LEXIOU11's Reading List
190 stories
Mahram Untuk Najwa (END) by ameliasria
ameliasria
  • WpView
    Reads 7,724,522
  • WpVote
    Votes 409,776
  • WpPart
    Parts 61
(MUN 1) Fadlan dan Najwa yang sempat berpacaran saat masih duduk di bangku SMA dipertemukan kembali setelah waktu membawa mereka sangat jauh. Najwa yang telah hijrah dan mengenakan cadar membuat Fadlan tidak mengetahui kehadirannya saat mereka pertama kali bertemu. Atas takdir Allah, mereka akhirnya disatukan dalam sebuah ikatan suci pernikahan. ==================================== #1 spiritual (15/12/2020) #1 spiritual (16/01/2020) #1 spiritual (17/01/2020) #1 spiritual (18/01/2020) #1 spiritual (19/01/2020) #1 rasa (23/01/2020) #1 rasa (21/08/2020) #3 doa (10/01/2020) Start: 10/11/2019 End: 27/02/2020
The Talented [END]  by gmonmon
gmonmon
  • WpView
    Reads 1,318,014
  • WpVote
    Votes 95,068
  • WpPart
    Parts 55
Di balik dunia yang serba normal, ada hal-hal yang tidak bisa disangkut pautkan dengan kelogisan. Tak selamanya dunia ini masuk akal. Pasti, ada saatnya dimana manusia tak perlu lagi menggunakan logika untuk mengerti misteri yang penuh keajaiban di dunia ini. Emily Clarkson, 17 tahun. Seorang siswi remaja yang memiliki kehidupan layaknya remaja normal. Namun, ada yang berbeda dari Emily dan dia sudah menyadarinya sejak dulu. ketika kedua matanya ditutup, ia bisa melakukan apa saja yang ia mau sesuai imajinasinya. Pernah suatu ketika bakat Emily ia gunakan untuk tampil di depan umum dengan alibi "sulap dan hipnotis". Ia membayangkan dirinya bisa bermain biola layaknya Lindsey Stirling dan itulah yang terjadi. Tak seorang pun tau mengenai bakat uniknya, bahkan orang tuanya. Hingga suatu ketika, bakatnya itu mempertemukan Emily dengan petualangan luar biasa mengungkap sisi lain dunia dengan sesama "kaum berbakat". **** Marvelous cover by : @firdaadilah NOTE: flash edited. Belum revisi total. Ini cerita pertama saya. Sejak 2016-2018.
Married With A Young Girl by user69540117
user69540117
  • WpView
    Reads 33,620,789
  • WpVote
    Votes 1,447,726
  • WpPart
    Parts 48
[Story 4] Di penghujung umur kepala tiga dan menjadi satu-satunya orang yang belum nikah di circle sudah tentu jadi beban pikiran. Mau tak mau perjodohan jadi pintu alternatif. Virgo, Si mantan playboy, akhirnya rela dijodohkan. Namun apa jadinya saat menjelang akad calon istrinya justru melarikan diri? Gawat, Virgo harus menemukan istri pengganti agar tak menanggung rasa malu keluarga. Dari segala kemungkinan yang ada, hanya ada satu sosok yang dirasa cocok untuk menjadi pengantinnya. Konyolnya gadis itu adalah anak dari sahabatnya sendiri. Rara Si gadis usil yang sering minta jajan padanya. "Rara mau jadi istri Om, asal jajanin Rara tiap hari ya!" Tapi bagaimana jika ternyata setelah menikah Virgo tahu Rara punya alasan lain untuk setuju menikah dengannya? Dan alasan itu lebih dari sekadar jajan belaka.
Tentara Bersorban by millaftr_1112
millaftr_1112
  • WpView
    Reads 92,159
  • WpVote
    Votes 4,641
  • WpPart
    Parts 25
Seorang gadis bernama Queena Humaira mengalami kecelakaan akibat Mabuk hingga seorang Pria Tampan menolongnya , setelah Kejadian itu Mereka kembali dipertemukan Karena sebuah Kejadian Yang membuat wanita itu tahu jika pria itu adalah seorang PRAJURIT TNI AU dan PASUKAN GARUDA CONTIGENT XXXV-D , Sejak saat itu Mereka Merasakan Perasaan yang belum pernah mereka Rasakan Tetapi Ternyata takdir .... ~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~ Hasil karya saya sendiri ! Jangan jadi plagiat okay:) (Untuk para Readers ini bukan cerita ACTION ya ,ini cerita Romance tentang kisah cinta seorang Tentara ) 21 SEPTEMBER 2019
Tentara Idola [END] by risdaamalia
risdaamalia
  • WpView
    Reads 1,706,849
  • WpVote
    Votes 94,928
  • WpPart
    Parts 24
Mengagumimu adalah candu Mengharapkanmu hanyalah semu Wahai sang perwira, adakah sedikit terlintas namaku diantara sekian ratus ribu pengagummu?
Mysterious Mate (END) by endlesslve_
endlesslve_
  • WpView
    Reads 963,218
  • WpVote
    Votes 82,965
  • WpPart
    Parts 31
SINOPSIS Yang Nayra pikir akan menjadi akhir yang damai justru menjadi awal dari takdir yang mengejutkan. Bukan surga yang menyambutnya, melainkan dunia asing yang tak pernah ia kenal sebelumnya-dunia immortal. Dilahirkan sebagai anak dari manusia biasa dan perempuan dari bangsa abadi, Nayra Oswald tumbuh tanpa tahu asal-usul sebenarnya. Ibunya, Dera, memilih meninggalkan dunia immortal demi cinta pada seorang manusia, menyembunyikan kebenaran dari putrinya. Namun darah campuran itu ternyata bukan kutukan, melainkan kunci. Dalam dunia yang dipenuhi makhluk-makhluk abadi dan kekuatan magis, Nayra justru menjadi harapan terakhir. Takdir membawanya pada pertempuran melawan bangsa Demon yang mengancam kehancuran dunia. Dan ketika ia berhasil menyingkirkan ancaman itu, seluruh dunia immortal pun menunduk pada satu nama: Queen of Immortal. Dianugerahi berkah dari Moon Goddess, kisah Nayra bukan hanya tentang warisan darah-tetapi tentang keberanian, cinta, dan takdir yang tak bisa dihindari. ________________ Highest Ranking : #1 in laut {[16-03-22]} #1 in manusiaserigala {[24-03-22]} #1 in hutan {[30-03-22]} #1 in iblis {[05-04-22]} #1 in king {[05-04-22]} #1 in mate {[04-04-22]} #1 in manusia {[06-04-22]} #1 in luna {[09-04-22]} #1 in romantis {[24-02-22]} #1 in immortal {[02-06-22]} #2 in vampir {[09-04-22]} #2 in demon {[30-03-22]} #2 in witch {[01-04-22]} #2 in immortal {[29-03-22]} #2 in penyihir {[07-05-22]} #2 in alpha {[14-05-22]} #3 in soulmate {[31-03-22}] #3 in werewolf {[23-04-22]} 14-31 Maret 2022
Ketua Kelas VS Perusuh Kelas [Telah Terbit] by Rainniya
Rainniya
  • WpView
    Reads 11,784,699
  • WpVote
    Votes 761,910
  • WpPart
    Parts 75
[TELAH TERBIT DAN TERSEDIA DI TOKO BUKU GRAMEDIA SELURUH INDONESIA] "ALDI! KAYAKNYA LO MAU GUE SERET KE RUANG BK LAGI YA!" "Aduh jangan ke BK dong, aku maunya ke pelaminan aja sama kamu." "Gue capek banget dah liat lo! Arhh!" "Capek karena mikirin gue terus ya?" ©story by Rainniya 2017
Saga by pitsansi
pitsansi
  • WpView
    Reads 300,652
  • WpVote
    Votes 6,389
  • WpPart
    Parts 33
Selin ingin Saga kembali menyukai dunia robot dengan mengikuti ekskul robotik. Namun, Saga, yang sakit hati atas rahasia yang disimpan sang papa, ingin menjadikan Selin sebagai objek balas dendamnya. *** Selin Ananta hanya ingin Saga kembali mengikuti ekskul robotik demi janji yang dibuatnya di masa lalu dengan Om Galang, ayah Saga. Namun, yang Selin tidak ketahui, kini Saga membenci dunia robot setelah kematian papanya yang disertai paket-paket hitam berisikan rahasia Galang dan membuat Saga serta mamanya terguncang. Saat meyakini bahwa Selin memiliki keterikatan dengan rahasia yang disimpan oleh papanya, Saga memutuskan untuk menjadikan Selin objek balas dendam. Menghadapi sikap Saga, Selin tetap gigih menjalankan resolusinya untuk membuat Saga kembali mengikuti ekskul robotik. Saga yang masih keras kepala ingin membalas dendam, bersamaan dengan misteri yang kian terkuak, akhirnya tahu, mungkin ia telah membuat kesalahan.
Phantera LEO (SELESAI) by sabrina1928
sabrina1928
  • WpView
    Reads 11,012,467
  • WpVote
    Votes 826,385
  • WpPart
    Parts 65
Sudah di terbitkan oleh penerbit Cloudbookpublishing (FOLLOW SEBELUM BACA) TERSEDIA DI SELURUH TOKO BUKU INDONESIA (offline maupun online) Rank #1 badboy 6/4/20 Rank #2 romance 12/4/20 Rank #1 fiksi remaja 20/01/21 Panthera Leo adalah nama latin dari Singa. Ya, hewan yang sering disebut "King" atau raja rimba. Penguasa dan memiliki sifat sensitif dan ganas, singa juga termasuk hewan carnivora. Bagaimana jika singa hadir dalam wujud manusia? Sifat bahkan kelakuannya hampir sama persis dengan hewan tersebut, namanya bahkan sama hanya saja mereka hadir dalam wujud berbeda. Phantera Leo yang ini terkenal akan ketampanannya yang membuat semua orang mengaguminya walaupun sifatnya jelas tidak pernah baik di mata siapapun. . . . Copyright ® 2020 by Sabrina Febrianti Publish : 29 maret 2020 Finish : Di terbitkan oleh penerbit : Cloudbookpublishing (Jangan plagiat, kamu tidak merasakan apa yang penulis rasakan jika hasil pemikirannya, dijiplak begitu saja.)
Dating a Celebrity by sephturnus
sephturnus
  • WpView
    Reads 435,366
  • WpVote
    Votes 53,015
  • WpPart
    Parts 36
Selama ini, kisah cinta Naina Lovanka selalu berjalan mulus. Ketika dia mencintai seseorang, orang itu akan mencintainya balik lalu mereka pacaran. Tidak perlu PDKT lama tanpa hubungan yang jelas. Namun, dengan Ragas semuanya berbeda. Naina mencintai Ragas, lelaki itu juga perhatian padanya, tapi kenapa untuk pacaran saja susahnya minta ampun? Bukannya ada kemajuan, Naina malah ditampar kenyataan bahwa Ragas sudah punya tunangan. Jangan ditanya bagaimana perasaannya, yang pasti Naina bertekad melupakan Ragas walau prosesnya sesulit menghitung rambut! Maka, ketika Prisil menyarankan untuk ikut event anniversary Kingstar Entertainment yang ke-25 'Dating a Celebrity', Naina pun menyetujuinya. Kapan lagi bisa kencan dengan selebritas, tanpa dipungut biaya, dan pasangannya aktor kecintaan para perempuan Indonesia-Rojer Ghasfar? Tinggal banyak berharap namanya keluar sebagai pemenang. Namun, Naina tidak tahu bahwa dengan terpilihnya dia menjadi pasangan Rojer di Dating a Celebrity menjadi gerbang awal dari hidupnya yang berubah penuh masalah.