nona senja
3 stories
Triangle Love by Renamayriska
Renamayriska
  • WpView
    Reads 1,033,186
  • WpVote
    Votes 25,370
  • WpPart
    Parts 22
DULU BERJUDUL ABOUT MEMORIES! Kisah ini menceritakan tentang kisah cinta segitiga antara tiga orang sahabat. Konflik batin ketiganya pun cukup menguras perhatian pembaca. Hati boleh patah karena cinta, tapi persahabatan tak boleh rusak karena rasa. "Semua orang tau menunggu sesuatu hal sangat membosankan, namun tidak denganku menunggumu adalah sebuah kewajiban. Namun dengan teganya kau menyia-nyiakan itu semua." -Raffael Mauzar Renandhika- "Aku yang kau anggap cinta sejati, tak lain hanyalah kabut ilusi yang kau ciptakan sendiri. Cinta dengan obsesi beda tipis." -Diandra Divana Ananta- "Melihat kebahagiaan mu adalah hal yang menyenangkan sekaligus menyedihkan untuk ku!" -Bella Siviana- Bagaimanakah akhir cerita Raffa, Diandra, dan juga Bella? Siapakah yang akan Raffa pilih nantinya? Diandra wanita yang semenjak kecil sudah menjadi pujaan hatinya atau malah Bella wanita yang baru saja masuk kedalam hidupnya namun mampu memporak porandakan hatinya? Ikuti terus kisah mereka
RANCOR [REGAL 2] (Sudah Terbit) by d_lisnawati
d_lisnawati
  • WpView
    Reads 19,968,831
  • WpVote
    Votes 521,339
  • WpPart
    Parts 41
⚠️ Sudah Terbit!!! 🛒 Tersedia di Gramedia dan TBO ~Revenge Hasn't Been Avenged~ SEBAGIAN PART DI HAPUS ⚠️Second book from REGAL (dianjurkan membaca story REGAL terlebih dahulu karna hampir semua tokoh yang terlibat masih dalam ruang lingkup cerita tersebut.) Seperti hal-nya manusia, dimasa dulu sekarang bahkan dimasa depan. Sebuah dendam sulit di lupakan. Ini kisah tentang belum terselesikannya sebuah dendam, yang sudah melekat dari masa-masa yang lalu. Juga kisah cinta dengan perjuangan berliku yang belum menemukan titik akhir. Regal Deova Dirgama, terlibat permusuhan pelik dengan ketua Intel. Membawa mereka pada persaingan berkepanjangan dan dendam tiada akhir, bahkan di saat Regal sudah memilih meninggalkan dunia jalanan. Parka masih berusaha menjatuhkannya. Di sisi lain sebuah pahitnya dunia permusuhan, bumbu cinta antara Regal dan Airys semakin majadi. Tak lekang terkikis waktu juga liku berduri, membawa mereka kembali harus berjuang hingga menemukan titik akhir kebahagiaan. Menurut Readers "Suka asli, cerita ini menurut aku bener-bener berbeda dari yang lain. Nggak tau lagi, intinya enggak bisa move on dari cerita ini. Sampai gak berhenti ngehalu."- Irviyanti_ "Rancor punya gaya cerita yang ringan dan mudah di pahami, ada banyak pesan moral yang dapat di ambil dari cerita ini."- y0gourtt
Irreplaceable [REVISI] by aameliars
aameliars
  • WpView
    Reads 2,207,705
  • WpVote
    Votes 131,651
  • WpPart
    Parts 62
Thalia Novenda, gadis bodoh dan ceroboh. Sering kali bermimpi bertemu dengan pangeran. Lalu tiba-tiba ia kedatangan tetangga baru yang mirip sekali dengan pangeran yang ada di dalam mimpinya! Berbagai cara ia lakukan untuk menaklukkan Athanabil Adventiano, pangerannya. Namun hati lelaki itu tetap beku, membuat Thalia ingin menyerah saja. Disaat bersamaan, Thalia harus menyimpan rapat-rapat rahasia terbesarnya kepada semua orang. Rahasia apa itu? Dan apakah seorang Athan akan jatuh hati kepada Thalia disaat Dave, masa lalu gadis itu datang? Akankah semuanya berakhir bahagia? Akankah Athan merubah sikapnya demi Thalia? Penasaran? Kuy baca!