Select All
  • KAISAR : YOUniverse
    1.8M 247K 50

    [UPDATE SUKA-SUKA AJA] Cover by Nia Design Jika aku hanya diminta memilih salah satu antara bersamamu atau mencapai tujuanku Aku akan lebih memilih melepaskanmu. Karena tujuanku bukanlah bersama denganmu, jadi melepaskanmu tidak akan memengaruhi apa yang menjadi tujuanku. -Zhixin Jiwa Kaisar

    Completed  
  • Our Love
    1.4M 79.3K 46

    Sequel Truth or dare "kok lo nyebelin sih?" "suka suka gue" "rafa ih gue benci sama lo!" "tapi cinta kan?" "apaansih!" "love you" "ah rafa gue malu nih!" lo itu kayak matahari sedangkan gue bulannya. bulan gak bisa menyinari bumi tanpa bantuan matahari kan? sama kayak gue yang gak bisa apa apa tanpa ada lo disisi gue...

  • SLS [2] MeloDylan [Completed]
    37.2M 1.5M 56

    5 part terakhir di private, silahkan Follow dulu kalau mau baca. #1 in teenfiction 15 Februari 2017 [SELESAI] Aku adalah pemilik dari hatiku. Aku berhak menyukai siapa saja semauku, termasuk kamu. Tapi, aku tidak akan memaksamu bertanggung jawab atas perasaanku, jadi tolong jangan memintaku untuk berhenti menyukai...

    Completed  
  • FEMME FATALE 3 / Cewek Cetar Season 3
    1M 83.1K 77

    "Kamu pilih mana? Vano atau Althof?" Jika elo jadi gue, siapa yang bakal elo pilih? Vano, cowok idola sekolah yang ngejar-ngejar gue sejak pertama kali masuk SMA. atau Althof, cowok cool dari Delton International School, sekolah paling elite di Jakarta. Perjalanan hidup gue bukan hanya tentang Vano atau Althof. Tap...

  • MeloDylan 2 (Retrouvailles)
    45M 3.1M 100

    Cover by Wira Putra Kesalahan manis yang di rahasiakan. *** Ketika kita bertemu kembali, apakah yang akan terjadi? Kisah kita sempat terhenti, mungkinkah kita akan melanjutkannya kembali atau sudah sampai disini?

    Completed  
  • THANK YOU SALMA
    1.3M 108K 14

    TRILOGI DEAR NATHAN (TELAH TERBIT DAN DIFILMKAN) "Jadi saya harus bantu gimana biar ceritanya selesai? Bantu doa aja gimana, Sayang?" Aku mendelik ketika dia memanggilku, 'Sayang'. "Ceritain semuanya, aku mau dengar." Mendengar dia bercerita adalah salah satu hal yang paling aku suka di dunia. "Oke, kamu dengar baik-b...

    Completed  
  • SERENDIPITY
    3.8M 176K 25

    (Telah Terbit dan Difilmkan) --- Dulunya, Arkan dan Rani adalah sepasang kekasih. Tiba-tiba, di sebuah taman kota, Arkan mengikrarkan bahwa mereka harus berpisah. Dua bulan telah berlalu. Sekarang, meskipun mereka satu kelas, Arkan tidak pernah lagi menyapanya. Kadang, memang selucu itu: mereka yang dulu bisa...

  • HELLO SALMA
    2.7M 222K 13

    (Telah Terbit dan Difilmkan) Salma kecewa karena Nathan kembali pada kebiasaan buruknya berkelahi sehingga cowok itu terpaksa pindah sekolah. Karena kesal, Salma mengancam memutuskan hubungan mereka. Tidak pernah terpikir di benak gadis itu kalau Nathan menerima keputusannya tanpa perlawanan. Dia menyesal, tetapi tida...

  • DEAR NATHAN
    33.9M 871K 44

    (Telah Terbit dan Difilmkan) Berawal dari keterlambatan mengikuti upacara pertama di sekolah baru, Salma Alvira bertemu dengan seorang cowok yang membantunya menyelusup lewat gerbang samping. Selidik punya selidik, cowok itu ternyata bernama asli Nathan; murid nakal yang sering jadi bahan gosip teman-teman terdek...

    Completed  
  • We Could Be In Love (SUDAH TERBIT)
    364K 39.9K 56

    Sekuel "Listen To My Heartbeat" Sinopsis : Neo Andromeda harus menerima kenyataan berpisah dari cinta pertamanya, Trinity. Neo lebih memilih menerima beasiswa kuliah di Barcelona. Kota yang mempertemukannya dengan Liberty Manhattan, gadis Indonesia mahasiswi satu angkatan dan satu jurusan dengannya. Gadis bernama tak...

  • Shea [SUDAH TERSEDIA DI TOKO BUKU]
    20.1M 1.6M 61

    "Kamu adalah potongan nada yang akan menyempurnakan musikku" *** Dia yang selalu hadir, belum tentu akan bersama denganmu selamanya, bisa saja dia menemanimu karena ia sedang kesepian. Dia yang selalu peduli, belum tentu bersungguh-sungguh mencintaimu, bisa saja dia melakukan hal itu ke banyak orang dan kamu adalah s...

  • GALAKSI
    45.3M 2.7M 73

    GALAKSI by Poppi Pertiwi Bagian Pertama Galaksi : Bagian Kedua Galaksikejora [Dapat Dibaca Terpisah]❤️❤️ Dear pembaca baru & pembaca lama tahap repost ini supaya kalian bisa membaca dan terbayang bagaimana isi Novel Galaksi yaa so ikuti terus perjalan mereka di sini [SUDAH TAYANG DI BIOSKOP 24 Agustus 2023] [TELAH TER...

  • Artha (SUDAH TERBIT)
    28.2M 2.3M 93

    PLAGIATOR DILARANG MENDEKAT 'Baskara dalam dunianya yang terluka.' Kalau kata Agatha, Arkan itu Cabe Man. Cowok dengan mulut sepedas cabai, sangat pintar menari serta memiliki fisik yang menawan, setengah cantik dan setengah ganteng. Agatha menjuluki dirinya sendiri Wonder Woman, yang akan selalu kuat menghadapi tiap...

    Completed  
  • Aluna & Alexa
    104K 5.6K 40

    Cerita ini adalah tentang sepasang saudara kembar Aluna dan Alexa. Aluna dan Alexa tak pernah terpisahkan. Sebagai anak yang terlahir tanpa mengenal ibu, keduanya tumbuh dengan ikatan yang sangat kuat. Saling menyayangi dan melindungi. Namun selalu ada hitam di putihnya kehidupan. Luna harus mengorbankan hobinya ber...

  • Bukan Putri Tidur (Sudah Tersedia Di Toko Buku)
    3.4M 371K 26

    #ProjectRemaja "Lo ngapain cium kening gue? Di naskah kan gak ada!" Semuanya berawal dari acara Teater untuk menyambut murid baru di sekolah. Dinda, cewek kpopers yang sudah lama menjaga jarak karena ancaman kekasih Juna, Sasa. Kini harus kembali bertemu dan terlibat dalam sebuah drama yang pelik. Drama Putri Malu, ya...

    Completed  
  • Bukan Cinderella (Sudah Ada Di Toko Buku)
    11.5M 769K 59

    Project #Remaja | "Gue gak terima penolakan! Mulai sekarang lo jadi pacar gue." Ini bukan kisah Cinderella yang kehilangan sepatu kaca, di mana sang pangeran akan menjemput sang putri, untuk memberikan sebelah sepatunya yang tertinggal di pesta dansa. Ini kisah Amora yang kehilangan sepatu converse yang baru saja Ia b...

    Completed  
  • Sweet Revenge (Completed)
    56.2K 5.6K 25

    Ditolak itu menyakitkan. Apalagi jika disertai kata-kata yang membuat hati panas. Itu yang dirasakan Lalas. Cintanya ditolak cowok satu sekolah yang menurutnya mirip artis Korea idolanya. Joan juga merasakan sakit hati ditolak cowok blasteran Inggris yang menurutnya mirip aktor Hollywood idolanya. Diam-diam Lalas dan...

    Completed  
  • Oh Baby, Baby, Twins! (Selesai)
    8.4M 554K 105

    [13+] [WARNING! Alur cerita dapat membuat diri anda baper] Pasangan suami istri Gio dan Mel dikaruniai anak kembar yang mereka beri nama Qila dan Fiqa. Perbedaan karakter di antara keduanya sering membuat kesalah pahaman. Ditambah, sifat Gio yang-menurut Qila-pilih kasih. Tuntutan dari Gio yang mengharuskan me...

    Completed  
  • THE LIARS
    714K 45.5K 38

    Apa jadi nya kalau 3 cewe yang sifat nya bertolak belakang dalam segala hal,bertemu dalam detention class. Dan apa jadi nya jika mereka dikumpulkan untuk memecahkan kasus kasus yang terjadi di dalam sekolahnya?

    Completed  
  • Fluttering Hearts
    398K 34.5K 24

    Fluttering Hearts "Haruskah aku menyatakan cinta?" a novel by NUNIK UTAMI Ah, sebalnya jadi cewek. Kalau naksir cowok, nggak bisa nembak. Hmm ... sebenarnya bisa, sih. Tapi, ribet banget. Gimana cara nembaknya? Langsung aja bilang suka, gitu?Atau, lewat LINE? Video call? Belum lagi ada anggapan kalau cewek yang nembak...

  • Listen To My Heartbeat [Sudah Terbit]
    6M 305K 95

    "Nggak boleh ya, suka kamu dan dia?" By Arumi E. #3 in Teen Fiction (21/2/17) #3 in Teen Fiction (02/3/17) #3 in Teen Fiction (06/5/17) #3 in Teen Fiction (09/5/17) Kamu tahu, jantungku tidak sembarangan berdetak, dia cenderung lebih cepat, tiap kali kamu berada di dekatku. Kamu tahu, berapa kali kamu hampir membuatn...

    Completed  
  • The Salad Days [Completed]
    961K 58.8K 39

    THE SALAD DAYS - Cerita cinta pertamaku fiksi remaja oleh Dy Lunaly "Mungkin dia memutuskan untuk pergi karena sejak awal dia nggak pernah mencintaiku" SMA selalu identik dengan cerita cinta. Pertama kali tertarik pada lawan jenis, tersipu karena perhatian, jatuh cinta dan... patah hati. Itu yang dialami oleh Ellie...

    Completed  
  • Truth or Dare
    2.2M 101K 43

    [belum di revisi] kalau main Truth or dare, gue pasti inget kejadian itu...

    Completed  
  • Dear Heart, Why Him?[Completed]
    18.8M 1M 54

    Dear Heart, Why Him? "Ketika benci mengundang cinta" a story by Haula S "Pelajaran yang Bela dapatkan saat mencintai Dalvin adalah jangan mengharapkan sesuatu yang indah saat jatuh cinta, tapi sibuklah mempersiapkan hatimu untuk menghadapi seribu satu hal yang menyakitkan." Benar kata orang, benci dan cinta it...

    Completed  
  • Just be Mine [Sudah Terbit]
    7.1M 384K 70

    [Sudah Terbit - Tersedia di toko buku] Just be Mine "Kenapa juga gue harus suka sama lo?" a novel by PIT SANSI Sebagai idola remaja yang namanya tengah naik daun di dunia hiburan, Rakha Arian yakin bisa dengan mudah mendapatkan cewek mana pun. Namun, siapa sangka Adela Kiva berani menolak dan membuat cowok itu malu d...

    Completed  
  • FEMME FATALE / CEWEK CETAR
    2.8M 186K 51

    Soraya Aldric, cewek paling cetar di SMA 5 Cendrawasih. Hobinya keluar masuk ruang BK. Dan setelah kejadian menggemparkan di malam diklat, dia kini mempunyai hobi baru, yaitu membully Arsyaf, si the most wanted boy. Pertengkaran mereka lama-kelamaan menjadi sebuah persahabatan. Hingga akhirnya... SEBAGIAN PART DIHAPUS...

    Completed  
  • Still into You [Sudah Terbit]
    4.8M 337K 51

    [SUDAH TERBIT] Still into You "Percayalah, perasaan ini masih tetap untukmu." a story by Yenny Marissa. Kata orang, mantan itu jodohnya orang lain yang pernah kita pinjem terus dibalikin lagi. Tapi bagi Arkana Revano Putra, kalimat itu cuma berlaku buat deretan mantannya selain cewek yang bernama Revita Maharani. Bag...

    Completed  
  • MARIPOSA
    134M 4.3M 56

    (NOVEL MARIPOSA SUDAH ADA DI GRAMEDIA SELURUH INDONESIA) Maaf ini bukanlah cerita Bad boy yang bertemu good girl. Maaf juga ini bukanlah cerita Bad Boy yang bertemu Bad Girl. Ini cerita paling anti-mainstream tentang Prasasti Hidup bertemu Landak betina. Kalau kalian Jomblo dan baca cerita ini? Saran dari saya cuma...

    Completed  
  • FEMME FATALE 2 / Cewek Cetar Season 2
    1.7M 143K 89

    Mencintai dua orang dalam satu waktu? Sepertinya beberapa orang pasti pernah mengalami hal itu termasuk Raya. Sejak saat itu, hubungan Raya dengan Arsyaf mulai merenggang. Di tambah lagi mereka harus LDR. Bagaimana mereka menyikapi hal itu? Zaimatul Hurriyyah Maret 2017 Revisi Juli 2018 Highest rank #3 in humor [5-7...

  • BIRU [HIATUS]
    53.2K 4.6K 40

    [HIATUS SELAMANYA]