Q
13 stories
City of Moroney Pack by SaelsaWhite
SaelsaWhite
  • WpView
    Reads 643,570
  • WpVote
    Votes 93,865
  • WpPart
    Parts 59
Dunia Pengubah Wujud memiliki beberapa tingkatan. Pertama, Altro, mereka yang disebut berbakat karena bisa berubah ke bentuk hewan maupun manusia lain. Kedua, Metalos, mereka para pembuat onar. Mereka hanya bisa berubah ke bentuk manusia lain. Ketiga, Treis, sulit ditemukan dan susah ditebak. Sifat alami mereka, tidak suka berada di satu bentuk, sering berubah ke banyak hewan. Keempat, Delfour, mereka yang hidup berkelompok. Contoh, para pack serigala. Lalu terakhir dan sebenarnya tidak termasuk ke dalam tingakatan Pengubah Wujud, Atrega. Darah campuran antara Pengubah Wujud dan Manusia. Mereka tak pernah terlihat lagi keberadaannya dan berbahaya. Bagaimana jadinya jika Nora harus terlibat dalam dunia tersebut? Dan ia tak sadar, semua itu dimulai sejak kemunculan tetangga-tetangga barunya. _________ Kalian akan menyelam, mengarungi dunia Pengubah Wujud yang hidup di dunia modern, bersama ras yang bersembunyi dan mereka yang paling berbahaya. [Pemenang Wattys 2018 - Kategori The Worldbuilders] Don't copy, don't plagiat! Laporkan pada author jika ada yang memplagiat cerita ini. City of Monorey Pack Saelsa White [26/072018]
The Elementalist : Dark Rebound [Bahasa Indonesia] by Pahry182
Pahry182
  • WpView
    Reads 1,878
  • WpVote
    Votes 227
  • WpPart
    Parts 13
Pandangan dan pedangnya jatuh ke tanah, berdenting halus. Tangannya meremas erat tanah yang ia rindukan. Tetesan darah dan air matanya jatuh pada setiap tarikan napasnya, merasakan udara segara yang juga telah lama ia nantikan. Kali ini semua akan berjalan dengan caraku. Walau dengan kekuatanku sendiri dan enam tonggak adidaya. Mereka bilang aku hanya boneka dengan iming-iming simbol kekuatan. Harus berjalan sesuai kecampuradukan kata-kata mereka. Namun hanya berujung maut. Tidak kali ini. Dengan detak jantungku yang kedua, aku akan memastikan kalau tujuanku akan tercapai sepenuhnya. Melindungi mereka yang kukasihi, yang kusayangi dan yang kucintai. __________________________________________________ | TE:DR | [ 2nd book of 'The Elementalist' series ] Hidangan Utama : [High Fantasy] [Adventure] Bumbu : [Action] [Romance] Reminiscence Crystalclear Cover by : wait, its not official yet. Marvelously Luminescent Cover (old) by : @Loiruf Simply Sparkling Cover (old) by : @DhitaJaya Sædikit masiinfo : - Panjang Cerita : setikar ±1,700 taka per part - Jadwal updet : sepiat utbaS, dwiminggu syekale - letah mengamali resivi vesar sevanyacc dua kali. Dirahap agar tdiak mesumingkan komentar lama :v (Abaikan curcol kecanruan athuor ini karena lelah tak lekang oleh kebakuan kamilat yg memsobankan :'v) Cerita original karya saya. Semoga terhibuhura~!
Detective Clue : Law And Crime by Ratnasarii_c21
Ratnasarii_c21
  • WpView
    Reads 370,941
  • WpVote
    Votes 33,943
  • WpPart
    Parts 103
Di kota Monourea yang diselimuti kabut kriminalitas dan rahasia kelam teknologi masa lalu, muncul seorang detektif muda dengan kecerdasan di luar nalar manusia. Ia dikenal hanya dengan satu nama: Clue. Namun Clue bukan nama asli, melainkan identitas baru. Ia adalah hasil eksperimen genetik dari ilmuwan gila bernama Kelly Nelson, yang menciptakannya sebagai "proyek hidup" untuk membuktikan bahwa jenius dapat dirakit, bukan dilahirkan. Masa lalunya sebagai Selidza Lovelia Robinson - gadis biasa yang juga keponakan agen legendaris Clark Harold - lenyap dalam sebuah tragedi berdarah. Tragedi itu merenggut nyawa sang paman, dan sekaligus menyalakan tekad dalam dirinya: memburu sang pencipta. Kini, di bawah bimbingan seorang inspektur keras kepala bernama Lucious David, Clue bekerja sebagai detektif di divisi rahasia penanganan kasus-kasus ekstrem. Ia menyelami kejahatan demi kejahatan, dari pembunuhan tak lazim, perburuan teroris, hingga misteri berbau sains terlarang-semuanya perlahan-lahan membentuk potongan puzzle menuju satu kebenaran besar: bahwa eksperimen seperti dirinya bukan satu-satunya, dan bahwa dunia ini menyimpan lebih banyak kejahatan sains daripada yang ia bayangkan. Namun di balik kejeniusan Clue, tersembunyi trauma mendalam, pencarian jati diri, dan pertanyaan eksistensial: Apakah ia masih manusia? Atau hanya alat ciptaan seseorang? Dan jika ia membunuh penciptanya... Apakah itu akan membebaskannya? Atau justru menghapus satu-satunya bukti bahwa ia pernah ada? Dalam dunia yang penuh konspirasi, Clue harus memilih antara menjadi penyelamat... atau menjadi monster yang diciptakan untuk membunuh.
REVIVE [HIATUS] by PrythaLize
PrythaLize
  • WpView
    Reads 614,848
  • WpVote
    Votes 63,933
  • WpPart
    Parts 18
[18+] Be Wise and Be Good. Kecelakaan yang menimpaku malam itu, membunuhku. Aku seperti berada di dalam mimpi buruk tanpa akhir. Mereka tidak mempelakukanku layaknya manusia, tidak lagi. Putus asa dalam penderitaan panjang, dia datang, mengulurkan tangannya dan menuntunku keluar dari dunia itu. Dia mengenalkanku pada hidup baru yang kukira tak akan pernah kudapatkan. Aku tidak pernah menyangka bahwa semua kebaikannya itu berawal dari sebuah tujuan lain. Cover by @Ariski *** ©2017, Cindyana First Start 6 Januari 2017 Highest rank #1 Sci-Fi
Pandora's 7 Trials by E0nine
E0nine
  • WpView
    Reads 103,832
  • WpVote
    Votes 5,808
  • WpPart
    Parts 40
<<Banyak typo terutama di chapter awal (1-5)>> Life is never flat... Sebuah premis yang memiliki banyak arti. Namun, apapun artinya, pasti menjurus pada satu hal yang sama. Hidup itu indah. Tidak perlu duduk berlama lama di depan televisi dan menonton drama untuk bisa melihat kenyataan hidup. Cepat atau lambat, kita pasti akan merasakannya juga. Namun, apa yang akan terjadi kalau ada seseorang yang tidak percaya akan hal itu dan mencoba untuk hidup normal... dan tiba tiba terlempar ke dalam dunia penuh Drama dan Fantasi? Sebuah perjalanan ini akan mengubah hidup... tidak... pandangannya terhadap hidup.
Celestial Soul Online [End] by KuroHako
KuroHako
  • WpView
    Reads 382,178
  • WpVote
    Votes 22,166
  • WpPart
    Parts 48
Rank 3 #Adventure <2 Maret 2017> Rank 2 #Adventure <1Mei 2017> Sinopsis; Kisah berpusat kepada Kuro Kanata. Dari luar dia terlihat hanyalah manusia biasa, tapi sebenarnya dia merupakan eksistensi langka yang disebut God Slayer. God Slayer memiliki tugas untuk melindungi dunia dari Fallen God yang setiap waktu bisa muncul. Meskipun begitu, dia masih murid sekolah biasa yang belum diwajibkan bertarung. Di masa sekolah inilah dia mulai bermain: VR game yang paling popupler di dunia, yaitu Celestial Soul Online. Di dunia itu dia tak hanya mengalami petualangan yang luar biasa, tapi dia juga menikah dengan 3 orang sekaligus. Bagaimana kehidupannya setelah mengetahui bahwa dunia game itu, bukanlah dunia buatan, tapi dunia pararel yang ada di dalam legenda?
Adventure In Lost World by AviNdari_Ziel
AviNdari_Ziel
  • WpView
    Reads 255,094
  • WpVote
    Votes 17,273
  • WpPart
    Parts 48
Griscella, Julie, Angelica, Micell, Stevi, dan Gebby tidak sengaja menemukan sebuah dunia yang sudah lama hilang. Namun, saat mereka berada di dunia itu mereka mendapatkan sebuah masalah yang membuat mereka harus terjebak di dunia itu. Dan petualangan pun dimulai. Keenam gadis itu masing-masing mengalami kejadian aneh yang bahkan tidak pernah mereka bayangkan akan terjadi sebelumnya. Banyak hal yang harus mereka alami demi mencari jalan untuk kembali pulang ke rumah. Tapi, disaat mereka menemukan kunci untuk kembali pulang. Apakah mereka akan benar-benar kembali pulang? Meninggalkan dunia indah itu untuk selamanya? Termasuk cinta mereka? . . [ Sedang Tahap REVISI ]
BLOOD by MiracleSky01
MiracleSky01
  • WpView
    Reads 36,536
  • WpVote
    Votes 2,555
  • WpPart
    Parts 12
The Exorcist ✔️ by DeadDoggos
DeadDoggos
  • WpView
    Reads 482,420
  • WpVote
    Votes 40,824
  • WpPart
    Parts 45
Apa kalian pernah mendengar cerita tentang Banshee dari Irlandia? Atau sosok Dracula yang melegenda dari Rumania? Mungkin, legenda Wendigo yang tersohor Suku Indian? Ya, jika kalian tak pernah mendengarnya, di sini kalian bisa membaca mengenai cerita-cerita mereka. Apa ini cerita mitos dunia? Tentu bukan, tepatnya ini cerita tentang seorang pemuda yang bekerja sebagai pemburu iblis dibantu oleh kucing jadi-jadian. Masa lalunya yang misterius ditambah kekuatannya yang aneh, membuatnya terjun di dunia gaib ini. Tentu saja, jika ada gangguan di sekitar kalian, kau bisa menghubungi dia kapan saja. Apa kalian tertarik dengan bantuannya?
The Secret Of Mauenville No.13 (OPEN PO) by SeishinMegumi
SeishinMegumi
  • WpView
    Reads 297,031
  • WpVote
    Votes 3,391
  • WpPart
    Parts 14
#No.1 on Horror genre for 2 weeks (May, 23rd 2016 - June, 6th 2016) ************************************* Mauenville no.13 adalah sebuah rumah tua yang diwariskan pada Mike Kleigh oleh orangtuanya. Mika mulai merasakan kejanggalan saat pertama kali menginjakkan di rumah itu dengan keanehan-keanehan yang mengusik dirinya. Mulai dari seringnya Mike pindah ke bathup kamar mandi saat bangun tidur, adanya pintu tingkap yang disembunyikan di halaman rumahnya hingga ruang rahasia yang dibangun di bawah tanah ! Bersama dengan kedua temannya, Nic dan Steve mereka mulai menyelidiki misteri rumah itu hingga menemukan penampakan wanita yang sering menangis air mata darah dan wanita berpakaian serba hitam. Mereka bahkan menemukan tali merah penghubung antara kasus gaib tersebut dengan orangtua Mike. Dapatkah mereka memecahkan kasus tersebut sebelum mereka yang menjadi korban berikutnya ? ******************