Her Blue Lake
Januari, tatkala aku kembali ke Desa Kencana setelah sekian lama untuk berlibur, aku bertemu dengannya. Dia yang jelita dengan surai halus nan pekat sebahu, dia yang memiliki senyuman yang memabukkan, dia yang secara aneh membawaku mengarungi petualangan di luar nalar yang tak terlupakan. Inilah kisahku bersamanya, A...