Yang saya tunggu updatenya😙
6 stories
AQUA World by PrythaLize
PrythaLize
  • WpView
    Reads 1,267,599
  • WpVote
    Votes 169,679
  • WpPart
    Parts 26
[Fantasy & (Minor)Romance] Seluruh umat manusia tahu kenyataan bahwa volume air di bumi semakin naik dan menenggelamkan satu persatu pulau di dataran rendah. Namun, bumi terlalu berharga untuk ditinggal. Semua itu menyisakan penyesalan yang amat dalam bagi para manusia di masa itu, masa di mana perlakuan keji manusia di masa lalu yang membuat bumi semakin rusak, dan semua dampaknya harus dialami oleh mereka yang tidak bersalah. Meskipun ada banyak prediksi tentang tenggelamnya seluruh daratan pada akhirnya, tapi tidak seluruh manusia bisa mengungsi ke planet baru yang lebih menjanjikan. Berkat perkembangan zaman dan kemajuan teknologi, mereka bisa bertahan di planet baru itu. Seluruh warga yang menetap di bumi mempunyai hak untuk naik ke pesawat angkasa sebagai alat jaga-jaga, jikalau dalam kondisi darurat, mereka diperbolehkan meninggalkan bumi dan akan diterima dengan baik di planet baru. Pada suatu hari yang tak terduga, tiba-tiba saja air menaik drastis. Padahal biasanya air bisa bervolume tetap ataupun naik setengah mili-secara serentak di seluruh daratan. Aku tidak pernah menduga bahwa semua orang naik ke pesawat angkasa dan pergi meninggalkan bumi, tanpaku. Glamor cover by @Ariski *** Genre: Fantasy, SciFi, Adventure and (Minor)Romance ©2017, Cindyana H Highest rank #5 Fantasy
Kingsley & Queenza by The_Queenza
The_Queenza
  • WpView
    Reads 17,390,381
  • WpVote
    Votes 2,015,313
  • WpPart
    Parts 163
WARNING : Cerita ini memiliki efek ketagihan. Sekali baca gak akan bisa berhenti sampai berharap gak pernah tamat. Gak percaya, buktiin aja. ------------------------ Manis. Darahnya sungguh lezat. Itu adalah hal pertama yang dipikirkan Kingsley begitu terjaga dari tidur panjangnya. Perlahan kegelapan yang sebelumnya menyelimuti pandangannya memudar, digantikan cahaya lembut sang rembulan yang menyinari tempatnya berbaring. Sial! Ternyata bukan sekedar tempat berbaring. Tempat ini adalah kuburannya. Dan-lihat dirinya sekarang. Tangannya yang terangkat di depan wajah hanya berupa tulang belulang. Terlihat begitu menjijikkan. Memangnya berapa lama dirinya tertidur? Sepuluh tahun? Lima puluh tahun? Atau sudah lebih dari seratus tahun? Kingsley bangkit dari posisi berbaringnya seraya memperhatikan seluruh tubuh. Apanya yang tubuh? Seluruh bagian dirinya hanya tersisa tulang. Pasti para cacing dan binatang pemakan bangkai di sini berpesta pora menikmati tubuhnya. Gerakan kecil itu menarik perhatian Kingsley. Dia menoleh, mendapati seorang wanita duduk meringkuk di sisi terjauh darinya, diselimuti kegelapan yang tak tersentuh cahaya bulan. Mata wanita itu membelalak ngeri, sementara kedua tangan membekap mulut, seolah meredam jeritan. Seketika, mulut Kingsley yang hanya berupa kerangka tulang bergerak seolah sedang tersenyum. Wanita itu yang telah membangunkannya menggunakan darahnya. Dan dengan darahnya juga bisa membuat tubuh Kingsley kembali utuh. Tapi sayang, dengan menghisap darahnya, kekuatan Kingsley akan diserap oleh si wanita. Hanya satu hal yang bisa membuat kekuatannya kembali. Dengan bercinta. Seperti dulu... ---------------- Dipublikasikan pertama kali : 20 September 2018 Selesai : Masih berlanjut Copyright © 2018 by Aya Emily
The Ghost King Wife : The Singer Princess [END] by destiyanacindy94
destiyanacindy94
  • WpView
    Reads 3,883,058
  • WpVote
    Votes 440,823
  • WpPart
    Parts 167
#1 Comedy 21 Mei 2020 #2 Fantasy 28 Mei 2020 SEASON 1 THE KING GHOST WIFE Gia adalah agen rahasia yang telah bekerja bertahun-tahun, dalam sebuah misi dia mengalami kecelakaan dan jiwanya berpindah ke dunia lain. Dia menjadi Putri dari sebuah Kekaisaran besar namun hidupnya tidak seindah seperti Putri di cerita dongeng. Dia lemah dan tidak bisa berkultivasi, semua orang meremehkannya dan mengejeknya. Bahkan ayah dan saudara tertuanya juga mengasingkannya, tetapi masih ada saudara lain yang menyayanginya walaupun dia pergi jauh untuk berlatih kultivasi. Gia mulai hidup barunya dengan membuat benda modern yang membuat takjub semua orang, padahal itu sangat umum di dunianya dulu. Semua orang mulai berlomba-lomba mendapatkan alat unik dan ajaibnya hingga memunculkan rasa hormat. Tapi ada yang menjengkelkan dalam hidupnya, bisakah dia mengusir pria yang sangat lengket ini?!?! *** "Kamu harus bertanggung jawab telah mencuri bungaku." "Siapa yang mencuri bungamu?!?!?" *** "Berhenti mengikutiku pria sinting!" "Aku tidak bisa, aku telah kecanduan tubuhmu karena kamu mencuri bungaku." *** "Istriku kamu tidak boleh jauh dari suamimu, kamu harus sering-sering menemaniku untuk menghangatkan ranjang kita!" "AKU BUKAN ISTRIMU!!!" *** "Istri kamu jangan mendekati pria lain! Kamu hanya milikku!" 'Seseorang tolong singkirkan pria tak tahu malu ini!' (╯°□°)╯︵ ┻━┻ *** *pencuri bunga = pemerkosa *mencuri bunga = mengambil keperawanan/keperjakaan
FALCON by uwakiya
uwakiya
  • WpView
    Reads 2,004,348
  • WpVote
    Votes 93,517
  • WpPart
    Parts 23
© copyright 2017 #Harap Follow dulu sebelum baca! (Trailer Falcon : lihat di Ig : @uwakiya4) Falcon sebutan bagi makhluk legendaris penghuni istana es. Mereka merupakan prajurit tangguh dan diyakini sebagai perwujudan dari dewa perang. Dan keberadaannya telah dikatakan musnah. Namun yang tidak diketahui seluruh bangsa Legendary Land ialah bahwa masih ada satu Falcon yang hidup. Bertapa dan menunggu saatnya tiba untuk dipanggil. Karena hanya kaum Falcon lah yang dipercaya bisa mengalahkan sang penguasa simbol kegelapan Legendary Land. Dan siapapun yang telah memanggilnya akan menjadi pelayan Falcon selamanya. *** "Apapun yang terjadi kau harus menjadi pelayanku. Itulah harga yang harus kau bayar karena telah memanggilku." #Falcon #1 dalam fantasi pada 15 juli Rank 18+ ( Falcon sampai tamat bisa dibaca di aplikasi Karya Karsa dengan judul yang sama) ®® Cover by @lihanelv
"Does God Really Exist?" by K_Khoir
K_Khoir
  • WpView
    Reads 149,760
  • WpVote
    Votes 11,513
  • WpPart
    Parts 40
[THE WATTYS 2018 WINNER - THE ORIGINAL] [NEW STORYLINE] Buat yang udah pernah baca, per Maret 2018 cerita ini ditulis ulang dari part 2. Ada banyak perombakan yang semoga membuat cerita jadi lebih oke. ^_^ ============================ Kisah tentang Mey, gadis remaja yang semasa hidupnya tak pernah mengenal Tuhan. Tepat di ulang tahunnya yang ke delapan, ia divonis menderita anterograde amnesia dan secara aneh mulai berinteraksi dengan makhluk-makhluk misterius sehingga membuatnya terasing dari kehidupan sosial. Hingga pada suatu hari, ia mulai memiliki seorang sahabat, sahabat pena yang bahkan tak pernah ia kenal sebelumnya. Sebuah persahabatan yang perlahan membuka matanya, menguak misteri demi misteri dalam kehidupannya. ============================ Jangan lupa ngasih jejak ya. Kritik, saran, masukan, motivasi, dukungan, kompor, cabe, sendal, atau sekadar komentar dan vote bakal sangat berarti ^_^
REVIVE [HIATUS] by PrythaLize
PrythaLize
  • WpView
    Reads 614,723
  • WpVote
    Votes 63,933
  • WpPart
    Parts 18
[18+] Be Wise and Be Good. Kecelakaan yang menimpaku malam itu, membunuhku. Aku seperti berada di dalam mimpi buruk tanpa akhir. Mereka tidak mempelakukanku layaknya manusia, tidak lagi. Putus asa dalam penderitaan panjang, dia datang, mengulurkan tangannya dan menuntunku keluar dari dunia itu. Dia mengenalkanku pada hidup baru yang kukira tak akan pernah kudapatkan. Aku tidak pernah menyangka bahwa semua kebaikannya itu berawal dari sebuah tujuan lain. Cover by @Ariski *** ©2017, Cindyana First Start 6 Januari 2017 Highest rank #1 Sci-Fi