aldomoha10_'s Reading List
1 story
KELABU by aldomoha10_
aldomoha10_
  • WpView
    Reads 760
  • WpVote
    Votes 97
  • WpPart
    Parts 22
Masa SMA, sebagian orang beranggapan bahwa masa ini ialah masa terindah di dalam deretan cerita hidupnya. Tetapi beda dengan perempuan yang akrab di sapa Qila. Perubahan karakter seseorang dapat terjadi dalam waktu yang singkat ataupun lama, begitupun yang Qila alami, gadis cantik yang selalu ceria, bersemangat, dan bahagia seperti warna PINK yang selalu disukainya, seketika berubah menjadi Kelam, gelap seperti warna KELABU. Hidupnya menjadi Hancur ketika sang ayah meninggalkannya, ia selalu beranggapan bahwa ia adalh orang yang bodoh, hidupnya benar benar kelam dalam keterpurukan rasa bersalah. Hingga pada akhirnya kehadiran seseorang bisa membuat hidupnya yang kelabu menjadi sedikit cerah seperti warn pink yang ia sukai dulu. Tapi apa itu menjamin dan menjadi salah satu tolak ukur Qila akan kembali menjadi wanita yang selalu ceria? Atau mungkin seseorang itu akan membuatnya semakin terpuruk dalam kelabunya? Semuanya telah tertata jelas dalam cerita ini, penasaran dengan akhir cerita ini? Jangan lupa baca dan jangan lupa tambah kedalam reading list kalian. @aldomoha10
+17 more