10 stories
Blend Me Cafe [Lukas] by kincirmainan
kincirmainan
  • WpView
    Reads 9,280
  • WpVote
    Votes 536
  • WpPart
    Parts 1
Percayakah kamu pada ramalan teh thailand? Jika ya, ini kisah kecil tentang dua manusia yang memulai petualangan mereka dari racikan teh thailand sebuah kafe. Dinamai blend me thai tea, menyedot perhatian banyak pengunjung melalui mitos kecil tentang masa depan cinta seseorang. Cara kerjanya mudah: kau hanya perlu meracik sendiri thai tea buatanmu. Pertama, tentukanlah teh pilihanmu. Apa pun yang kaupilih, hasil akhirnya akan selalu mengejutkan. Kedua, pilih ramuan terbaik menurut versimu. Ini bisa apa pun. Dan yang kaupilih dapat berupa apa pun. Saran pelayan toko: jangan mencoba menerka-nerka rasanya seperti apa. Biarkan takdir yang menentukan cerita thai tea-mu ke depannya. Dan ketiga, campur ramuan dengan susu, atau gula cair, atau pertimbangkan apakah kau akan mengocoknya sendiri atau membiarkan bartender mem-blender-nya untukmu. Terakhir: berikan thai tea racikanmu kepada orang yang kausukai. Biarkan dia mencicipi thai tea buatanmu, karena rasa apa pun yang muncul di lidahnya, akan menentukan bagaimana hubungan kalian ke depannya. Mungkin jika manis, kalian akan menjalani hubungan penuh romansa. Mungkin jika pahit, kalian akan menemui tebing-tebing curam yang melelahkan. Mungkin jika asam, kalian akan melewati hari-hari penuh kegelisahan. Apa pun bisa terjadi. Dan, oh, satu lagi: kamu tidak berhak mencicipi thai tea buatanmu itu, atau ramalannya musnah. Jadi ketika dua insan manusia dalam kisah ini membuat thai tea untuk satu sama lain, mungkin kita bisa tahu ke mana arah hubungan mereka sejak dini. Lukas dan Krisna bertemu dengan kemelut hati masing-masing di tengah padatnya pengunjung Blend Me Cafe. *** This story is proudly written featuring Mario Bastian. Please visit @maaariobaastian account to read another part. enjoy my sweat and heartbeat, _kincirmainan-
TAUBAT (Gay's Story) by AristoRamadhanGempar
AristoRamadhanGempar
  • WpView
    Reads 1,252
  • WpVote
    Votes 88
  • WpPart
    Parts 5
Cinta yang kurasa hanya sebuah mimpi dan sirna ketika terjaga. Keinginan untuk memiliki dapat diibaratkan sebagai pungguk merindukan bulan. Aku memiliki cinta, tapi tak memiliki wadah untuk menempatkannya. Kepada siapa harus kutitipkan cinta ini? Kepada siapa akan kupercayakan perasaan ini agar selalu dijaga dan dirawat? Setangguh-tangguhnya seorang lelaki, jika dihadapkan pada cinta yang tak pernah dimiliki, tak ada bedanya dengan cangkang tanpa isi, kosong. Hatiku kosong.
My Darling Arjuna [ 1 ] by hagealien229
hagealien229
  • WpView
    Reads 2,144,687
  • WpVote
    Votes 165,143
  • WpPart
    Parts 37
Tadinya gue cuma bercanda buat jadi populer, tapi setelah kenal cowok populer di sekolahan gue. Gue putuskan untuk jadi lebih terkenal dan gue bakal bikin dia bertekuk lutut di depan gue! -Arjuna. Arjuna Werdenburg adalah cowok SMA biasa dengan keluarga biasa dan teman-teman biasa. Akan tetapi sejak mengenal Jevan cowok populer di SMA-nya, ia berubah pikiran dan berencana untuk jadi terkenal menandingi Jevan. Jevan yang acuh dan cuek itu kini harus berhadapan dengan si-Arjuna sekolahan yang mungkin akan memanah hatinya.
Senja Baru by vstevan
vstevan
  • WpView
    Reads 93,824
  • WpVote
    Votes 4,746
  • WpPart
    Parts 24
You don't have to believe everything I wrote. I don't force you to. I just want you to enjoy them if it suits you. Please leave, if it doesn't. Thank you.