Love it
170 stories
Auk Ah, Pak! by ithanajla
ithanajla
  • WpView
    Reads 143,139
  • WpVote
    Votes 4,656
  • WpPart
    Parts 12
Kalisha, akrab disapa Kalish mendapat perintah dari atasannya untuk mengamankan putra sulung pemilik Caffea Prima, perusahaan tempatnya bekerja, untuk sementara menjauh dari Jakarta. Pasalnya si sulung habis kena tikung si adik kandung. Kenneth justru kesulitan melepaskan diri dari bayang-bayang mantan. Selama sehari semalam melakukan perjalanan ke perkebunan kopi, tanpa sadar Kalisha justru membuat Kenneth terhibur dengan celetukan ataupun tingkah polah Kalisha yang tidak ada jaim-jaimnya sebagai perempuan. Kalisha yang tomboy tapi bisa feminine di saat tertentu, cuek, dan selengean justru membuat Kenneth sangat nyaman dengan Kalisha yang menurut pria itu sangat apa adanya, jujur, bersahaja serta bisa diandalkan karena kemandiriannya. Sayangnya bagi Kenneth, move on tak semudah membalikkan telapak tangan. Bagaimana kelanjutan kisahnya, baca saja cerita yang dibawakan dengan penulisan yang khas dari penulis, dalam genre romance komedi yang lucu, menarik, yang jelas anti mainstream.
Miss Brown (COMPLETED) by Milly_W
Milly_W
  • WpView
    Reads 69,201
  • WpVote
    Votes 11,763
  • WpPart
    Parts 73
Gisela Brown tak pernah menyangka ia akan mengalami hal ini. Ia, seorang wanita berkulit hitam, Afrika-Amerika, sedang melihat seorang pria berkulit putih, tengah menatapnya hangat dan dramatis, dan berkata bahwa pria itu menginginkannya. Tidak, semua pelajaran di masa lalunya sudah mengajarkan ia untuk berhati-hati dan pria ini, meski ia benar-benar tulus menginginkannya, tak boleh menambah masalah hidup dengan berkencan dengan seorang pangeran. Seorang Putra Mahkota di salah satu kerajaan Eropa yang masih bertahan di abad ini. Apa kata dunia, saat melihat seorang pangeran yang diidamkan oleh seluruh gadis di negaranya, memilih putri yang warna kulitnya salah? --- started : November2018 edited and republish: April 2021 update: twice a week (or may be everyday) love: you LMAO
La-Mona by simbaak
simbaak
  • WpView
    Reads 172,266
  • WpVote
    Votes 21,634
  • WpPart
    Parts 18
|| DITULIS OLEH SIMBAAK & AYU WANDIRA || "Move on, Darling, move on! Tiga belas tahun udah lewat, palingan Si Bangcat juga udah kawin atau kalau nggak ya modar kali." "Mimi!" tegur Mona sarat ancaman. Mimi menangkupkan tangan di dada. "He-he ... sorry. Abisnya lo ...." dia nggak jadi memperpanjang masalah mengenai orang yang disebutnya sebagai 'Bangcat' saat dilihatnya embun-embun mulai berdesakkan dalam kelopak mata Mona. Dasar Sesembak Cengeng! "Nitip Marlon? Yah, yah?" belok Mimi menego. Lagi. "Enggaaak!" "Gue traktir makan. Breakfast, lunch plus dinner satu minggu full!" "Oke, deal!" Karena, dengan nama apa pun jomblo akan tetap sama ngenesnya.
Space by Ami_Shin
Ami_Shin
  • WpView
    Reads 156,313
  • WpVote
    Votes 22,865
  • WpPart
    Parts 20
Squel of Renata "Kita... bercerai saja." Saka terkejut bukan main. Dia tahu Renata sedang tidak baik-baik saja, dia tahu jika istrinya itu sedang merasakan kehancuran yang mendalam, sama sepertinya. Dan Saka pun tahu, salah satu penyebab kehancuran istrinya adalah dirinya sendiri. Hanya saja, bercerai adalah satu hal yang selama ini tidak pernah terpikirkan oleh Saka sebelumnya. "Nggak. Aku nggak akan pernah mau bercerai dengan kamu, Nata." Tegas Saka. Nata tersenyum lemah dan tak berdaya. "Apa lagi, Saka? Bagian dari kehidupanku yang mana lagi, yang ingin kamu hancurkan?" kepalanya menggeleng kambat. "nggak ada yang tersisa..." "Nata..." gumam Saka dengan wajah penuh penyesalan. "Ayo, kita bercerai," Renata memalingkan wajahnya, menatap kosong ke arah lain. Tatapan kosong yang penuh kehampaan dan penderitaan. "Lanjutkan hidup kamu, dengan siapa pun, aku nggak peduli. Dan biarkan aku... melanjutkan hidupku dengan semua takdir yang mungkin nggak akan pernah berhenti untuk menyiksaku."
Nyali Terakhir | ✓ by djangles
djangles
  • WpView
    Reads 999,011
  • WpVote
    Votes 125,050
  • WpPart
    Parts 44
#F-Universe Seira remaja belum tahu apa-apa soal cinta. Hanya karena Kelvin terlihat keren saat menolongnya dari kakak kelas galak saat MOS, ia mulai menyukai pemuda itu. Memperhatikan diam-diam, sampai mengikuti ekskul yang diikuti Kelvin dilakukan hanya agar perasaannya bisa mendapat kesempatan untuk dibalas. Ternyata, Kelvin adalah teman masa kecil yang pernah bertemu dengannya di kantor Om Ridwan. Sayangnya, Kelvin tidak menyukai Seira saat itu.. Kelvin baru menyukainya lima belas tahun kemudian. Lima belas tahun sudah cukup membuat seseorang berubah terlalu jauh.
DIHAPUS - Di Mimpi Tempat Kita Berjumpa by pramyths
pramyths
  • WpView
    Reads 742,552
  • WpVote
    Votes 177,319
  • WpPart
    Parts 45
CERITA INI SUDAH DIHAPUS SEBAGIAN. Untuk baca lengkap, silakan membaca versi cetak yang bisa didapatkan di olshop kesayangan. Versi digital bisa dibaca di playbooks. Lima tahun yang lalu, Aurora Monika mengalami kecelakaan. Tubuhnya tidak banyak terluka, tetapi ada sesuatu di kepalanya yang membuat Monik mengalami lima hari koma. Kini Monik sudah pulih seratus persen. Tubuhnya sehat walafiat. Kecelakaan itu seperti tak meninggalkan bekas, kecuali bahwa kini Monik mengetahui rahasia dan isi hati orang lain melalui mimpi. Dalam mimpi, Monik melihat ketakutan terbesar setiap orang, dan bagaimana mereka memohon pertolongan dalam diam. Lantas, Monik akan melakukan hal-hal yang ia mampu untuk meringankan beban mereka. Semuanya terasa baik-baik saja, Monik mulai menikmati perannya. Hingga satu mimpi yang sama, tentang orang yang sama, tentang ketakutan yang tak jelas apa, mendatanginya selama berminggu-minggu lamanya. Monik tak mengerti. Dalam mimpinya, orang itu terlihat berada di antara hidup dan mati. Namun, di dunia nyata, orang itu terlihat baik-baik saja, bahagia, sempurna, dan memiliki segalanya. Mengapa pula orang itu butuh bantuannya? Credit picture: Dương Nhân / pexels Start: 18 April 2021 Finish: 14 Des 2021
Thank You and Good Bye by GreyaCraz
GreyaCraz
  • WpView
    Reads 2,313,572
  • WpVote
    Votes 73,304
  • WpPart
    Parts 17
Sebagian sudah diunpublish Link ebook di google play : https://play.google.com/store/books/details?id=uA5QDwAAQBAJ Pesona pria itu mengacaukan indranya. Hanya pada pertemuan pertama, Shanon sudah merasakan debaran cinta. Namun hanya sementara ia merasakan bahagia yang sempurna. Hingga pria itu memupusnya dengan kata-kata yang mengoyak jiwa. Shanon 32 tahun. Dirong-rong untuk menikah oleh keluarganya, Hingga kemudian datang dia. Pria yang bersedia menikahinya yang tak sempurna. Namun belum ia merasakan indahnya mahligai berumah tangga. Dia harus kecewa karena dua kenyataan pahit. Kenyataan tentang mengapa pria itu menikahinya, Serta kenyataan cinta masa lalu sang pria. Pras 32 tahun. Menikah demi menyelamatkan hubungan sahabatnya. Tanpa cinta dan rasa apapun itu. Ia menjalani rumah tangga dengan hambar. Namun tak begitu hambar karena cinta masa lalunya hadir dan menghiasi hari-harinya yang menjemukan bersama Shanon. Thank You and Good Bye. Mungkinkah kisah mereka hanya akan berakhir pada kalimat perpisahan?
A Bride Without Virtue by bluexorcist
bluexorcist
  • WpView
    Reads 6,702,302
  • WpVote
    Votes 588,030
  • WpPart
    Parts 58
Karena dekrit dari Raja mereka berdua terikat dalam pernikahan. Bagi Yeonhee, yang terpenting adalah menikmati hidupnya dengan santai. Karena itu, ketika di malam pernikahan mereka suaminya berkata, "Aku bisa memberikanmu semua yang kau inginkan. Tapi aku tak bisa mencintaimu dan memperlakukanmu selayaknya istriku," Yeonhee dengan ringan menjawab, "Saya mengerti." Yeonhee tahu sudah ada seseorang di hati suaminya, namun ia tidak peduli. Selama ia bisa hidup tenang dan nyaman, bukankah itu sudah cukup? Asalkan hari-harinya untuk bermalas-malasan bisa berlanjut, Yeonhee tidak akan protes. Akan tetapi, menjadi istri Perdana Menteri Han yang tersohor, apa benar bisa sesederhana itu? - - - - - - - - - - Watty's 2019 Winner. Bukan novel terjemahan. Dan STOP PLAGIAT! [17+] -No explicit content, rating for a warning-
Wiranata - Kusuma by xopurple
xopurple
  • WpView
    Reads 179,425
  • WpVote
    Votes 33,978
  • WpPart
    Parts 37
Bagaimana bisa kita terhubung oleh nama?