Select All
  • NOCEUR: LIGHTS
    5.8M 640K 56

    [Book One: Completed] (sebagian chapters diprivat untuk followers, follow untuk membaca) Ketika kamu tiba-tiba terlempar ke dalam sebuah dunia di mana kemampuan magis jadi nyata dan keabadian bukan hanya dongeng belaka, apa yang akan kamu lakukan? update mingguan setiap hari sabtu.

    Completed  
  • Artha (SUDAH TERBIT)
    28.2M 2.3M 93

    PLAGIATOR DILARANG MENDEKAT 'Baskara dalam dunianya yang terluka.' Kalau kata Agatha, Arkan itu Cabe Man. Cowok dengan mulut sepedas cabai, sangat pintar menari serta memiliki fisik yang menawan, setengah cantik dan setengah ganteng. Agatha menjuluki dirinya sendiri Wonder Woman, yang akan selalu kuat menghadapi tiap...

    Completed  
  • SOUTHERN ECLIPSE
    2.6M 266K 37

    "Lun, akan saya ceritakan padamu tentang sebuah kisah." "Tentang apa?" "Tentang Bulan dan Matahari yang tak ingin terpisah." "Nggak minat. Nggak suka endingnya." "Memangnya apa?" "Sesuai dengan puisi yang kamu tulis, kan? Pada akhirnya, semesta hanya mempertemukan keduanya lewat gerhana. Tapi, tak membiarkan mereka be...

  • Beating Heart
    6.6M 416K 24

    [SUDAH TERBIT MENJADI NOVEL] Feroga Farid Fanaro dan Abella Ariza Alvano. Fero suka ditantang, dan Bella suka menantang. Lucu, tapi itulah kenyataannya.

    Completed