Jodoh di Bus
btsvenividivici
- Membaca 3,494
- Suara 380
- Bagian 1
BTS KookV Fanfiction Collaboration by ;
-ichizenkaze
-ayalien37
Taehyung pergi ke Busan hanya untuk menuruti perintah ibunya yang sangat kepingin punya menantu seorang Arsitek.
"Saya katanya mau dijodohin mas."
"Ooh, pantas muka kamu cemberut. Omong-omong, saya juga dijodohin loh, mba."
"Wah, jangan-jangan kita jodoh, mas."
Tanpa Taehyung sadari, terselip kejujuran diantara untaian kata yang ia ucapkan kala itu kepada Jeon Jungkook; pemuda yang memberikannya sejumput kenangan manis di dalam perjalanan menuju kampung halamannya, Daegu
BTS. Indonesian AU. Top!JK.
Jeon Jungkook. Kim Taehyung.