het Blad
Jika membuka google translate dan mengatur terjemahan dari bahasa Belanda ke bahasa Indonesia, maka kamu akan mendapati empat huruf. DAUN. *** Ini bukan cerita senduku, bukan kisah piluku. Ini adalah kisah daun yang mencoba bertahan dengan ranting kala gugur. Ini tentang daun yang harus melebur dalam mimpi yang terku...
Completed