miracle book
1 story
LEXA Earth Battle by aeyoung_jung
aeyoung_jung
  • WpView
    Reads 108
  • WpVote
    Votes 12
  • WpPart
    Parts 3
Sejak kecil, mereka terlatih sebagai sebuah pasukan yang solid dan profesional. Tanpa mengetahui nama masing-masing, hidup dalam sebuah tempat yang terisolasi dari dunia luar dan hanya mengenal pertarungan--waktu telah mengantarkan mereka kepada sebuah pertempuran nyata. Dan di ujung itu semua, persahabatan dan cinta mulai terjalin dengan erat. Ketika semuanya tampak begitu mengikat, apa kau tidak penasaran kepada akhirnya?