So Far Away ✔✔✔
Mencintaimu adalah hal yang paling menyakitkan. Setiap hari aku selalu membayangkanmu dan menangis, tanpamu aku tidak bisa melakukan apapun. Aku selalu mengawasimu dari kejauhan. Seperti angin dan debu, yang tak bisa ku tangkap walau kau sedekat nadi. Hati kecilku selalu berbisik, "dia adalah seseorang yang tak akan p...