MY Favorit
11 stories
Guardian Soldier by kurichann
Guardian Soldier
kurichann
  • Reads 25,546
  • Votes 1,644
  • Parts 29
Di sebuah dunia bernama Lightworld, hiduplah seorang gadis bernama Akari yang bekerja sebagai seorang guardian soldier. Seorang guardian soldier mengabdi kepada raja dan mempunyai bermacam-macam tugas, seperti menumpas kejahatan, menyelesaikan masalah yang ada, bahkan sampai mencari kucing yang hilang. Sementara Akari menjalani kehidupan sehari-harinya yang terkadang mengejutkan sebagai seorang guardian soldier, ia bertemu dengan seorang laki-laki misterius. Di luar dugaan, laki-laki tersebut ternyata adalah seorang penyihir yang mempunyai kekuatan luar biasa. Siapakah laki-laki itu, dan kenapa hari-hari Akari yang tenang mendadak jadi terusik semenjak laki-laki misterius tersebut muncul dalam kehidupannya? *** Amazing cover by @Ariski! Copyright © 2016 by kurichann #182 in fantasy (24/4/17) Update tidak tentu, tergantung situasi dan kondisi ( ; ω ; )
The Sorcery : Little Magacal Piya [Telah Diterbitkan] by PrythaLize
The Sorcery : Little Magacal Piya [Telah Diterbitkan]
PrythaLize
  • Reads 4,340,836
  • Votes 301,899
  • Parts 68
[REPOST]--Wattpad Version Tersedia sampai part 31. Kalau kalian menemukan cerita ini menarik, go grab it fast on the nearest book store (online or offline). Happy Reading! *** [Fantasy & (Minor)Romance] Baru saja, aku harus menghadapi fakta tentang perlakuan ibu tiriku yang semakin leluasa ketika ayahku tidak ada di rumah. Sekarang, aku harus menghadapi fakta baru dan meyakini bahwa aku berada di dunia lain dan menjadi seorang penyihir di dunia itu. Baru saja aku bernafas lega karena sudah melepaskan hidupku sebagai manusia. Namun lagi-lagi aku dihadapi fakta baru bahwa ternyata aku adalah penyihir yang diincar oleh sebuah kelompok yang menjadi musuh penyihir di sana. Tsuyirika Piyorin (Piya) *** ©2015-2016, Cindyana H Telah diterbitkan dan tersedia di toko buku terdekat. Sisa 17 chapter, go peek a lil boo ^^ Highest Rank #1 Fantasy
AQUA World by PrythaLize
AQUA World
PrythaLize
  • Reads 1,258,027
  • Votes 169,086
  • Parts 26
[Fantasy & (Minor)Romance] Seluruh umat manusia tahu kenyataan bahwa volume air di bumi semakin naik dan menenggelamkan satu persatu pulau di dataran rendah. Namun, bumi terlalu berharga untuk ditinggal. Semua itu menyisakan penyesalan yang amat dalam bagi para manusia di masa itu, masa di mana perlakuan keji manusia di masa lalu yang membuat bumi semakin rusak, dan semua dampaknya harus dialami oleh mereka yang tidak bersalah. Meskipun ada banyak prediksi tentang tenggelamnya seluruh daratan pada akhirnya, tapi tidak seluruh manusia bisa mengungsi ke planet baru yang lebih menjanjikan. Berkat perkembangan zaman dan kemajuan teknologi, mereka bisa bertahan di planet baru itu. Seluruh warga yang menetap di bumi mempunyai hak untuk naik ke pesawat angkasa sebagai alat jaga-jaga, jikalau dalam kondisi darurat, mereka diperbolehkan meninggalkan bumi dan akan diterima dengan baik di planet baru. Pada suatu hari yang tak terduga, tiba-tiba saja air menaik drastis. Padahal biasanya air bisa bervolume tetap ataupun naik setengah mili-secara serentak di seluruh daratan. Aku tidak pernah menduga bahwa semua orang naik ke pesawat angkasa dan pergi meninggalkan bumi, tanpaku. Glamor cover by @Ariski *** Genre: Fantasy, SciFi, Adventure and (Minor)Romance ©2017, Cindyana H Highest rank #5 Fantasy
LFS 1 - Air Train [END] by PrythaLize
LFS 1 - Air Train [END]
PrythaLize
  • Reads 1,139,627
  • Votes 146,598
  • Parts 26
[Little Fantasy Secret 1] Pertama kali Tyara merasakan keberadaan kereta api itu adalah setelah malam tahun baru, tepat setelah Kakek dan Nenek-nya tewas karena kecelakaan. Lalu, gadis itu melihat wujud kereta api spiritual yang hanya bisa dilihat olehnya seorang diri. Kereta api itu terus menghantuinya, sampai akhirnya Tyara melihat ada satu penumpang di dalam sana. Seorang laki-laki bermata biru, di gerbong keempat. *** By: Cindyana H ©2016, May 28. Highest Rank #9 Fantasy
The Sorcery : SKY Academy [Telah Diterbitkan] by PrythaLize
The Sorcery : SKY Academy [Telah Diterbitkan]
PrythaLize
  • Reads 2,114,697
  • Votes 154,443
  • Parts 34
[Fantasy & Romance] SEQUEL of The Sorcery: Little Magacal Piya [published] Temukan cerita ini secara lengkap, tersedia di Toko Buku terdekat! ^^ Saat aku mendapatkan pesan atas nama penyihirku-Piya, aku sudah menduga bahwa surat itu berhubungan dengan sihir sejak awal, bahkan sebelum aku membaca isi dalam surat itu. Ini tentang perjuangan kami yang ternyata belum usai meskipun kami sudah kembali. Ini tentang kelanjutan pertualangan yang harus kami lanjutkan kembali. Ini tentang akademi yang mencoba mengumpulkan semua penyihir yang kembali untuk misi baru. Oh, dan jangan lupa... Pertualangan kali ini akan mengupas segala hal yang disembunyikan dengan rapat. Amazing cover by:@transformme *** By: Cindyana H (@PrythaLize) 1 Juli 2016, Jumat. Highest Rank #2 Fantasy
REVIVE [HIATUS] by PrythaLize
REVIVE [HIATUS]
PrythaLize
  • Reads 613,141
  • Votes 63,807
  • Parts 18
[18+] Be Wise and Be Good. Kecelakaan yang menimpaku malam itu, membunuhku. Aku seperti berada di dalam mimpi buruk tanpa akhir. Mereka tidak mempelakukanku layaknya manusia, tidak lagi. Putus asa dalam penderitaan panjang, dia datang, mengulurkan tangannya dan menuntunku keluar dari dunia itu. Dia mengenalkanku pada hidup baru yang kukira tak akan pernah kudapatkan. Aku tidak pernah menyangka bahwa semua kebaikannya itu berawal dari sebuah tujuan lain. Cover by @Ariski *** ©2017, Cindyana First Start 6 Januari 2017 Highest rank #1 Sci-Fi
Mermaid Queen [TERBIT] by ivanaputh
Mermaid Queen [TERBIT]
ivanaputh
  • Reads 2,080,089
  • Votes 132,305
  • Parts 63
Tamat: Minggu, 08 Oktober 2017 (Sudah terbit menjadi buku!) Cerita masih acak-acakan, karena belum di revisi lagi! Trailer: https://youtu.be/pR_owOQm1Lw (15+, harap bijak dalam membaca) Bagaimana jadinya jika seorang Nerd ternyata adalah seorang ratu di dunia para duyung dan siren? Dan itulah kisah dari seorang gadis yang begitu cantik namun terhalang oleh kacamata tebalnya dan rambut yang terus di kepang dua. Gadis ini bernama Bunga Avoline Anderson. Bunga adalah siswi salah satu sekolah elit di Verona-Itali. Yup, kota di mana kisah Romeo And Juliet lahir. Bunga hidup dengan ibunya yang berkerja sebagai penjual kue di kedai Madam Jesse. Kehidupan Bunga tak seindah namanya, ia sering atau lebih tepatnya selalu di bully oleh teman-temannya di sekolah, 'Bunga Bangkai' itulah panggilan untuk Bunga. Keanehan-keanehan pun selalu muncul ketika Bunga bersentuhan dengan air. Bunga tak tahu kenapa ia dan air selalu berkaitan hingga ada dua siswa baru yang masuk ke dalam sekolahnya. Semua pertanyaan pun terjawab. Bagaimana kah kisah Bunga selanjutnya. Bacalah cerita ini dan kau akan tahu kisah dari Bunga. Rank #7 in fantasy (Sabtu, 25 Maret 2017) Rank #5 in fantasy (Selasa, 09 Mei 2017) Rank #3 in fantasy (Minggu, 2 Juli 2017) Dua kali Rank 2# in fantasy (Senin, 4 September 2017) P.S.: jika ada kesamaan dalam nama/tokoh, alur, karakter, dll. Itu hanyalah suatu kebetulan saja. Cerita ini murni hasil pemikiran dari otakku, maka dari itu dilarang keras! untuk mencopy/paste atau menyebarkan cerita ini tanpa mencantumkan nama author!! -cerita ini hanya ada di wattpad-
The Fallen Knights by kurichann
The Fallen Knights
kurichann
  • Reads 12,654
  • Votes 816
  • Parts 10
Cecilia Charmant De Clare merupakan putri tunggal dari Raja Ethelbert, Raja Kerajaan Valmoor yang terletak di benua Aralelle. Cecilia tidak membenci kehidupannya sebagai seorang putri. Namun, tidak seperti kebanyakan putri lainnya, ia tidak tertarik dengan boneka-boneka yang lucu atau gaun-gaun yang indah. Ia lebih suka merasakan angin kebebasan yang bertiup di kulitnya, berlari di sebuah padang rumput luas tanpa menggunakan alas kaki, serta belajar berpedang dengan pengawal setianya, Clarence Seaton. Lebih dari semua itu, ia ingin tahu apa sebenarnya yang ada di balik tembok istananya yang berwarna putih. Hingga akhirnya, keinginannya tersebut terwujud melalui sebuah peristiwa yang membuat kehidupannya berputar 180 derajat. Valmoor diserang dan menyebabkan Ethelbert tewas. Cecilia terpaksa melarikan diri dari istananya sendiri tanpa tujuan yang jelas. Tidak cukup sampai di situ, takdir juga mempertemukannya dengan seorang pencuri licik bernama Hector Lockhart. Sebagai satu-satunya penerus kerajaan Valmoor yang tersisa, apakah Cecilia mampu untuk bekerja sama dengan Hector dan menyelamatkan Valmoor dari tangan para penjahat? Ini adalah sebuah kisah mengenai seorang putri, seorang pencuri, dan lima ksatria yang terbuang. Ini adalah awal dari sebuah petualangan yang mendebarkan. [fantasy - adventure - action - romance] | Beautiful cover by @Ariski🎀 | #219 in fantasy (20/5/17) | Copyright © 2017 by kurichann
THE NEPHILIM by Yuvikalif
THE NEPHILIM
Yuvikalif
  • Reads 2,465,556
  • Votes 135,018
  • Parts 39
Anak perempuan manusia terlarang untuk para malaikat. Dahulu kala sekelompok malaikat bernama "The Sons of God" yang terdiri dari 199 malaikat dan dipimpin 7 malaikat tertinggi yang ditempatkan dibumi untuk mengamati dan mengawasi para manusia. Mereka terlalu sering kesepian sehingga mereka mengambil manusia sebagai istri, walaupun mereka tau itu terlarang. Anak hasil dari hubungan terlarang itu di beri nama Nephilim, mereka sangat keji. Mereka memakan daging manusia, meminum darahnya, meneror bumi, dan dalam beberapa kasus mereka kanibal. Raylah, seorang gadis yang harus merelakan kepergian dad-nya karena serangan nephilim, kini harus hidup berdua dengan mom-nya yang super protektif. Ia juga seorang gadis yang mendambakan kebebasan. Saat Raylah mulai bisa melupakan sebab kepergian dad-nya, kejadian-kejadian mengerikan timbul pada dirinya. Ia ketakutan setengah mati, mom tak bisa berbuat banyak. Kemudian seorang cowok misterius mengulurkan tangan untuk jawaban atas pertanyaannya sekaligus kebebasan. Raylah tau jika ia menerima uluran tangan cowok itu, ia harus menghadapi kenyataan menakutkan yang membuatnya mengerti alasan dibalik sikap momnya yang aneh dan sangat protektif. Cover by @lihanelv
The Spirit Of Magic Crystal [END] by Luluahnw
The Spirit Of Magic Crystal [END]
Luluahnw
  • Reads 316,119
  • Votes 22,404
  • Parts 58
Ini sangat mengejutkan. Tiba-tiba saja Rega, Tom, Holly dan Lavender berada di sebuah ruangan asing bernuansa klasik yang megah. Lalu seorang Profesor mengatakan bahwa mereka adalah orang-orang utusan Lord Hugeman, pria yang mewarisi kekuatan Dewa. Dan sekarang, mereka dikirim untuk menjaga empat Magic Crystal yang merupakan pecahan kekuatan Lord Hugeman. Empat Magic Crystal yang juga sedang diincar oleh Sang Raja Kegelapan. Kini, setelah berada dalam kejaran Raja Kegelapan yang hendak membunuh mereka, membuat keempat orang ini nyaris putus asa. Mereka benar-benar tidak mengerti. Hanya dalam sekejap hidup mereka berubah. Takdir sebagai Watchwizard telah membawa mereka pada sebuah petualangan berbahaya yang mempertaruhkan nyawa. Mampukah mereka menjaga Magic Crystal dan mengalahkan Raja Kegelapan? . . Book one of "The Sipirit Series" [Sudah direvisi besar-besaran]