DONE 💯✔ [Untuk semua umur]
89 stories
Kenya: Friend, Lover or Nothing [SUDAH TERBIT] by kincirmainan
kincirmainan
  • WpView
    Reads 989,810
  • WpVote
    Votes 68,789
  • WpPart
    Parts 35
Kenya meletakkan love confessionnya kepada Delta, sahabat masa kecilnya, di urutan pertama resolusi tahun baru. Baru setelah itu berhenti merokok, mengurangi kadar alkohōl dalam darah dan berhenti menghisap ganja di pesta yang diadakan setiap bulan sekali di apartemen Edo. Love confession itu tentu saja gagal. Yah... seperti kebanyakan kisah cinta lain untuk gadis biasa saja dengan temperamen tinggi, agak kasar yang kelebihannya hanya ada pada perbendaharaan kata makian. Delta, love of her life, justru mengumumkan pertunangannya dengan Bella di malam di mana Kenya memakai high heels dan berdandan seperti wanita pada umumnya untuk pertama kali. Poor Kenya. Kegagalan love confession itu menggiringnya bertemu dengan Data, cowo yang kemudian melewatkan malam tahun baru dengannya. Sayangnya, thing doesn't realy work with him too. Data is flying back to Myanmar setelah malam tahun baru. Sekarang ini bulan September, masih ada sisa seratus dua puluh hari lagi sampai tahun baru berikutnya. Mampukah Kenya mewujudkan tambahan resolusi tahun barunya untuk jatuh cinta lagi? Berhenti merokok sudah gagal. Mengurangi alkohōl: *keluh Masa yang terakhir harus jebol lagi, sih, bītch? Meet Kenya yang punya adik lelaki cantik bernama Afrika dan sahabat Fudanshinya, Jamal. Juga Pomeranian dan british short hair yang mengisi hari-harinya di rumah. Asal jangan jatuh cinta pada si sempurna Delta, apalagi si brengsek Data. Just try not to kill Bella, Okay? Kincirmainan_
Matahari Matahati  by kincirmainan
kincirmainan
  • WpView
    Reads 83,637
  • WpVote
    Votes 8,470
  • WpPart
    Parts 9
-cerita ini karya saya yang pernah dimuat di majalah femina sebagai cerita bersambung. karena pertimbangan link onlinenya di web femina juga udah dihapus, saya sajikan kembali kesini- Ati sudah lama meninggalkan kota kelahirannya untuk merantau ke kota besar. Perantauannya semata-mata untuk menenangkan amarah bundanya yang tak terkendali atas perbuatan calon suami Ati dan adik angkatnya. Kenyataan bahwa Bayu, laki-laki yang telah menodai janji setia dan justru menghamili adik angkatnya memang teramat menyakitkan, tapi Ati lebih mengkhawatirkan bundanya yang dipenuhi kebencian. Setelah bertahun-tahun, setelah semua dirasa lebih ringan, Ati kembali untuk bertemu dengan pria yang dijodohkan dengannya, Agung Surya Laksana. Bisakah Ati meminta hatinya untuk menerima Agung? Rahasia apa yang disembunyikan ibundanya selama Ia dalam perantauan? Siapa gadis belia buta yang memiliki nama sama dengannya itu? Yang ada dalam dekapan Bayu? Pada siapakah hati Ati berlabuh? enjoy *kincirmainan*
Puan, Mengapa Para Petinggi Itu Panjang Umurnya? by AYUTIEN
AYUTIEN
  • WpView
    Reads 32,934
  • WpVote
    Votes 6,015
  • WpPart
    Parts 1
Wanita itu begitu lesu saat datang padaku, "Maukah Tuan membantu negeriku?" [ONESHOOT] pernah dipublish di blog pribadi: tienosaurus.wordpress.com copyright © 2015 AYUTIEN All Rights Reserved
Two Faced - TERBIT by pramyths
pramyths
  • WpView
    Reads 2,090,419
  • WpVote
    Votes 326,439
  • WpPart
    Parts 37
TERSEDIA DI TOKO BUKU - SEBAGIAN BESAR CHAPTER SUDAH DIHAPUS Two faced: (adj) double-dealing, backstabbing, dishonest, hypocritical, etc. Abhi baru saja jadian dengan Randu, seorang senior sales manager perusahaan fintech yang kebetulan menempati gedung yang sama dengan kantornya. Randu adalah sosok yang dewasa, luwes, dan penuh perhatian. Meski belum benar-benar jatuh cinta, Abhi memutuskan untuk menerima pernyataan cinta Randu tiga minggu setelah mereka kenalan. Abhi menganggap Randu adalah pria potensial yang tidak akan ditanyai macam-macam saat dikenalkan kepada keluarganya kelak. Sayangnya, Abhi terlalu cepat mengambil kesimpulan. Baru dua hari jadian, Abhi tak sengaja mendengar percakapan Randu dengan teman-teman sekantornya. Cowok itu bilang bahwa dirinya memacari Abhi hanya dengan alasan "daripada jomblo" sekaligus jadi alat move on dari gebetannya yang sebentar lagi menikah. Abhi marah, sedih, sakit hati, dan merasa dipermalukan di saat yang sama. Tapi apakah Abhi memilih untuk mengonfrontasi Randu dan memutuskan hubungan yang belum genap dua hari itu? Jelas tidak. Abhi mengambil jalan lain. Dia akan pura-pura menjadi pacar sempurna, yang membuat Randu benar-benar cinta mati, lalu meninggalkannya tanpa perasaan. Ya, Abhi ingin membuktikan bahwa Randu bermain-main dengan orang yang salah.
Decision! by VodcaWhiskey
VodcaWhiskey
  • WpView
    Reads 1,103,522
  • WpVote
    Votes 140,956
  • WpPart
    Parts 44
(Di-private) Agisa Barata. Bungsu dari keluarga harmonis bergelimang materi. Cantik paras. Baik hati. Pintar. Bersahaja. Komplit. Merasa sudah memiliki segalanya, Gisa punya goal terakhir: menikah muda. Ia serahkan urusan memilih jodoh pada Bara papanya. Gisa tahu, di kepala Bara ada satu kandidat terbaik--kandidat yang sebenarnya sudah Gisa pilih sejak jauh-jauh hari: Ragadi Tungga Putra. Gadi mungkin datang dari keluarga sederhana. Si Yatim bertampang biasa. Tapi berkarakter lemah lembut, istimewa, tanggung jawab. Lengkap dengan kisah hidup luar biasa. Gisa jatuh cinta. Gadi pun sebaliknya. Mereka menikah. Namun, selalu ada kata 'tapi' di ujung deskripsi sempurna. Seperti Gadi yang belakangan Gisa tahu hanya seperti Marrionette alias boneka benang: baru bergerak ketika digerakkan. Apakah Gisa bisa bertahan? Dengan laki-laki yang bahkan tak mampu membuat keputusan?
Kala Langit Abu-Abu (TERBIT) by pramyths
pramyths
  • WpView
    Reads 729,848
  • WpVote
    Votes 122,054
  • WpPart
    Parts 27
TERSEDIA DI TOKO BUKU. BEBERAPA CHAPTER SUDAH DIHAPUS "Tuhan, bila cinta ini tak bisa Kau satukan, mengapa Kau biarkan rasa ini tetap bersemayam?" Bagi Rara, pertemuan pertama dan jatuh cinta bisa terjadi di momen yang sama bila kita membicarakan Langit. Seniornya di kampus yang memiliki senyum sehangat matahari jam 8 pagi. Rara kini tahu rasanya menjadi pemeran utama cewek di Drama Korea, terlebih saat Langit mendekatinya. Tinggal tunggu waktu saja mereka jadian. Bahkan teman-temannya yang terlampau visioner sudah berani menyebut Langit sebagai "cowoknya Rara". Sayang angan-angan tentang ending Drama Korea yang manis itu buyar saat terdengar kabar bahwa Langit menghamili perempuan lain. Rara tahu kesempatannya dengan Langit sudah hilang. Rara tahu bahwa bahwa memimpikan pria yang akan menikahi perempuan lain itu dosa besar. Rara tahu bahwa mengingat-ingat Langit adalah hal paling sia-sia di dunia. Rara tahu bahwa seharusnya dia melupakan kisah cintanya dengan Langit yang sudah layu sebelum berkembang itu dan melanjutkan hidupnya. Namun, merelakan sesuatu tidak pernah semudah itu bukan?
Starting Over (Terbit)  by titisanaria
titisanaria
  • WpView
    Reads 4,359,920
  • WpVote
    Votes 523,388
  • WpPart
    Parts 40
"Gue yakin ada yang salah sama orang itu. Selama kenal dia, gue nggak pernah lihat dia tertawa. Sense of humor dia payah banget. Dia orang paling membosankan yang pernah gue temuin seumur hidup." "Tapi lo nggak lihat dia seksi gitu? Minta diraba-raba banget. Lengannya, lihat lengan dia, Prit. cukup kuat buat dijadiin tiang pole dancing. Mandangin dia bikin ngeces. Kalah sama iler gue pas ngerujak mangga mengkal. Padahal lo tahu, obsesi gue sama mangga mengkal ngalahin ibu-ibu ngidam." Prita tertawa mendengar ucapan temannya. Untung saja dia tidak ikut-ikutan lebay seperti itu. Dia jelas tidak tertarik kepada robot hidup peliharaan ayahnya itu. Dia memang pernah berutang budi, tetapi jelas senang bisa lepas dari pertunangan yang pernah mengikat mereka. (kover by Dindin dan Judul By Mak Susi. Kolaborasi GWT Squad)
Past & Present : You (Telah Terbit) by ra_vaa
ra_vaa
  • WpView
    Reads 2,315,923
  • WpVote
    Votes 76,025
  • WpPart
    Parts 15
(full story of Uppsss!!!) Bagiku dia adalah masa lalu. Bukan sebuah kesalahan, hanya kenyataan yang harus aku lupakan. Sama seperti statusnya buatku : mantan. Tapi kenapa di masa sekarang dia kembali dalam sosok dosen mata kuliah yang paling kubenci?!
TERBIT Obsessive Loves x Ketika Cinta Penjarakan Nurani by Shireishou
Shireishou
  • WpView
    Reads 458,621
  • WpVote
    Votes 11,694
  • WpPart
    Parts 8
Wedding Story 15+ HR #9 Spiritual 020318 [Bisa didapatkan di Toko Buku di Penjuru Nusantara Mulai 10 Februari 2020] Mohon dibaca dengan pikiran yang jernih. --------------------------- Pernahkah kau dicintai dengan sangat? Ketika rasa menggebu tertumpah ruah padamu seorang. Apa kau akan bahagia? Apa kau mendamba itu lebih dari sekadar kata-kata? Ia menerima cinta yang luar biasa. Cinta yang memenjarakannya. Cinta dengan segala obsesinya. Cinta yang semula terlihat bercahaya, kini berubah menjadi tragedi penuh air mata. Cinta yang melumatkannya hingga tak bersisa. Ketika semua asa menguap dalam raungan derita, masihkah ia mampu mengharap uluran tangan tuk membantunya kembali menggapai jiwa yang sempat berberai? Obsessive Loves.... Ketika cinta memenjarakan nurani. ----------------------------- If you are reading this story on any other platform OTHER THAN WATTPAD, you are very likely to be at risk of a MALWARE attack. If you wish to read this story in it's original, safe, form, PLEASE GO TO : https://my.w.tt/LrGQ5WzjNR Thank you. @Shireishou --------------------------------- Ketika seorang anak SMU harus diperkosa dan berjuang sendiri untuk tetap bertahan hidup. Wira, seorang CEO tampan berkacamata akan melindunginya sekuat tenaga. Sementara, guru SMU Syaira berusaha untuk membuatnya menikahinya. Tak senang akan hal itu, Kani berusaha menjadi pelakor merebut Nara dari Syaira. Akankah Syaira bertahan?
Patissier & Chocolatier (TAMAT) by teru_teru_bozu
teru_teru_bozu
  • WpView
    Reads 472,962
  • WpVote
    Votes 43,956
  • WpPart
    Parts 11
Cerita tentang Arum dan Yusra. Pastry Chef yang sedang berjuang mewujudkan impiannya melalui toko roti sederhana yang didirikannya. Hingga seorang akuntan yang baru kehilangan pekerjaan dan menjadi pengangguran, terpaksa membuang segala harga diri dan bekerja di toko kecil milik lelaki yang selain tetangganya, juga mantan kakak kelasnya di SMA. Yang butuh cerita berbobot, lewati saja cerita ini. Cerita ini ringan, karena sudah sukses diet keto menurunkan berat badan. Salam perdamaian.