Novel
4 stories
Love by Accident by Anindana
Anindana
  • WpView
    Reads 24,808,776
  • WpVote
    Votes 1,497,548
  • WpPart
    Parts 51
Pengalaman ditinggal orang yang dicintai, membuat kedua anak manusia terperangkap dalam sebuah kesalahan yang menyebabkan mereka terpaksa terikat. Ini bukan cerita mengenai Aku, Kamu, atau Dia lagi. melainkan Kita.
Fated to Marry You (End) by AllyParker8
AllyParker8
  • WpView
    Reads 816,930
  • WpVote
    Votes 43,520
  • WpPart
    Parts 21
Desakan menikah mulai membuat Raka jengah. Memang, sebentar lagi usianya akan mencapai kepala empat, tapi sampai saat ini ia masih tak punya seorang wanita di sisinya. Bahkan, adik bungsunya sudah menikah. Raka bukannya tidak mau menikah. Hanya saja, ia selalu disibukkan dengan pekerjaan. Sejak kematian orang tuanya, ia yang harus bertanggung jawab menjaga ketiga adiknya. Baginya, tak ada yang lebih penting dari adik-adiknya, dan perusahaan keluarganya. Ketika salah satu sahabat ayahnya menawari Raka menikah dengan putrinya, Raka langsung setuju. Terlebih, wanita yang akan dinikahinya tak tertarik dengan perusahaan. Namun, Raka tak tahu jika wanita yang menjadi istrinya itu menyembunyikan kenyataan bahwa ia ... bermasalah. Raka memilih wanita yang salah. Namun, bisakah ia melawan jika takdir yang dihadapinya? Pun ketika takdir menuliskan kata cinta, bisakah ia mengelak darinya?
All We Need is a BABY! by Kupukupukecil
Kupukupukecil
  • WpView
    Reads 5,072,480
  • WpVote
    Votes 386,020
  • WpPart
    Parts 43
Ami dan Aidan berusaha mendapatkan anak di awal pernikahan, membuat pernikahan kontrak mereka lebih berwarna. *** Azmina Nurul Safa menginginkan bayi. Tumbuh sebagai anak broken home, Ami sempat trauma, dan tidak berencana menikah. Begitupun Aidan, yang kerap kali menyaksikan ibunya menderita karena perlakuan kasar sang ayah. Kejutan muncul ketika mereka bertemu dan Aidan perlu memberikan cicit untuk omanya. Aidan membujuk Ami agar menyetujui pernikahan kontrak sampai Ami hamil, sehingga Aidan dapatkan warisan. Sebagai pengantin baru, mereka gencar berusaha dan bersabar demi hadirnya si buah hati. Lika-liku berlanjut kala cinta tumbuh di hati keduanya, mungkinkah kontrak itu terlupakan sehingga mereka tetap bersama?
AFFAIR by DQueenzy
DQueenzy
  • WpView
    Reads 371,458
  • WpVote
    Votes 3,639
  • WpPart
    Parts 12
Renata Angelia Rusdiantoro Aku mencintaimu tulus sepenuh hatiku tapi apa balasan yg aku terima ?? Aku hanyalah perempuan pemuas nafsu bejat mu mungkin ?? Seharusnya aku sadar dari dulu bahwa kamu tidak pernah mencintaiku Gavin Andika Winata Maafkan aku yg telah membuatmu hancur aku memang bodoh karena sudah merusak kehormatanmu. Tapi aku tidak bisa meninggalkan dia karena dia separuh dari hidupku Raden Ajeng Anggieta Atmadja Menikah dengannya adalah sebuah anugrah tapi setelah mendengar dari mulutnya sendiri tentang hubungannya dengan dia apa yg kamu rasakan ?? Sakit marah kecewa semuanya tercampur menjadi 1 Reza Aditya Wijoyo Love at the first sight ?? Mungkin itu sudah terlalu mainstream tapi inilah yg aku rasakan pada wanita itu. Aku akan mendapatkan cintanya suatu saat nanti dan aku akan menerima semua kekurangannya