahkan nikmati hidupmu sebelum kamu merangkak pergi dari hidupku" Ana terdiam, kembali menunduk. Ia sudah menyangka jika ini pasti terjadi. Lelaki itu tidak mungkin bisa menerimanya begitu saja. Tetapi mengapa sayatan didalam sana masih juga terasa ketika mendengar pengusiran secara tidak langsung itu. " Gunakan ATM itu untuk memenuhi apapun yang kamu inginkan. Kamu pasti perlu merayakan keberhasilanmu. Jangan khawatir, kartu itu tidak akan kehabisan isi hanya untuk memenuhi kebutuhanmu" kata Raga Ana menelan Saliva dengan kasar, tenggorokannya terasa dicekik oleh tangan tak kasat mata. " Kamu juga boleh tinggal disini sebelum waktumu habis dan aku akan mengusirmu" Ana menggenggam erat tali tas ditangan untuk menyalurkan kesakitanya. " Beberapa bulan lagi aku wisuda, setelah itu aku akan menikahi kekasihku... Raga menghentikan kalimatnya ketika Ana mengangkat wajah dan pandangan mereka kembali bertemu. Tentu saja gadis itu terkejut dengan kalimatnya, tetapi dia hanya bungkam tidak mencoba untuk menyela ucapannya. " Pastikan... saat itu tiba kamu sudah menghilang dari hidupku, tidak perlu lagi mengacaukan apapun yang akan kembali aku tata. Tempatmu bukan disini, kekasihku lah pemilik sesungguhnya, Kamu hanya dipinjamkan sebentar karena kekonyolan orang tuaku" Raga terdiam sebentar, menghela nafas berulang kali ketika entah karena apa sesak itu terus menerus menyerangnya. " Kebersamaan ini tidak lebih dari sebuah paksaan. Jadi, aku akan melepaskan ketika waktunya sudah tiba. Aku akan menceraikan mu.." " Aku harap... saat itu kamu tidak akan membuatku kesulitan lagi, dan ketika saat itu tiba, mari berpisah dengan benar, saling meninggalkan dan melupakan. Kamu bisa mencari kebahagiaanmu tanpa harus melibatkan aku didalamnya dan aku juga akan menjemput kebahagiaanku dengan kekasihku" tegas raga Dibalik tundukannya, Air mata itu akhirnya terjatuh juga, cukup menggambarkan seberapa kuat kesakitan yang ia terima.
Ben To Ara [Hiatus] by Avrrr_
Avrrr_
  • WpView
    Reads 13,793
  • WpVote
    Votes 2,057
  • WpPart
    Parts 9
#WWC2020WINNER (Novel Fantasy-Romance yang disertai dengan illustrasi gambar) ⚠️[Complete, tahap revisi]⚠️ Nasib sial tengah dialami oleh seorang gadis muda bernama Zahra Azrellia Nara. Dia dikutuk menjadi seorang jomblo abadi oleh nenek tua yang merupakan juru kunci di Hutan Kamayan. **** Semuanya bermula saat gadis itu pergi berkemah. Banyak keanehan yang terjadi setelah dia pulang berkemah. Gadis itu tidak pernah lagi merasakan bermimpi saat tertidur. Jiwanya juga seakan masih tersadar, tidak benar-benar tidur. Bahkan, akhir-akhir ini telinganya sering berdenging secara tiba-tiba. Ada satu cara agar bisa terbebas kutukan itu. Dia harus mendapatkan lelaki Jawa dalam waktu yang sangat singkat. Tak kehabisan akal, gadis itu mencoba sebuah aplikasi kencan online. Perjalanan kisahnya dalam menghapus kutukan itu dimulai dari sebuah Restoran Jepang. Apakah dia berhasil menghapus kutukan itu dan menghilangkan semua keanehan yang terjadi pada dirinya? Cover design by @Avrrr_ #wattpadindo #wwc2020 Copyright © 2020 by Avrrr_
100 Orilette by inibulan
inibulan
  • WpView
    Reads 2,201,817
  • WpVote
    Votes 18,804
  • WpPart
    Parts 7
[FOLLOW SEBELUM MEMBACA] [COMPLETED] "Tolong, berhenti ikutin gue. Lo itu nyeremin, tau!" Gerda Mahardika, hanya mengetahui namanya saja sudah membuat Candy enggan berurusan dengan si cowok berandalan yang ditakuti di SMA Gelora itu. Namun, tiba-tiba saja cowok yang paling dihindarinya itu menampakan diri di hadapannya dan mencoba masuk ke dalam hidupnya yang sudah hancur berantakan. Candy sebisa mungkin menghindari Gerda, tapi cowok itu terus berusaha mendekatinya. Hingga Candy pun menyerah, ia membiarkan Gerda masuk ke dalam hidupnya sebagai sosok Gema. Untuk sesaat Candy senang, kehadiran cowok itu mampu membuatnya tersenyum kembali. "Selalu ada banyak cara untuk membuatnya tersenyum, dengan atau tanpa aku di sampingnya." Pada akhirnya, Candy sampai pada satu titik di mana ia menyadari, keputusannya membiarkan Gerda Mahardika masuk ke dalam hidupnya adalah sebuah kesalahan. cover : iu_graphic 100 Orilette. ©Fuby Filian | 2 Januari 2018
Shanin's Diary (Open Pre-Order) by sidonsky
sidonsky
  • WpView
    Reads 5,619,484
  • WpVote
    Votes 354,365
  • WpPart
    Parts 84
#6 in teenfic - 9 Mei 2018 [FOLLOW SEBELUM MEMBACA! BIASAKAN HARGAI KARYA ORANG DENGAN MEMBERIKAN DUKUNGAN KEPADA PENULISNYA] [PLAGIAT AKAN MENDAPATKAN SANKSI, JADI HATI-HATI^^] Siapa yang tak mengenal 7 cowok tampan tapi nakal yang terdiri dari Arga, Arkan, Richard, Raynzal, Al, Derren dan Steve? 7 orang berwajah 'sempurna' dengan segela sikap 'minusnya'. Sebut saja; ✔️Berkelahi ✔️Membolos ✔️Merokok di area sekolah ✔️Mabuk-Mabukan, dan ✔️Merusuhi murid lain. Si para most wanted yang ber-langganan masuk ke dalam 'ruangan khusus' dengan berbagai macam kasus yang mereka lakukan. Sampai suatu ketika, kehidupan sempurna mereka perlahan terusik oleh kehadiran gadis polos nan cantik bernama Shanin. Si cewek berbadan mungil dengan segala sikap bodohnya yang tanpa sadar merubah hidup mereka. ©sidonsky 2021
True Stalker by sirhayani
sirhayani
  • WpView
    Reads 34,009,618
  • WpVote
    Votes 1,263,750
  • WpPart
    Parts 32
Adaptasi True Stalker sudah tayang di Vidio! 🎬 - Aku adalah stalker. Itu sebuah hobi? Bisa dibilang begitu. Tetapi, aku hanyalah seorang gadis SMA yang duduk di bangku kelas X. "Lo udah tahu kelakuan gue di sekolah. Satu cara supaya gue bisa tahu kalau lo beneran tutup mulut." "Apa?" "Mulai hari ini, lo jadi cewek gue." Dan... hobiku itu menjadi sebuah bencana. Copyright©2016 by Sirhayani ______ Sudah tersedia di toko buku terdekat dan sebagian part di work ini sudah dihapus karena telah terbit mayor.
Detak by quraqura
quraqura
  • WpView
    Reads 185,028
  • WpVote
    Votes 11,755
  • WpPart
    Parts 51
Berawal dari satu malam ketika Detak membawa seorang lelaki ke dalam kosannya, tanpa disadari itu adalah awal mula dirinya membuka celah untuk lelaki itu masuk ke dalam kehidupannya yang sepi. Inilah cerita tentang Detak dan lika-liku kehidupannya.
Between The Twin by quraqura
quraqura
  • WpView
    Reads 40,664
  • WpVote
    Votes 2,824
  • WpPart
    Parts 28
Hidup diantara saudara kembar menyebalkan seperti Zadkiel dan Samael membuat Ara harus pintar mengatur emosi dan detak jantung tentunya. *** "jauhin Ara! Jangan rusak dia!" -Zedd pada Sam. "Lo dan gue itu sama! Jadi gausah sok suci!" -Sam pada Zedd.