amandakamilah06's Reading List
4 stories
EX [TERBIT] by iLaDira69
iLaDira69
  • WpView
    Reads 17,026,879
  • WpVote
    Votes 1,388,515
  • WpPart
    Parts 109
SUPAYA NGGAK BINGUNG, BACA SESUAI URUTAN! 1. CRAZY POSSESSIVE (TERBIT) - SELF PUBLISH, PESAN DI GUA AJA - 2. EX (TERBIT) - ADA DI GRAMEDIA - 3. HIS GIRLFRIEND (TERBIT) - ADA DI GRAMEDIA - 4. QUEEN (PROSES TERBIT) SPIN OF YANG BERHUBUNGAN DENGAN HG DAN QUEEN, YAITU - FALL (ON GOING) *** 03.08.18 #1 in Fiksiremaja 11.11.18 #1 in Teenfiction "Kita putus!" Citra mengangkat kepala. Memandang dalam cowok di hadapannya. Tanpa rasa bersalah melontarkan kalimat menyakitkan itu begitu saja. Seolah kalimat itu tak berarti baginya. "Oh, oke." Balas Citra datar. Tanpa ekspresi sehingga Kevin mengerutkan dahi. "Kita selesai! Nggak ada hubungan lagi!" Nada suara Kevin semakin meninggi. Mengintimidasi Citra dengan tatapannya yang dingin. "Iya." Citra kembali menyahut dingin. Sama sekali tidak melontarkan penolakan atau meminta penjelasan. Cewek itu memutar tubuhnya. Meninggalkan Kevin yang masih terbengong-bengong di posisinya. "Citra!" Kevin membentak sembari menarik tangan cewek itu. Memutar tubuh Citra sehingga mereka kembali berhadapan. "Apa lagi?" Citra mengerutkan dahi. Tidak mengerti dengan Kevin yang kelihatan sangat marah. "Kita putus!!" Kevin meninggikan suara dan menekan setiap katanya. "Iya. Aku dengar dan tahu artinya." Jawab citra mulai sebal. Merengut dalam hati karena Kevin tak kunjung melepaskan tangannya. "Lepasin tangan aku." Citra memutar tangannya dari cengkeraman Kevin. "Oke." Kevin berujar tak mau kalah. Dingin dan seolah mereka baik-baik saja setelah kalimat tadi terlontar. Citra kembali memutar tubuhnya. Melangkah meninggalkan Kevin yang amarah sudah di ubun-ubun. Kevin mengacak rambutnya, menggeram marah dan menendang apa saja di sekitarnya. Sehingga kaleng bekas minuman soda terdenger nyaring berguling di badan jalan yang beraspal. "Sialan!" Makinya sekali lagi. Memandang arah kepergian Citra beberapa saat yang lalu, yang menyisakan bayangan punggung cewek bertubuh mungil itu. *** Publish : 10 MEI 2018 @copyright 2018
My Ice Boy [Completed] by pitsansi
pitsansi
  • WpView
    Reads 24,795,982
  • WpVote
    Votes 1,939,961
  • WpPart
    Parts 54
[SUDAH TERBIT - sebagian part sudah dihapus] #1 in Teen Fiction [11-02-18] "Karena beku adalah cara gue bertahan" _________ "Kalo si Kutub Es itu natap lo lebih dari lima detik, cuma ada dua kemungkinan. Yang pertama, dia marah besar sama lo. Dan yang kedua, dia jatuh cinta sama lo." __________ Warning: cerita ini bukan cerita biasa. Banyak teka teki yang asyik buat dipecahin sama-sama. Udah siap main teka teki bareng? Start: 10/09/17 End: 19/03/18
INESTABLE by Katakokoh
Katakokoh
  • WpView
    Reads 11,985,403
  • WpVote
    Votes 172,006
  • WpPart
    Parts 14
Cemburu, sekiranya kata itu yang mengambarkan sisi lain Nakula ketika ia menjalin hubungan dengan Aluna, walaupun sifat datarnya masih mendarah daging, namun Nakula tidak bisa menyembunyikan rasa cemburunya jika Aluna dekat dengan cowok lain. Lalu apakah kata itu masih berlaku untuk Nakula ketika cinta pertamanya datang kembali? dan bagaimana perasaan Aluna ketika mengetahui kalau ia bukanlah cinta pertama cowok berwajah datar itu? Inestable Sequel of Senior's © 2017 Katakokoh
Ghost Campus by CrimsonAzzalea
CrimsonAzzalea
  • WpView
    Reads 5,522,339
  • WpVote
    Votes 186,571
  • WpPart
    Parts 48
Edelwiss Sanoh Paillin seorang mahasiswi tingkat 1 di sebuah kampus elit ternama bernama Acropolis. Edelwiss atau biasa di panggil Edel gadis berwajah ayu khas pribumi dan pemalu yang pernah mengalami koma setelah kecelakaan yg menewaskan kedua orang tuanya menjadi memiliki kemampuan istimewa yaitu bisa melihat hantu dan makhluk halus. bersama sahabatnya Irina yang juga memiliki kemampuan istimewa bisa merasakan kehadiran makhluk halus dan hantu, memulai kehidupan barunya sebagai mahasiswi baru di kampus elit ternama berisi para pewaris keluarga kaya raya dan berpengaruh. Akankah kehidupan mereka sebagai mahasiswi akan berjalan dengan mulus dan normal sedangkan mereka selalu ditakutkan dan dihantui oleh makhluk - makhluk halus yang mengikuti mereka? Apa keterkaitan geng "HalfBlood" yg notabennya geng anak pemilik kampus dengan mereka?kenapa mereka selalu terlibat dengan geng tersebut? selamat membaca ^_^/