End
21 stories
Rebuilding Love, One Flight at a Time (END) by AnjaniYardan
AnjaniYardan
  • WpView
    Reads 2,487,733
  • WpVote
    Votes 184,164
  • WpPart
    Parts 56
Luka di hatinya masih terasa segar setelah kegagalan pernikahan enam bulan lalu. Michelle, bersumpah untuk tidak lagi mempercayai cinta atau menjalin hubungan baru. Kegagalan tersebut mengarahkannya untuk fokus pada dirinya sendiri, melarikan diri ke negeri para penyair dan pemikir, berusaha menyembuhkan luka setelah mendapati bahwa tunangannya, yang meninggalkannya di hari pernikahan, menikah dengan sahabat kecilnya. Kehidupan yang memberinya kebebasan di negeri para penyair itu terganggu ketika orang tuanya memintanya pulang dengan alasan klasik, yang ternyata hanya bertujuan untuk memperkenalkan seorang pria baru yang mereka anggap cocok untuknya. Tetapi, alasan yang dianggapnya klasik itu justru menjadi titik awal pernikahan yang nyata, menjadikannya istri dari seorang pria yang sama sekali tidak pernah mendengar tentang dirinya. Namun, Omar Zaid Al Basyir, dengan sikap tenang dan pembawaan lembut, menawarkan sesuatu yang berbeda. Tidak ada paksaan, melainkan memberikan kesempatan bagi mereka untuk saling mengenal lebih dalam, membangun fondasi hubungan berdasarkan iman. Tetapi, Michelle dihadapkan pada ketakutan akan kegagalan dan ketidakpercayaan terhadap pernikahan. Perbedaan karakter, tekanan dari keluarga, dan gaya hidup yang saling bertolak belakang semakin memperumit situasi yang dihadapinya.
The Silk Cage by briselette
briselette
  • WpView
    Reads 2,686,051
  • WpVote
    Votes 179,562
  • WpPart
    Parts 42
[Written in Bahasa Indonesia] Freshly married into one of Indonesia's most powerful Chinese-Indonesian dynasties, Mikhaila Tanoto finds herself in a world where jade isn't just jewelry, qipaos are custom-fitted in Shanghai, and silence at the dinner table speaks louder than words. Her new battlefield? Navigating social hierarchies masked as charity galas, decoding passive-aggressive praise from women in silk cheongsams, and learning that in this world, the real power lies in who pours the tea-and who doesn't get served at all.
THE MOTH  by user69540117
user69540117
  • WpView
    Reads 4,842,721
  • WpVote
    Votes 390,934
  • WpPart
    Parts 66
|Story 24| "Ceraikan saya. Tuan bisa mencari wanita lain yang Tuan inginkan untuk menjadi penghangat ranjang, Tuan." "Moo, sayang, apa kau pikir aku akan melepaskanmu semudah itu? Cobalah jadi gadis patuh untukku." The Moth ; Ngengat The Moth adalah julukan yang diberikan pada para selir milik bangsawan. Para wanita dari kasta rendah yang ditandai dengan tatto seekor ngengat. Moo'ara, gadis dari wilayah Selatan berjuang tumbuh sebatang kara setelah terbuang ke wilayah Utara di mana tanah merdeka dan dipenuhi para bangsawan. Kesalahannya hanya satu. Gadis berumur delapan tahun itu memungut apel jatuh milik San. Sandrio, anak dengan darah keturunan Dux, penguasa militer perbatasan Utara. "Kakek, aku ingin gadis lusuh dan bau belalang itu yang menjadi 'Moth'-ku. Buatkan tanda Moth di bahunya." Tanda kepemilikan sialan itu menghantuinya seumur hidup, Moo gadis kecil yang lapar berakhir menjadi selir dari seorang anak laki-laki, San. Sandrio Don Leovarr.
Di Ambang Batas (Revisi)  by sajaklala_
sajaklala_
  • WpView
    Reads 1,662,154
  • WpVote
    Votes 118,322
  • WpPart
    Parts 62
[KS #1] (Cerita ini di revisi untuk sementara waktu hingga waktu yang belum ditentukan demi kenyamanan membaca cerita ini, disarankan untuk tidak dibaca terlebih dahulu sampai proses revisi selesai diberlakukan) Berpisah kurang dari dua tahun membuat Kastari Arum Dewindara harus kembali berurusan dengan mantan suaminya, Haga Priaja Wirtokusumo, konglomerat merangkap politikus yang posisinya kini tengah melambung di jagat raya. Mencampuri segala urusan dan bersikap layaknya suami istri kembali adalah hal yang kemudian mereka sepakati demi sebuah janji yang Haga berikan kepada Kastari. Hanya demi hak asuh Sadewa-putranya yang tersembunyi dan terambil. copyright 2024 @sajaklala_ § mention in harsh word, violence, some implisit mature content, suicide, and others.
a Perfect Storm [TAMAT] by LalunaKia
LalunaKia
  • WpView
    Reads 681,238
  • WpVote
    Votes 36,656
  • WpPart
    Parts 43
Kai pikir setelah menikah, ia tidak akan kesepian. Tapi ternyata, ia lebih sering sendiri. Memasuki usia pernikahan empat tahun, Kai menyadari bahwa bukan pernikahan seperti ini yang ia inginkan. Menjadi istri seorang artis terkenal membuat Kai harus kehilangan privasi. Banyak orang membicarakannya, membandingkannya, dan menjadikan ikatan pernikahannya sebagai ajang perjudian. Saat Fattah merasa penikahannya baik-baik saja, Kai justru tengah berpikir, apakah ia harus bertahan?
Happiness [Completed] by aprilianatd
aprilianatd
  • WpView
    Reads 5,786,954
  • WpVote
    Votes 323,665
  • WpPart
    Parts 38
"Nikah sama anak Tante, hutang-hutang almarhum Ayahmu akan Tante dan suami anggap lunas." Kalimat itu terus terngiang di kepala Elin Nafisah. Selama ini uang hasil kerjanya tidak pernah dinikmati sendiri. Ada hutang ratusan juta yang harus ditanggung oleh perempuan 30 tahun itu. Belum lagi ia punya satu Adik laki-laki yang masih menjadi tanggung jawabnya. Semua beban berat harus dipikul di pundaknya yang rapuh. Elin bagai hidup dalam pusaran badai yang tidak pernah berhenti. Entah jalan mana yang akan ditempuh Elin di kemudian hari. Bisakah keputusannya membawanya ke sebuah jalan bernama kebahagiaan? Highest Rank #1 Completed #1 Tamat #1 Love #1 Happiness #1 Married #1 Bahasa Indonesia #1 Pernikahan #1 Pasangan #1 Hutang #1 Marriage #1 Couple #1 End #1 Romansa #1 Selesai #1 Completed #2 Chicklit #3 Cinta #5 Romance
Bersemi Di Ujung Perpisahan by Mamaalva
Mamaalva
  • WpView
    Reads 1,743,386
  • WpVote
    Votes 89,584
  • WpPart
    Parts 35
Semua orang mengira Saka Aryaatmaja mencintai Juni Rania Tanaka, namun nyatanya itu kekeliruan besar. Saka tidak pernah mencintai Rania, namun menolak perjodohan yang disodorkan oleh orangtuanya pun Saka tidak mampu. 3 tahun penuh pernikahan mereka begitu dingin, sosok Rania yang sebelumnya begitu ceria kini layu dan surut, dinginnya sikap Saka menggerogotinya tanpa ampun hingga Rania tidak mampu lagi bertahan terlebih saat Rania melihat siapa sosok yang selama ini memenuhi hati suaminya. Rania menyerah, Rania memilih berpisah, tidak peduli betapa sulitnya perceraian militer, Rania mantap meninggalkan Saka, tanpa menunggu mereka resmi bercerai, Rania memilih pergi. Sayangnya dipelarian pun mereka akhirnya dipertemukan kembali, antara relawan dan satgas gabungan, sesuatu yang seharusnya berakhir kini justru bersemi. Perhatian dan sikap kecil membawa kedekatan, mereka seolah lupa jika mereka berniat untuk berpisah. Lantas bagaimana akhirnya? Akan kisah orangtua Saka terulang kembali atau justru ada sebuah keajaiban di ujung perpisahan?
Suck It and See (Complete) by gigrey
gigrey
  • WpView
    Reads 8,921,260
  • WpVote
    Votes 663,092
  • WpPart
    Parts 55
Qia dijodohkan dengan Aji, seorang tentara angkatan darat yang sifatnya sungguh berkebalikan dengannya. Meskipun dituntut untuk segera beradaptasi dalam menjalankan peran barunya, gadis itu pantang menyerah dalam mempertahankan kebebasannya. *** Menjadi anak dari seorang jenderal di negeri ini membuat Aqilla Azzahra selalu dikekang ribuan aturan dan segala aspek tentang dunia kemiliteran ini mulai terasa memuakkan! Terlebih ketika kebebasan yang baru saja ia rasakan harus dirampas kembali kala sang ayah menjodohkannya dengan Aji Baathara Wirya, seorang kapten angkatan darat yang kaku dan dingin. Gagal melobi Aji untuk bersepakat membatalkan perjodohan mereka. Mau tak mau, ia menerima titah sang ayah untuknya: menikah tanpa cinta dan kembali terjebak di dunia kemiliteran. Apa yang akan terjadi ketika Qia mendapati dirinya mulai terpesona pada karisma seorang pria yang sudah memproklamirkan dirinya tak memiliki waktu untuk merasakan cinta?
Terjebak Kata Sahabat [COMPLETED] by yunisasnita
yunisasnita
  • WpView
    Reads 2,474,463
  • WpVote
    Votes 125,831
  • WpPart
    Parts 45
[Ambassadors' Pick: July 2022 oleh Wattpad AmbassadorsID] Ava Rayna Tsabita begitu kaget saat manusia es yang beberapa hari ini hanya bisa didengarnya tanpa berani dia tatap tiba-tiba duduk di depannya. "Sepertinya kita menghadapi masalah yang sama. Jadi saya akan duduk disini. Gak usa ngomong, gak usa ngobrol, gak perlu kenalan. Cukup diem aja dan kerjakan apa yang kamu kerjakan." "eh," gumam Ava tidak mengerti apa yang cowok yang ternyata gantengnya gak main-main ini, eh maksudnya manusia es, ini katakan. 'Dan, duh kaku banget cara ngomongnya. Apa perlu saya bilang, oke Anda bisa duduk di sini,' ringis Ava. * Aksa Satria Baskoro sudah muak dengan segala gangguan saat duduk sendirian di tempat itu. Dan gadis itu, Aksa tidak peduli namanya, sepertinya mengalami hal yang sama. Dulu sewaktu SMA tidak ada yang berani mendekat padanya. Masa awal kuliah ini benar-benar menyebalkan. Dia kembali harus menunjukkan ke orang sekitarnya bahwa dia punya taring, tanduk, gigi dan kuku tajam. Jadi, dia akan memanfaatkan gadis itu. Mereka akan sama-sama diuntungkan. Masih sama, Aksa tidak mau direpotkan dengan kegiatan yang disebut - berteman -
Call It Fate, Call It Karma (Complete) by gigrey
gigrey
  • WpView
    Reads 3,533,813
  • WpVote
    Votes 297,392
  • WpPart
    Parts 48
Pemenang Wattys 2021 kategori New Adult [Cerita ini akan tersedia gratis pada 17 April 2023] Di hari bahagia sang kakak, Aria yang masih berstatus mahasiswa semester akhir justru harus menggantikan posisi Annalise sebagai pengantin saat kakaknya kabur tanpa memberikan penjelasan apa pun. Lalu, bagaimana Aria harus bersikap ketika pria yang seharusnya menjadi suami Annalise itu dosen yang tidak meluluskan Aria di salah satu mata kuliah? *** Aria ikut senang ketika kakaknya-Annalise-memutuskan untuk menikah, meski calon suami sang kakak adalah dosen killer di kampus Aria, yang menyebabkan Aria harus mengulang salah satu mata kuliah. Tetapi, siapa sangka Annalise memutuskan untuk kabur di hari pernikahannya sendiri, membiarkan calon suaminya-Mahesa-dan kedua keluarga kelimpungan karena banyak tamu yang sudah datang. Demi menyelamatkan wajah keluarganya, Aria memberi usulan untuk menjadi pengantin sementara hingga Annalise ditemukan. Berpikir bahwa itu bukan ide yang buruk, Mahesa menyetujui tanpa tahu Aria adalah salah satu mahasiswi yang akan mengulang di kelasnya.