💫✨💫
31 stories
Nyala Rahasia by ndaquilla
ndaquilla
  • WpView
    Reads 5,354,997
  • WpVote
    Votes 384,604
  • WpPart
    Parts 55
Sebagai putra sulung, Harun diberi warisan politik yang membingungkan. Alih-alih bahagia, ia justru menderita sakit kepala tiada habisnya. Partai yang didirikan orangtuanya, menyisakan kader-kader kacau yang minta dibina. Hingga geliat saling sikut demi mencapai puncak tertinggi pun, semakin tak terkontrol. Biasanya, Harun dapat mengatasinya. Biasanya, ia tahu ke mana harus melangkah. Namun, di satu malam yang ia perkirakan telah terlepas dari bahaya. Ia justru dikejutkan pada sambutan bahtera yang sebelumnya tak ingin ia bina. Pertemuannya dengan Nyala Sabitah, mengubah segalanya. Ada yang harus disembunyikan dari dunia. Dan orang itu adalah Nyala Sabitah.
trouble [selesai] by Hamalem
Hamalem
  • WpView
    Reads 3,441,288
  • WpVote
    Votes 386,132
  • WpPart
    Parts 56
Mia, si dedek koas yang terpaksa jadi sugar baby demi membiayai cita-citanya buat jadi dokter spesialis forensik. Ini gara-gara dia nekat menolak dijodohkan di kampung hingga membuat orangtuanya mogok membiayai sekolah. Aiden, si om-om bule dengan latar belakang misterius yang ditarget Mia jadi sugar daddy-nya. ---------------------------------------------- Hai! Ini seri romcom ketiga setelah intern&lover dan mechanic&lover. Kali ini menceritakan sahabat Ullie dan mantan tunangan Gie. Semoga kalian menikmati ceritanya. Selamat baca!
Sebelum Berpisah by nonamerahmudaa
nonamerahmudaa
  • WpView
    Reads 13,942,706
  • WpVote
    Votes 785,888
  • WpPart
    Parts 56
Pisah ranjang, tidak mencampuri urusan satu sama lain dan bercerai saat menemukan waktu yang tepat. Itu adalah syarat yang diajukan oleh Agnita kepada Sankara sebelum pernikahan mereka berlangsung. Bertingkah selayaknya pasangan suami istri selama tiga bulan kedepan. Dan itu adalah syarat yang diajukan oleh Sankara kepada Agnita saat wanita itu menginginkan tanda tangan Sankara di atas kertas gugatan cerainya. Satu ranjang, tanpa batasan dan tanpa aturan, Sankara yang tadinya begitu tak acuh kini justru malah berubah total, mengacaukan segala agenda dalam hidup Agnita. *** Sebelum Berpisah Rating Usia : [18+] Copyright © 2023 oleh nonamerahmudaa ⚠️ mature, harsh words, unstable marriage, imperfect character, mental issues, family issues, traumas, politic.
Gugat. [END] by midgardst
midgardst
  • WpView
    Reads 5,519,599
  • WpVote
    Votes 416,641
  • WpPart
    Parts 64
Book 2 Indonesian Bachelor Series ** Telah diterbitkan - tiga chapter akhir dipindah pada platform karyakarsa ** Setelah menjalani pernikahan hampa selama hampir delapan tahun, Gema akhirnya mendapatkan alasan valid untuk mengajukan gugatan cerai pada sang suami, Sagala Caturangga. Kehadiran putra semata wayang mereka cukup menjadi penghalang bagi Gema untuk mengajukan gugatan cerainya. Walaupun begitu, dia tetap ingin lepas dari belenggu pernikahan buatan itu. Gema sudah lelah. Dia juga tahu, Gala tidak mempunyai minat pada pernikahan mereka. Jadi, dengan kondisi tersebut, akankah gugatan cerainya diterima? __________________________ All rights reserved © 2022 by midgardst
ROSE QUARTZ by renitanozaria
renitanozaria
  • WpView
    Reads 2,944,057
  • WpVote
    Votes 306,011
  • WpPart
    Parts 41
[Completed] (sebagian chapters diprivat untuk followers, follow untuk membaca) Cerita ini bukan apa-apa. Hanya kisah tentang seorang astronot bernama Adrian, yang menolak berada di luar orbit sebuah galaksi yang dia namai Azalea
The Sky People (TAMAT) by Anna_Kanina
Anna_Kanina
  • WpView
    Reads 1,471,431
  • WpVote
    Votes 123,451
  • WpPart
    Parts 33
Ares, mantan Dewa Perang dan juga seorang Titan yang berasal dari Planet lain, berkunjung kembali ke Bumi untuk kekasihnya. Namun ternyata mereka bukan satu-satunya Alien yang singgah di Bumi. Konflik antar Alien pun terjadi dan nasib manusia pun menjadi taruhannya. *** Rating 17+ Genre Romance & Science - fantasy Sekuel dari THE BRIDE OF OLYMPUS WARNING! Plot sedikit rumit, penuh teka-teki dan bukan untuk kamu yang lemah iman. Rahasia Alam semesta perlahan akan terkuak di sini. Ares dan para Titan kembali ke Bumi setelah 2000 tahun. Ares kembali menjalin cinta dengan Jill Adelaide dan menjalani hidup tentram di Bumi sambil menuntaskan misi mereka. Namun apakah mereka bisa menjalani misi mereka dengan tenteram di Bumi? Sementara diam-diam ada kelompok yang bersembunyi di balik bayangan yang mendeteksi kedatangan mereka dan menunggu mereka lengah? Bagaimana jadinya nasib para manusia Bumi yang terjebak dalam konflik para ras Alien yang memiliki kepentingannya masing-masing? #BOOK 2 OF ANCIENT ALIEN GODS SERIES #Greek Mythology #Sumerian Mythology Novel ini bersetting era modern dan kamu akan menemukan thriller yang menegangkan, romansa yang mendebarkan serta aksi yang seru!
She's My Secretary by SUNNYFR
SUNNYFR
  • WpView
    Reads 4,979,524
  • WpVote
    Votes 312,982
  • WpPart
    Parts 52
Ada suatu teori yang mengatakan: "Terlalu mengenal seseorang terkadang membuat kita malah enggan bersamanya." Teori yang sebenarnya masih diragukan keakuratannya. Saskyra Faharani, 30 tahun. Revan memangilnya Fara. Dia tidak secantik kekasih Revan, tidak semenggoda "teman futsal" Revan, namun Fara mempunyai pesonanya tersendiri. Anggun, manis, sabar dan cerdas. Sayangnya, Fara hanyalah sekertaris Ayahnya yang kemudian sekarang menjadi sekertarisnya. Revanaldi Hartono, 34 tahun. Revan sangat beruntung. Memiliki wajah tampan hasil kloningan Indonesia - Jerman, kekayaan berlimpah hasil dari pendiria mall - mall besar di Indonesia, Pintar dan Pekerja Keras. Itu yang dunia tau mengenai sosok Revan. Namun, sepertinya hanya Fara yang mengetahui bahwa selain bekerja, Revan sangat hobby bermain "futsal". Saskyra dan Revanaldi tidak mempunyai hubungan lebih selama 3 tahun ini. Sampai akhirnya, perasaan tidak professional itu hadir diantara mereka. Saskyra memegang teori yang diragukan keakuratannya tersebut, sedangkan Revanaldi meyakini bahwa segala seseatu harus diperjuangkan. Yang pasti, ini bukan kisah cinta yang kalian inginkan.
The Bride Of Olympus [Sudah Terbit] by Anna_Kanina
Anna_Kanina
  • WpView
    Reads 8,929,005
  • WpVote
    Votes 853,272
  • WpPart
    Parts 76
PART LENGKAP TIDAK ADA YANG DIHAPUS Jiwa seorang aktris di era modern, terjebak di dalam tubuh Putri Sparta dan dinikahkan dengan Ares, Dewa Perang Yunani yang terkenal kejam. * * * Jill Adelaide adalah aktris populer dengan kehidupan sempurna. Dikarenakan sebuah ritual misterius yang membawa jiwanya ke era Yunani Kuno, dia terbangun dalam tubuh Putri Sparta yang hendak dinikahkan dengan Ares, seorang Dewa Perang yang memiliki reputasi buruk dalam sejarah. Tidak memiliki pilihan lain, Jill terpaksa beradaptasi di era Yunani Kuno dan tanpa sengaja mengetahui rahasia para Dewa Olympus yang rupanya tidak seperti yang tertulis dalam mitologi. Meskipun Jill mengetahui sejarah panjang perselingkuhan Ares dengan Aphrodite, sang Dewi Kecantikan, semakin hari semakin sulit untuk mengelak dari pesona Ares yang sudah bertekad untuk meluluhkan hatinya. Apakah Jill akan menyerah menerima jati dirinya yang baru? Ataukah ia memilih untuk kembali ke kehidupan lamanya yang sempurna? Dan apa yang akan terjadi ketika Jill tanpa sengaja mengetahui rahasia penting yang dapat merenggut nyawanya?
Mari Jangan Saling Jatuh Cinta by kiranada
kiranada
  • WpView
    Reads 2,886,837
  • WpVote
    Votes 266,347
  • WpPart
    Parts 65
(Telah tersedia di Gramedia) Nantikan dalam bentuk series di Vidio.com! Pemenang Wattys 2020 "New Adult" - Ada waktu di mana hati harus menepi hanya oleh sebuah janji. Lihatlah pada kebodohan yang kami perbuat: mengatasnamakan cinta pada sebuah rasa yang tak bisa direka-reka. Akibatnya, sangkakala mengerang, memorak-porandakan hidup tiga manusia yang tak semestinya bertarung dalam prasangka. Salahkan semua bencana itu pada tenaga yang kausebut cinta. Untuk itu, mari bersepakat untuk jangan saling jatuh cinta. [ ROMANSA ] © k i r a n a d a - Update setiap: (selesai)