DithaVianti's Reading List
37 stories
Bukan Stalker [TAMAT] by Dhe-Azmi
Dhe-Azmi
  • WpView
    Reads 6,329,927
  • WpVote
    Votes 329,365
  • WpPart
    Parts 14
Ketika lelaki yang ia cintai menolak pernyataan cintanya, Caca bertekad untuk menaklukkan hati lelaki itu. Lagipula, sebelum janur kuning melengkung, kesempatan cinta masih ada meskipun Edgar sudah memiliki kekasih. * * Caca, seorang cewek kelas XII SMA, diam-diam telah jatuh hati kepada sosok Edgar, barista sekaligus pemilik cafe tempat ia dan teman-temannya sering nongkrong. Meski ia tahu bahwa Edgar sudah memiliki Alisa di sisinya, Caca bersikeras untuk mendapatkan hati cowok itu. Awalnya Edgar hanya menganggap Caca sebagai adik dan pengunjung cafe namun dengan berjalannya waktu, ia mulai merasakan ada sesuatu dalam diri gadis itu yang menarik perhatiannya. Dan ketika Caca akhirnya memutuskan untuk move on, justru Edgarlah yang tidak rela dan mulai merindukan gadis yang bersikap seperti bocah dan selalu tidak mau kalah itu. Apakah ini berarti cinta Caca tidak bertepuk sebelah tangan? Lalu apa yang akan terjadi jika Alisa menyadari sikap pacarnya yang mulai berubah itu?
MY BITTERSWEET MARRIAGE by ikavihara
ikavihara
  • WpView
    Reads 786,272
  • WpVote
    Votes 35,194
  • WpPart
    Parts 25
Dari Penulis Pemenang The Wattys 2021 Kategori Romance: Aarhus. Tempat yang asing di telinga Hessa. Tidak pernah sekalipun terlintas di benaknya untuk mengunjungi tempat itu. Namun, pernikahannya dengan Afnan membawa Hessa untuk hidup di sana. Meninggalkan keluarga, teman-teman, dan pekerjaan yang dicintainya di Indonesia. Seolah pernikahan belum cukup mengubah hidupnya, Hessa juga harus berdamai dengan lingkungan barunya. Tubuhnya tidak bisa beradaptasi. Bahkan dia didiagnosis terkena Seasonal Affective Disorder. Keinginannya untuk punya anak terpaksa ditunda. Di tempat baru itu, Hessa benar-benar menggantungkan hidupnya pada Afnan. Afnan yang tampak tak peduli dengan kondisi Hessa. Afnan yang hanya mau tinggal dan bekerja di Denmark, meneruskan hidupnya yang sempurna di sana. Kata orang, cinta harus berkorban. Tapi, mengapa hanya Hessa yang melakukannya? Apakah semua pengorbanannya sepadan dengan kebahagiaan yang pernah dijanjikan Afnan?
Mika - Malaikat Kita by Desmesta
Desmesta
  • WpView
    Reads 2,019,768
  • WpVote
    Votes 23,428
  • WpPart
    Parts 5
Kebodohan masa remaja membuat kehidupan dewasa Sadin dan Duta tak berjalan sebagai mana umumnya. Ini seperti hukum karma atas apa yang telah mereka lakukan sebelumnya. Sadin harus menjadi ibu tunggal di usianya yang sangat muda untuk malaikat kecilnya, Mikayla. Mereka hanya memiliki satu sama lain untuk saling menguatkan melawan beratnya hidup. Karma Duta dirasakan 6 tahun kemudian, disaat Duta telah mendapat apa yang diinginkan, ia baru sadar, ada hal lebih berharga yang ia lewatkan.
Titian Kalbu by Carissa94
Carissa94
  • WpView
    Reads 574,859
  • WpVote
    Votes 7,938
  • WpPart
    Parts 6
Titian Kalbu adalah jalan untuk mendapatkanmu. Meskipun sulit, namun percayalah aku pasti melewatinya. Karena ku tahu dibalik diammu, bisumu namun dengarmu, kau...sama sepertiku. Seperti aku mencintaimu. Fadli Adhiyaksa
My Awesome Gus by SpringTulip
SpringTulip
  • WpView
    Reads 322,026
  • WpVote
    Votes 3,942
  • WpPart
    Parts 27
OMEGATTTT!! Ya tuhan, apa yang telah ku perbuat tadi malam? Aku sudah membentak-bentak anak dari pemilik pesantren -yang sudah dua tahun ku tinggali- ini?! Dan entah bagaimana ceritanya DIA sekarang menjadi wali kelasku!! Satu lagi YANG LEBIH PARAH dari kanker otak staduim akhir, DIA MENJADIKANKU ALAT untuk menggagalkan rencana perjodohannya dengan kepala pengurus pesantrenku?! It's so CRAZY!!!!
Romantic Bittersweet Love Story - For 21yo Up Readers Only *** BITTERSWEET LOVE by amoraella
amoraella
  • WpView
    Reads 1,107,692
  • WpVote
    Votes 16,147
  • WpPart
    Parts 26
Blurb: Anggina atau Gina, seorang remaja dewasa (young adult) yang tumbuh dengan sisi seksual yang terlalu liar karena dendam masa lalu yang kemudian membawanya pada jalan hidup yang cukup kompleks. Pertemuannya dengan Arya, lelaki yang menolongnya di suatu malam merubah sisi kelam Anggina. Meskipun, untuk mencapai kebahagiaannya, ada banyak sisi pahit dan gelap yang harus dia jalani. Bersama Arya, Anggina menemukan arti Bittersweet love yang sesungguhnya. PS. Cerita ini awalnya berjudul Bittersweet Temptation. Tapi, Author memutuskan untuk mengubah judul dan mengedit jalan cerita sehingga konten erotisnya bukan menjadi tema atau inti cerita ini. Hal ini Author lakukan untuk mensupport gerakan Wattpad Indonesia yang bersih. Author tahu, belum sempurna dalam mengeditnya. Tapi, Author akan terus mengeditnya seiring waktu supaya konten cerita lebih halus lagi. Jika ada saran bagian mana dalam cerita ini yang sebaiknya diedit atau bahkan dihilangkan, please drop your messages.
Maaf Aku Mencintaimu by arsantea
arsantea
  • WpView
    Reads 4,243,395
  • WpVote
    Votes 121,253
  • WpPart
    Parts 38
Risa gadis berumur 26 tahun, memutuskan menikah dengan teman kakak nya Dewi setelah menerima kompensasi biaya hidup dan kuliahnya dengan syarat ia tidak boleh hamil dan mencintai Suami kontraknya. Dev laki-laki cool dan sinis, memanfaatkan keluguan adik sepupu temanya Dewi agar dapat memperlakukan Risa sebagai pelayan dan pemuas nafsunya dengan meminjam istilah istri hanya karena merasa dipermalukan oleh Risa dimasa lalunya. akankah Dev menerima Risa sebagai istrinya? ataukan ia hanya mempermainkan Risa??? ------------------------------------------------------------------------------- ga sabar pengen nulis cerita ini....^-^ + jangan lupa buat VOTE n Kasih Komen biar tambah semangat nulisnya n kali aja dapet inspirasi tambahan buat lanjutinnya salam......
Family Flower's Wedding by Miamoyy
Miamoyy
  • WpView
    Reads 1,466,292
  • WpVote
    Votes 49,539
  • WpPart
    Parts 34
Walaupun dengan rasa keterpaksaan Farrel Adingana Yatwanda akhirnya merelakan pernikahan ini terjadi. Ini untuk kebahagiaan papanya. Orang tua satu-satunya yang dia miliki. Dan memang mungkin ini juga jalan satu-satunya bagi Farrel untuk tetap menjadi pewaris tunggal keluarga Adingana. Atau bisa jadi ini sebagai ajang balas budi papanya kepada keluarga Ginata. Entahlah. Farrel hanya bisa menerima semuanya dengan keterpaksaan. Harus menyatu dengan keluarga baru yang sebelumnya tak pernah dia kenal. Bagaimana kisah Farrel bersama dengan keluarga barunya? Akankah ada kebahagiaan yang dia dapatkan dari keluarga barunya itu?
Unplanned Wedding by Fiana_Kartika903
Fiana_Kartika903
  • WpView
    Reads 2,405,435
  • WpVote
    Votes 77,611
  • WpPart
    Parts 30
“Menikahlah denganku.” Apa yang harus dilakukan Farena Airina Cassandra jika mendengar kalimat itu? Mungkin kalimat itu merupakan kalimat terindah untuknya kalau saja tidak karena orang terakhir yang mengucapkan kalimat yang sama adalah orang yang kini meninggalkannya. Tapi apa jadinya kalau orang yang mengucapkan kalimat itu adalah orang yang sama sekali tidak dikenalnya, bahkan yang hanya ia ketahui namanya saja? Ia harus menikah dengan alasan yang super konyol, hanya karena kepura-puraan kecil yang akhirnya malah menjebaknya dalam masalah besar. Sebuah pernikahan yang sama sekali tidak terencana.
Isn't It Love? by ZoraNia
ZoraNia
  • WpView
    Reads 980,852
  • WpVote
    Votes 31,949
  • WpPart
    Parts 26
(*Ngedit Cover By: my lovely sister @Sheila_27) Adinda Nagaswari.. Dia benar-benar arogan, suka main perintah, merasa paling hebat dan orang yang paling gak bisa aku mengerti. Tapi aku tidak bisa melarikan diri darinya karena entah dengan alasan apapun selain cinta dia tetap saja suamiku. Haristya Prayoga.. Dia benar-benar penakut, sok hebat, merasa paling benar dan sok bisa mengatasi semua masalah sendirian. Memangnya dia tarzan versi wanita padahal dia masih anak kecil. Segitu gak sukanya tinggal dengan ku padahal aku ini suaminya. Dua orang yang bertolak belakang terpaksa harus tinggal seatap karna sebuah ikatan yang tidak pernah benar-benar mereka inginkan. Akankah keduanya menemukan cinta yang dicari? atau menyerah pada ego dan perasaan lain yang seharusnya tidak mereka miliki?