Dia Jawaban Istikharahku
Seorang anak manja yang ingin berubah menjadi gadis mandiri karena keinginan sang kakak tersayangnya. Dia memutuskan berkuliah dengan jarak yang jauh dari keluarga, macam-macam problema ia lewati hingga ia benar-benar menjadi muslimah sejati. Kuliahnya di dakwah semakin hari semakin membuatnya haus akan ilmu, dan tib...