TriFuliwardani16_'s Reading List
6 stories
Why ? [ SUDAH DISERIESKAN] by Stephn_
Stephn_
  • WpView
    Reads 20,232,861
  • WpVote
    Votes 1,155,776
  • WpPart
    Parts 66
‼️SERIES WHY SUDAH TAYANG DI APP VIDIO ‼️ [PART MASIH LENGKAP] Kisah ini bukan tentang aku dan kamu yang dipersatukan dalam sebuah ikatan bernama "Cinta" Tetapi bagaimana dua insan belajar untuk saling melepas, merelakan,menjauh,dan pergi. Kisah ini bukan tentang akhir kebahagiaan abadi, Tetapi tentang takdir yang mempermainkan dua insan manusia dalam putaran kepedihan yang tak berujung. Keluarga yang hancur, persahabatan yang retak,dan kepercayaan yang terlambat untuk diperbaiki. Mereka yang pernah merasakan cinta, berakhir saling melupakan Mereka yang pernah memiliki harapan untuk bersama, berakhir tanpa sempat mewujudkannya "Kita pernah saling menemukan,sebelum akhirnya berlomba saling melepaskan. " #Rank 1 in teenfic (18/10/2017) -------------------------------- "Jika dari awal lo nggak pernah berniat serius sama gue, seharusnya jangan buat gue jatuh terlalu dalam"-Gladys Alfeira "Lebih baik lo benci gue, karena gue nggak pantes buat lo."-Given Pratama
Fre & Fer (Sudah Terbit) by Rishaatp
Rishaatp
  • WpView
    Reads 4,172,015
  • WpVote
    Votes 316,548
  • WpPart
    Parts 55
[completed] [available on book stores] [winner of wattys 2017 category the new commers] Pertemuanku dengan Fero awalnya hanya sebatas kenal saja. Bahkan untuk berteman dengannya pun tidak pernah terbersit dalam kepalaku. Bukan karena aku tidak suka bergaul, tapi asal kau tahu, Fero itu lain orangnya. Sebuah insiden membuatku terperangkap pada lingkaran pertemanan Fero dan gengnya. Aku bersumpah untuk mengutuk hari-hariku yang akan selalu bertemu mereka sejak saat itu. Kukira hadirnya Fero sebagai pengganggu. Nyatanya anak itu hadir sebagai pelindungku nomor satu. Katanya, apa pun soalku, pasti selalu dia usahakan. Meskipun aku tak pernah memberi upah atas semua usahanya itu. Kini, setelah aku begitu jauh mengenali dia, aku baru sadar kalau anak itu memang lain. Fero, lelakiku yang takut pada kembang brokoli, bisakah kita duduk berdua di atas gedung itu sekali lagi? Copyright®️ by Rishaatp, 2017.
ATHLAS by Katakokoh
Katakokoh
  • WpView
    Reads 23,028,601
  • WpVote
    Votes 508,679
  • WpPart
    Parts 29
Memiliki ciri fisik yang berbeda dari kedua kembaran lainnya, Athlas Naluna Megantara, merasa bahwa dirinya bukanlah anak dari Nakula dan Aluna, di tambah lagi sikap Nakula yang selalu seenaknya dan membedakannya dengan Athalan dan Athilla membuat Athlas semakin tidak menyukai Papanya itu. Cowok manis berlesung pipi ini juga memiliki pacar yang cantik bernama Laudia dan sahabat yang baik bernama Vella. Lalu bagaimana jika Athlas mengetahui sesuatu yang mungkin akan mengubah dirinya? ATHLAS Trilogy Of Senior's © 2017 Katakokoh
GUSTIRA by Katakokoh
Katakokoh
  • WpView
    Reads 6,855,249
  • WpVote
    Votes 240,565
  • WpPart
    Parts 20
{{WARNING! ada beberapa dialog bahasa Sunda dan keterangannya}}Dia Gusti. Cowok dengan senyuman manis yang suka baris di barisan kelas lain, suka memakai kaus kaki belang ketika main futsal, dan ngumpet di kolong meja kalau geng 'cabe' mencarinya. Bagaimana jika cowok seceria dia dipertemukan dengan Ira? cewek pendiam yang suka korea dan tidak pernah bergaul selain dengan teman kelasnya sendiri. GUSTIRA © 2017 Katakokoh
SENIOR by Katakokoh
Katakokoh
  • WpView
    Reads 21,290,860
  • WpVote
    Votes 349,849
  • WpPart
    Parts 35
[SUDAH TERSEDIA DI TOKO BUKU TERDEKAT] Berawal dari rasa penasarannya pada Nakula, ketua MOS yang gantengnya membelah tujuh benua. Aluna, mulai mencari tahu apa penyebab dari datarnya sifat Nakula. Cowok blasteran Spanyol-Indonesia itu seperti tidak bisa merasakan apapun dalam hidupnya. senang, sedih, bahagia, menangis, takut, panik, curiga, terkejut, bahkan jatuh cinta saja sepertinya belum pernah cowok itu rasakan. Cowok Introvert itu juga tidak suka jika tubuhnya disentuh siapapun. Aluna, pada akhirnya mencari tahu sendiri jawaban dari semua pertanyaan yang mengganggu kepalanya selama ini. (Please don't copy my story) SENIOR'S © 2017 Katakokoh
DANIEL AND NICOLETTE  (SUDAH DISERIESKAN) by matchamallow
matchamallow
  • WpView
    Reads 47,089,152
  • WpVote
    Votes 3,799,147
  • WpPart
    Parts 134
SERIES SUDAH TAYANG DI VIDIO! Seri ke 3 trilogi Sean Rayhan Daniel/ Bastard Squad Trilogy Daniel Fernandez Wiraatmaja berikrar tidak akan pernah menikah seumur hidupnya, tapi teman-temannya mengutuknya bahwa ia akan jatuh cinta pada wanita yang tidak bisa ia raih. Daniel tidak menggubrisnya, sampai suatu ketika ia dicopet oleh seorang wanita berambut merah dan bermata hijau yang menarik perhatiannya. *** Sometimes Love Comes to You in a Different Way So You Cannot Realize That You Have Been Fallen. Daniel Fernandez Wiraatmaja berikrar tidak akan pernah menikah seumur hidup, tapi teman-temannya mengutuk dia akan jatuh cinta pada wanita yang tidak bisa ia raih. Suatu ketika ia dicopet oleh seorang wanita berambut merah dan bermata hijau, yang berpakaian seperti anak laki-laki. Wanita itu berhasil kabur, tapi nasib mempertemukan mereka lagi karena wanita yang ternyata bernama Evelyn itu melamar sebagai penata musik di perusahaannya. Nicole Alexandra (Nic), anak yatim piatu, baru saja kabur dari rumah bordil tanpa uang dan makanan, sehingga ia terpaksa mencopet seseorang di jalan. Ia mengubah identitasnya menjadi Evelyn Diandra dan melanjutkan usaha untuk menggapai cita-citanya sebagai penata musik dengan mengikuti casting sebuah perusahaan pencari bakat. Rencananya ia akan mengumpulkan uang dan pergi ke Paris menyusul cinta pertamanya di masa kecil. Tanpa ia sangka takdir mempermainkannya karena pemilik perusahaan tersebut adalah pria yang ia copet, Daniel Fernandez Wiraatmaja.