▶▶
9 stories
DIGNITATE by radexn
radexn
  • WpView
    Reads 13,130,291
  • WpVote
    Votes 941,027
  • WpPart
    Parts 62
[available on bookstores; gramedia, etc.] [difilmkan 20 Januari 2020 // bisa ditonton di VIU] Genta Denalfian, manusia paling sadis dan hobi 'membunuh' orang dengan kalimat pedasnya. Bukan cuma frontal, dia juga galak. Untungnya Alfi masih punya nilai plus di mata orang lain karena ketampanan dan kepintarannya. Walau begitu, Alfi juga punya kelemahan salah satunya adalah terlalu gengsi untuk mengekspresikan rasa pada Alana. D I G N I T A T E radexn © 2017
Hidden Genius by upiknehanehi
upiknehanehi
  • WpView
    Reads 3,556,406
  • WpVote
    Votes 196,802
  • WpPart
    Parts 33
Yang Keira inginkan adalah merasakan kembali hangatnya kekeluargaan yang sudah membeku sejak usianya 9 Tahun. Jatuh bangun ia menanti kembalinya kehangatan itu. Dalam penantiannya ada Vano, dan teman-teman serta gurunya yang memberikan setitik kehangatan. Namun tetap saja, hangatnya keluarga jauh lebih hangat melebih apapun. Inilah perjalanan Keira meraih kembali hangatnya keluarga yang telah lama beku. Akankah ia berhasil? Atau ia memilih jalan seperti Vano? Awal update : 22 Nov 2015 Tamat : 2 Januari 2016 Revisi end : 18 Mei 2017 Cover by : @niisaaf
NOIR by renitanozaria
renitanozaria
  • WpView
    Reads 16,161,695
  • WpVote
    Votes 1,508,298
  • WpPart
    Parts 96
Book One - Noir [Completed] Book Two - Noir : Tale of Black and White [Completed]
DEAR NATHAN by Eriscafebriani
Eriscafebriani
  • WpView
    Reads 33,962,726
  • WpVote
    Votes 871,803
  • WpPart
    Parts 44
(Telah Terbit dan Difilmkan) Berawal dari keterlambatan mengikuti upacara pertama di sekolah baru, Salma Alvira bertemu dengan seorang cowok yang membantunya menyelusup lewat gerbang samping. Selidik punya selidik, cowok itu ternyata bernama asli Nathan; murid nakal yang sering jadi bahan gosip teman-teman terdekatnya. Beberapa rangkaian kejadian pun terjadi yang justru mengantarkan Salma untuk menjadi kian lebih dekat dengan Nathan. Dua kepribadian yang saling bertolak belakang, seperti langit dan bumi; yang tidak bisa bersatu tapi saling melengkapi. Novel ini mengisahkan tentang masa indah putih abu-abu, persahabatan, pelajaran kehidupan dan pentingnya untuk selalu menghargai perasaan.
Pelukable by sarvio
sarvio
  • WpView
    Reads 3,936,139
  • WpVote
    Votes 276,913
  • WpPart
    Parts 59
[SUDAH TERBIT] TERSEDIA DI TOKO BUKU! [SEBAGIAN BESAR PART SUDAH DIHAPUS] Bagaimana rasanya berada di antara cowok paling baik dan bad boy nomor satu di sekolah? Anindita. Tidak pintar, tidak juga cantik tapi dia adalah gadis yang ceria di sekolahnya. Kekanak-kanakan tapi itu yang membuatnya istimewa. Namun siapa sangka? Dia adalah gadis yang pemurung di rumahnya. Cengeng dan suka mengurung diri di kamar. Hidup Anindita hancur setelah kejadian di masa lalu yang menimpa keluarganya. Anindita menyukai Jingga, cowok paling pintar di sekolah. Di saat yang sama, datang Lingga, bad boy nomor satu di sekolah. Ada pula orang yang diam-diam menyukai Anindita dan memberinya coklat. Dari semua itu, Anindita hanya membutuhkan satu orang yang bisa menenangkan gadis itu dalam pelukkannya. Copyright © 2016 by sarvio #5 Teen Fiction [100717]
-Silent Love- TS(2) SUDAH TERBIT by Stephn_
Stephn_
  • WpView
    Reads 11,427,542
  • WpVote
    Votes 179,738
  • WpPart
    Parts 10
[[ TELAH TERSEDIA DISELURUH GRAMEDIA INDONESIA]] Highest Rank: #1 in Teenfiction [13 Mei 2017] OPEN PO 26 September 2017 ⛔Beberapa part di privat, follow akun aku untuk melanjutkan membaca. #2 in Teenfiction [01-05-2017] #3 in Teenfiction [22-04-2017] Sekuel: Amor est poena ----- Untuk kamu yang tidak pernah menyadari keberadaanku, Apakah kamu tahu seberapa sering aku meruntuki diriku sendiri untuk tidak berharap lebih padamu? Apakah kamu tahu berapa banyak luka yang kamu goreskan dihatiku setiap kali mendengar kamu menyebut namanya? Apakah kamu pernah sekali saja memikirkan bagaimana rasanya berada diposisiku? Saat aku berlari untukmu tetapi kamu berlari untuk orang lain. Saat aku berjuang untukmu tetapi kamu justru memperjuangkan orang lain. Diam-diam aku selalu berharap suatu saat kamu akan menoleh dan melihat ke arahku. Sayangnya aku tidak akan pernah terlihat dimatamu. "Karena ada beberapa orang yang di pertemukan hanya untuk jatuh cinta tapi tidak untuk bersama" #Natasya mencintai David-David mencintai Cindy-Cindy mencintai Jason-Jason mencintai Natasya. #WCAindonesia ❌Jangan plagiat arau copy cerita Publish :23 Febuari 2017
I Wuf U by wulanfadi
wulanfadi
  • WpView
    Reads 12,674,071
  • WpVote
    Votes 491,069
  • WpPart
    Parts 35
I Wuf U: Ketika terlalu takut mengatakan "I Love You". Bila saja semua orang bisa berani menyatakan perasaannya. Pasti dinamika yang mengatasnamakan cinta tidak akan terjadi. Iris, Ira, Ari, dan Alden. Kalian akan berkenalan dengan Iris, perempuan yang hidup dengan menari, bernapas seraya menutup diri dari dunia, dan tidak pernah mengerti arti kasih sayang yang sebenarnya. Kalian akan mengikuti kehidupan kecil Ira, perempuan yang paham akan artinya sesak, satu dari jutaan hati malang yang tersesat, dan iri yang memuncak. Kalian akan mengerti Ari, laki-laki yang berusaha berubah menjadi lebih baik, menahan candu dengan permen Yupi, dan terjebak zona pertemanan. Kalian akan jatuh hati pada Alden, laki-laki yang berhadap pada 0,1 persen, berjuang mengalahkan penyakitnya, dan tahu sakitnya bertepuk sebelah tangan. Kalian akan mungkin atau mungkin tidak jatuh cinta pada cerita ini.
Trust by dhitapuspitan
dhitapuspitan
  • WpView
    Reads 4,228,699
  • WpVote
    Votes 274,214
  • WpPart
    Parts 54
Hidupnya indah, pada masanya. Satu masalah datang membuatnya bertransformasi menjadi dia yang lain, yang tak dikenal dan tak mau dikenal. Hidupnya berubah hitam, monoton, tak bergairah. Namun, ketika muncul setitik harapan cerah yang datang untuk membantunya kembali bangkit, hal lain muncul. Ragu itu muncul ketika harus dihadapkan pada kata percaya. Percaya untuk percaya dengan ketulusannya, atau tidak percaya karena banyak asumsi buruk yang berputar di kepalanya. Bagaimana jika ketulusan itu hanyalah kepalsuan? Ketika ia percaya, hanyalah penyesalan yang tercipta. Namun, bagaimana jika sebaliknya, ketulusan itu benar-benar sebuah ketulusan? Namun, pada kenyataannya ia masih berada di antara keduanya. Berpikir antara ya dan tidak, antara percaya dan tidak percaya. Terpaku pada garis yang sama, dengan satu ragu untuk memilih jalan yang mana. Ia tak mau salah untuk memilih. Lagi. Karena terakhir kali ia percaya, yang dipercayai mengkhianatinya.
Athala [OG VERSION] by maharaniii_
maharaniii_
  • WpView
    Reads 8,899,184
  • WpVote
    Votes 537,599
  • WpPart
    Parts 47
#1 In Teen Fiction (22/01/2017) "Kenapa ya dari sekian banyak cewek di sekolah kita, harus banget yang gue tabrak itu si siapa tuh namanya?" Kavi memalingkan pandangannya dari atap kamar ke arah tiga temannya bergantian. "Athala," sahut Deny. "Iya siapa kek. Harus banget dia? Kayaknya sial mulu idup gue?" Kavi melempar handuknya ke atas tempat tidur. "Apa gue potong rambut aja kali ya?" "Lah? Apaan sih lo gila?" Divin yang sedang PS, reflek menghentikan permainannya. "Apa hubungannya Athala sama potong rambut?" "Yaa buang sial gitu maksud gue," "Si bahlul." Reno sontak tertawa. "Jadi menurut lo si Athala itu kesialan?" "Iyalah jelas. Sehari nganter dia aja gue udah males banget. Tau gitu gue tolak mentah-mentah." Kavi menghela nafasnya kasar. "Najis. Mana ada sih orang yang abis dianterin pulang ga ngucapin 'makasih' atau apa kek gitu. Ini mah apaan? Boro-boro ngomong makasih, senyum ke gue juga enggak. Ada ya? Cewek judes mampus kayak dia? Amit-amit."