My work
1 story
Space In Universe [NCT] by Myungkya
Myungkya
  • WpView
    Reads 6,038
  • WpVote
    Votes 34
  • WpPart
    Parts 1
[HIATUS SEMENTARA WAKTU UNTUK MEMPERBAIKI CERITA AGAR LEBIH BAIK] La vie est belle, Millaran bintang bertaburan di langit menemanimu di kala sepi di malam hari Masih tak sadarkah kau kalau hidup ini indah kalau kau mensyukuri apa yang Tuhan berikan padamu? Tapi tentang "mental illness" terkadang orang sulit mengerti, Kalian menyuruh mereka untuk mensyukuri hidupnya, padahal sang penderita terus berjuang untuk melawan anxiety-nya Orang di luar sana tak memperlakukannya baik, menjauhinya, dan akhirnya itu memperparah keadaannya Padahal sang penderita hanya butuh sehari saja untuk menikmati hidupnya dengan bahagia tanpa anxiety-nya Tapi selain penderita anxiety, ada juga yang menderita karena beban yang ia tanggung Ia tak tau apa yang ia rasa, ia rasa ia baik-baik saja tak merasa anxiety apapun tapi hidupnya tak pernah tenang atas beban yang ia tanggung karena orang-orang menganggapnya hal itu normal Ia tersiksa oleh bebannya, tak ada seorang pun yang tau bebannya, tak ada yang paham perasaannya sampai akhirnya ia menghilang menyisakan memori yang manis untuk sang pengantar sinar sang matahari, bulan.