If I Could
Ayya adalah siswa baru di SMA Century, sekolah yang paling dibenci oleh Ayya karena di sana dia selalu dibully oleh semua orang. Dan yang lebih parah lagi adalah Samudera, cowok aneh yang selalu mengikuti Ayya membuat cewek itu kesal setengah mati. Walau Sam itu lumayan ganteng tapi tetap saja Ayya kesal. Apalagi Sam...