Baru
34 stories
SWEETEST KARMA [REPUBLISH] by lyanchan
lyanchan
  • WpView
    Reads 8,373,633
  • WpVote
    Votes 540,271
  • WpPart
    Parts 56
Jonathan Tanjaya, duda tampan beranak tiga dan mapan, datang untuk menerima rapor ketiga putranya - momen yang ternyata mengubah hidupnya. Sejak hari itu, menjemput anak di sekolah menjadi kegiatan favoritnya selama tiga puluh tiga tahun hidupnya. Sementara itu, Rachael Wijaya, guru SD Internasional yang sudah sepuluh tahun mengajar, sedang mempertimbangkan untuk resign. Baginya, nama-nama seperti Vincent, Kevin, Jonathan, Marvel, dan Alexander adalah tanda bahaya - anak-anak dengan nama itu terlalu sering membuatnya stres. Sayangnya, satu nama dari daftar itu datang... bukan sebagai murid baru, tapi sebagai ayah murid. diupdate gratis setiap selasa, kamis, sabtu di Wattpad @lyanchan sudah tamat di Karya Karsa tersedia versi cetak di shopee & toko buku terdekat *sama dengan workku yang lama, hanya saja aku publish di work baru supaya notif muncul, kadang work lama suka nyangkut gak ada notif hehehe. terima kash, selamat membaca <3* ©LYAN-CHAN 18 JULY, 2017 All pics here , aren't mine, they belong to their owner.
You Are My Baby  by amnesya_
amnesya_
  • WpView
    Reads 10,593,062
  • WpVote
    Votes 544,683
  • WpPart
    Parts 65
Edisi Revisi|| ada Chapter yang di private sebelum baca lebih baik follow terlebih dahulu ---------------- Siapa yang menginginkan pernikahan sekedar untuk menjaga nama baik keluarga? Tak terima? Tak sudi? Apalagi pernikahan adalah sakral tidak boleh di permainkan. Berbeda dengan Molly dan Jupiter mereka harus menjalankan itu semua, demi orang tua mereka dan juga bayi yang mereka temukan. Masa muda Molly harus berakhir, berkurangnya jatah bermain dengan teman kuliah, karena dia harus merawat bayi yang jelas bukan putri kandungnya. Tapi apa daya Tuhan mengirimkan bayi itu pada nya dan dia harus terima. Megan, You are My Baby -Jupiter & Molly. - - - Maaf kalau ceritanya kurang bagus, karena masih amatiran.
Aliandra | END by Shineeminka
Shineeminka
  • WpView
    Reads 13,714,329
  • WpVote
    Votes 466,840
  • WpPart
    Parts 27
Sudah tersedia dalam versi book & ebook | Ia telah berlari jauh selama dua puluh tahun, meninggalkan segala kewajibannya sebagai muslim bahkan ia dengan egoisnya menyimpan rasa benci kepada Allah. Masih sudikah Allah menerima tobatnya? Tobat dari seorang hamba hina seperti dirinya. "Rasûlullâh Shallallahu 'alaihi wa sallam bersabda, 'Allâh Azza wa Jalla berfirman, "Hai anak Adam! Sesungguhnya selama engkau berdo'a dan berharap hanya kepada-Ku, niscaya Aku mengampuni dosa-dosa yang telah engkau lakukan dan Aku tidak peduli. Wahai anak Adam! Seandainya dosa-dosamu setinggi langit, kemudian engkau minta ampunan kepada-Ku, niscaya Aku mengampunimu dan Aku tidak peduli. Wahai anak Adam! Jika engkau datang kepadaku dengan membawa dosa-dosa yang hampir memenuhi bumi kemudian engkau bertemu dengan-Ku dalam keadaan tidak mempersekutukan-Ku dengan sesuatu pun, niscaya Aku datang kepadamu dengan memberikan ampunan sepenuh bumi."
From The Guilty by ShanAFitriani
ShanAFitriani
  • WpView
    Reads 3,009,691
  • WpVote
    Votes 235,330
  • WpPart
    Parts 41
Sinopsis : Kiara Phoebe seorang gadis ceria yang memiliki mimpi dan bakat di bidang seni musik. Ia adalah gadis cantik yang murah senyum dan ramah pada semua orang, namun di balik senyuman ceria yang selalu ia tunjukkan ke semua orang, ia menyimpan sebuah beban besar nan gelap di hatinya. Beban yang membuatnya rela mengubur mimpi cemerlangnya dan memilih menjadi sekertaris seorang CEO tampan namun menakutkan bagi karyawannya. Jarvis Brahms dulunya adalah pria tampan yang ramah dan baik. Namun ia berubah derastis saat salah satu kebaikkannya membawanya dalam kehancuran meraih impiannya, membawa serta dirinya menjadi orang yang dingin, tegas, dan juga menakutkan. Ia tak ingin bersikap baik pada siapapun. Termasuk juga pada sekertaris polosnya yang selalu tersenyum dan mengangguk patuh bahkan saat ia murka sekali pun. "I saw beauty in your darkness." - Kiara Phoebe. "I saw darkness in your beauty." - Jarvis Brahms.
Monster Brother by pitsayy
pitsayy
  • WpView
    Reads 126,564
  • WpVote
    Votes 3,761
  • WpPart
    Parts 31
Kalo kalian pikir jadi orang kaya itu enak? enak sih, tapi tetep aja kalo punya orang tua sibuk itu gak enak. tiba-tiba kakakku pulang dari Manchester! ah it will be a good life! kuliah di luar negri dan meninggalkan Indonesia? maybe that's good.
Sad Wedding by kariinnaa19
kariinnaa19
  • WpView
    Reads 164,359
  • WpVote
    Votes 4,977
  • WpPart
    Parts 6
Aku selalu ingin berada didekat mu, walau tak sedikitpun pernah engkau lihat aku,bahkan selalu tatapan benci yang kau berikan, aku bersama luka ku akan tetap terus bertahan di sampingmu suamiku - Kayla Zamora Lupakan aku!menjauh!aku membencimu!bahkan muak jika mengakui mu istri ku! -Brian Antonio
Husband For Zahra by Candradian
Candradian
  • WpView
    Reads 611,072
  • WpVote
    Votes 30,135
  • WpPart
    Parts 35
" bunda aku memang selalu memimpikan diriku untuk menikah, tapi tidak dengan cara seperti ini bu, aku mohon....sadarlah bunda..ini tidak baik...ini sama saja kau menjual diriku !!!" Zahra menangis terisak-isak suara gerungan tangisannya terdengar begitu menyayat hati. Kebahagiaan Zahra karena memperoleh beasiswa S2 di luar negri harus sirna karena paksaan dari bunda untuk menikahkan ia dengan seorang pria yang ternyata adalah seorang anak dari pemimpin perusahaan yang menjadi rival almarhum ayahnya. Semua bermula ketika Ibunya tanpa diketahui Zahra, terjerumus dalam sebuah permainan judi yang melibatkan kaum konglomerat yang saling bertaruh untuk menjatuhkan perusahaan saingannya. Dan sang bunda mengalami kekalahan dan harus kehilangan seluruh asetnya termasuk merelakan anaknya untuk dinikahkan dengan pria arogan dan kejam yang selama ini menjadi rivalnya.
CINTA SEJATI by queen_carol
queen_carol
  • WpView
    Reads 179,201
  • WpVote
    Votes 9,729
  • WpPart
    Parts 7
Aldrian Brata menyesal sudah terlalu keras kepada Marsya istrinya dan membuat Marsya pergi dari dirinya. Untuk menebus rasa bersalahnya dan karena perasaan cinta yang masih besar untuk Marsya, Aldrian rela menghabiskan waktunya hanya untuk terus mencari Marsya. Dapatkah Aldrian menemukan Marsya kembali? #ini adalah kisah lanjutan dari Because Of You#
Fall in Love by UmiKhosiyah
UmiKhosiyah
  • WpView
    Reads 4,446,561
  • WpVote
    Votes 182,738
  • WpPart
    Parts 69
BEBERAPA PART TELAH DIHAPUS DEMI KEPENTINGAN PENERBITAN #repost Faby Andriyana Wijaya dan Alex Kenan Bagaskara, dua manusia yang harus terjebak dalam sebuah ikatan yang bernama pernikahan akibat perjodohan. Tidak ada yang mengetahui jika mereka berdua saling mengenal satu sama lain dan tidak ada yang tahu juga tujuan sebenarnya dibalik perjodohan yang terkesan begitu mendadak ini. Meski begitu tidak ada salahnya jika cinta mulai tumbuh diantara mereka berdua, toh cinta bebas tumbuh pada siapa dan kapanpun itu.
+10 more
-Silent Love- TS(2) SUDAH TERBIT by Stephn_
Stephn_
  • WpView
    Reads 11,427,492
  • WpVote
    Votes 179,738
  • WpPart
    Parts 10
[[ TELAH TERSEDIA DISELURUH GRAMEDIA INDONESIA]] Highest Rank: #1 in Teenfiction [13 Mei 2017] OPEN PO 26 September 2017 ⛔Beberapa part di privat, follow akun aku untuk melanjutkan membaca. #2 in Teenfiction [01-05-2017] #3 in Teenfiction [22-04-2017] Sekuel: Amor est poena ----- Untuk kamu yang tidak pernah menyadari keberadaanku, Apakah kamu tahu seberapa sering aku meruntuki diriku sendiri untuk tidak berharap lebih padamu? Apakah kamu tahu berapa banyak luka yang kamu goreskan dihatiku setiap kali mendengar kamu menyebut namanya? Apakah kamu pernah sekali saja memikirkan bagaimana rasanya berada diposisiku? Saat aku berlari untukmu tetapi kamu berlari untuk orang lain. Saat aku berjuang untukmu tetapi kamu justru memperjuangkan orang lain. Diam-diam aku selalu berharap suatu saat kamu akan menoleh dan melihat ke arahku. Sayangnya aku tidak akan pernah terlihat dimatamu. "Karena ada beberapa orang yang di pertemukan hanya untuk jatuh cinta tapi tidak untuk bersama" #Natasya mencintai David-David mencintai Cindy-Cindy mencintai Jason-Jason mencintai Natasya. #WCAindonesia ❌Jangan plagiat arau copy cerita Publish :23 Febuari 2017
+10 more