Psikopatz_ (TN)
9 stories
AETERNUM by Psikopatz_
Psikopatz_
  • WpView
    Reads 294
  • WpVote
    Votes 26
  • WpPart
    Parts 17
AETERNUM karena beberapa cinta pertama tak benar-benar berakhir. Semua bermula saat tugas sekolah mempertemukan tiga sahabat di rumah yang sama, tak ada yang menyangka bahwa cinta bisa tumbuh di tempat yang paling tak seharusnya terjadi. Pluem, anak yang ceria dan polos. Tay, si tenang yang diam-diam peka. Keng, remaja keras kepala yang baru belajar arti kehilangan. Dan New, sosok dewasa yang tak sengaja membuat dua hati muda belajar mencintai dan melepaskan. Cinta adalah cinta, kita tidak tahu pada siapa akhirnya hati ini akan berlabuh. Semua kisah cinta pasti memiliki luka dan kebahagiaan nya sendiri, dan selalu menarik untuk dibahas. Apalagi mengenai kisah cinta pertamanya. Cinta pertama... sebuah cinta paling murni dan paling membekas dalam ingatan setiap orang. Cinta yang seharusnya indah, tapi terkadang, yang abadi justru datang setelah kita belajar patah.
ĀSVĀDA =END= by Psikopatz_
Psikopatz_
  • WpView
    Reads 808
  • WpVote
    Votes 168
  • WpPart
    Parts 42
"Asvada" - sebuah kata dari Sanskerta yang berarti kenikmatan rasa - menjadi kunci perjalanan seorang tokoh yang menemukan makna hidup lewat masakan, aroma, dan perasaan yang tak terucapkan. Cerita ini bukan sekadar tentang makanan, tapi tentang bagaimana setiap hidangan menyimpan kenangan; setiap bumbu membawa luka atau cinta; dan setiap gigitan punya rasa yang berbeda, tergantung siapa yang menikmatinya. Di dapur kecil, di tengah rempah dan api, tokoh utama belajar bahwa rasa sejati tidak hanya lahir dari lidah, tapi juga dari hati. Karena kadang, rasa yang paling sulit dilupakan... adalah rasa yang tidak pernah sempat diucapkan. Ketika pintu dunia terbuka tanpa sengaja, aku terlempar ke negeri asing yang penuh peperangan. Bukan sebagai prajurit, bukan juga penyihir... tapi sebagai juru masak. Dengan sepanci nasi dan bumbu seadanya, dia dipaksa membantu pasukan magis: orc, elf, hingga ksatria bayaran-semua membutuhkan hidangan dariku untuk bertarung. Makanan menjadi senjata, rasa menjadi amunisi. Namun segalanya berubah saat aku bertemu sang Raja dari Kerajaan Suvarṇarājya -musuh yang seharusnya kuhancurkan. Alih-alih menghabisiku, dia justru menculikku... untuk menjadikanku juru masak pribadinya. Di dapur istana, aku belajar bahwa rasa bukan hanya tentang lidah, tapi juga hati. Dan dari setiap masakan yang kuserahkan, perlahan tumbuh sesuatu yang berbahaya-rasa yang tidak seharusnya ada. "Asvada" - karena terkadang, cinta pun punya cita rasanya sendiri.
TAWAN.AN [Tay Pov] =END= by Psikopatz_
Psikopatz_
  • WpView
    Reads 565
  • WpVote
    Votes 49
  • WpPart
    Parts 20
Baca cerita ini setelah setiap membaca 1 bab cerita dari Tawan.an [New pov] ya, biar bisa paham sama isi cerita yang ini. Karena cerita ini berisikan isi pemikiran dari sudut pandang Tay mengenai kejadian yang sedang terjadi saat itu. Disclaimer : cerita ini mengangkat era masa perang dan berisi sejarah yang tidak nyata karena cerita ini real dari imajinasi author. Jangan mengaitkan cerita ini dengan sejarah yang ada, karena cerita ini hanyalah fiktif belaka. Latar cerita ini mengambil negara fiktif yaitu negara Priyanka yang berperang dengan negara Vinan yang merupakan negara persemakmuran dari negara Harag. Apa yang kalian baca disini tidak ada yang nyata. Maaf jika ada kesamaan tokoh, tempat, alur, dan cerita. Cerita ini tidak bermaksud menyinggung pihak manapun. Pemikiran Open minded dan bijaksana sangat diperlukan saat membaca cerita ini, Terimakasih 🙏 Sinopsis : Mengenai perjuangan kisah cinta Tay dan New di era masa perang dulu. Apakah pada masa itu kisah cinta yang memiliki warna berbeda seperti mereka memiliki tempat ditengah masyarakat? Apakah pada akhirnya mereka bisa bersama ? "Tidak ada yang menyenangkan dari adanya perang"
TAWAN.AN [New pov] =END= by Psikopatz_
Psikopatz_
  • WpView
    Reads 1,503
  • WpVote
    Votes 153
  • WpPart
    Parts 25
Disclaimer : cerita ini mengangkat era masa perang dan berisi sejarah yang tidak nyata karena cerita ini real dari imajinasi author. Jangan mengaitkan cerita ini dengan sejarah yang ada, karena cerita ini hanyalah fiktif belaka. Latar cerita ini mengambil negara fiktif yaitu negara Priyanka yang berperang dengan negara Vinan yang merupakan negara persemakmuran dari negara Harag. Apa yang kalian baca disini tidak ada yang nyata. Maaf jika ada kesamaan tokoh, tempat, alur, dan cerita. Cerita ini tidak bermaksud menyinggung pihak manapun. Pemikiran Open minded dan bijaksana sangat diperlukan saat membaca cerita ini, Terimakasih 🙏 Sinopsis : Mengenai perjuangan kisah cinta Tay dan New di era masa perang dulu. Apakah pada masa itu kisah cinta yang memiliki warna berbeda seperti mereka memiliki tempat ditengah masyarakat? Apakah pada akhirnya mereka bisa bersama ? "Tidak ada yang menyenangkan dari adanya perang"
DHARITREE Part 3 =END= by Psikopatz_
Psikopatz_
  • WpView
    Reads 2,032
  • WpVote
    Votes 310
  • WpPart
    Parts 34
Mengisahkan mengenai perjalanan antar universe yang dialami seorang wanita tua bernama Wirasuda yang merupakan ibu dari TayTawan. Disaat matahari, bulan dan bumi berada di satu garis yang sama, mae Wira tiba- tiba saja merasakan adanya cahaya yang sangat terang datang menghampirinya hingga Tanpa dia sadari dia sudah berada di sebuah universe yang sangat berbeda dengan dunia yang dia tinggali selama ini. Bagaimana mae Wira akan siap menghadapi kenyataan mengenai kehidupan Tay di 3 universe yang berbeda ini? Apakah mae wira bisa menemukan jawaban atas setiap permasalahannya di perjalanan antar universe ini? Temukan jawabannya di 3 part buku perjalanan mae Wira melewati 3 universe yang berbeda. Part 1 : Divyendu Part 2 : Dineshcara Part 3 : Dharitree #Thailand #LGBT #TayTawan #NewwieThitipoom #TayNew #Polca #Darkbluekiss #GMMTV
DINESHCARA Part 2 =END= by Psikopatz_
Psikopatz_
  • WpView
    Reads 2,007
  • WpVote
    Votes 184
  • WpPart
    Parts 26
Mengisahkan mengenai perjalanan antar universe yang dialami seorang wanita tua bernama Wirasuda yang merupakan ibu dari TayTawan. Disaat matahari, bulan dan bumi berada di satu garis yang sama, mae Wira tiba- tiba saja merasakan adanya cahaya yang sangat terang datang menghampirinya hingga Tanpa dia sadari dia sudah berada di sebuah universe yang sangat berbeda dengan dunia yang dia tinggali selama ini. Bagaimana mae Wira akan siap menghadapi kenyataan mengenai kehidupan Tay di 3 universe yang berbeda ini? Apakah mae wira bisa menemukan jawaban atas setiap permasalahannya di perjalanan antar universe ini? Temukan jawabannya di 3 part buku perjalanan mae Wira melewati 3 universe yang berbeda. Part 1 : Divyendu Part 2 : Dineshcara Part 3 : Dharitree #Thailand #LGBT #TayTawan #NewwieThitipoom #TayNew #Polca #Darkbluekiss #GMMTV
DIVYENDU Part 1 =END= by Psikopatz_
Psikopatz_
  • WpView
    Reads 2,627
  • WpVote
    Votes 291
  • WpPart
    Parts 29
Mengisahkan mengenai perjalanan antar universe yang dialami seorang wanita tua bernama Wirasuda yang merupakan ibu dari TayTawan. Disaat matahari, bulan dan bumi berada di satu garis yang sama, mae Wira tiba- tiba saja merasakan adanya cahaya yang sangat terang datang menghampirinya hingga Tanpa dia sadari dia sudah berada di sebuah universe yang sangat berbeda dengan dunia yang dia tinggali selama ini. Bagaimana mae Wira akan siap menghadapi kenyataan mengenai kehidupan Tay di 3 universe yang berbeda ini? Apakah mae wira bisa menemukan jawaban atas setiap permasalahannya di perjalanan antar universe ini? Temukan jawabannya di 3 part buku perjalanan mae Wira melewati 3 universe yang berbeda. Part 1 : Divyendu Part 2 : Dineshcara Part 3 : Dharitree #Thailand #LGBT #TayTawan #NewwieThitipoom #TayNew #Polca #Darkbluekiss #GMMTV
ATYCHIPHOBIA =END= by Psikopatz_
Psikopatz_
  • WpView
    Reads 25,894
  • WpVote
    Votes 1,799
  • WpPart
    Parts 75
"Penderitaan menjadi indah ketika seseorang menghadapi kesulitan besar dengan keceriaan, tidak dengan keterpurukan tapi dengan kebesaran pikiran." Aristoteles Semua orang tidak pernah tahu akan seperti apa takdir kita di masa depan, bagaimana jika masa depan itu merubah 180 derajat hidup kita? Segala sesuatu yang tidak pernah kita pikirkan mendadak semuanya hadir Dalam hidup kita. Lalu bagaimana caranya menghadapi segala masalah itu? Cerita ini mengandung Mpreg, dan unsur 18+ bagi yang homophobic dan anti cerita MPREG harap meninggalkan cerita ini.
MILOVAT =END= by Psikopatz_
Psikopatz_
  • WpView
    Reads 16,305
  • WpVote
    Votes 1,151
  • WpPart
    Parts 32
FF Bahasa Indonesia 🙂 sinopsis : คุณเคยคลั่งไคล้รักข้างเดียวไหม?? คุณไม่มีทางเข้าใจว่ามันรู้สึกอย่างไรแฟนลับ เมื่อคุณรักใครคุณจะรักเขามาก ดังนั้นคุณต้องการมันในชีวิตของคุณ คุณกลัวที่จะสูญเสียมันไปถึงมันจะมาถึงคุณทำอะไรก็ได้ เพื่อปกป้องมัน คุณจะพบเหตุผลทจะสนับสนุนการกระทำโง ๆ ของคุณ ไม่ว่าจะเป็นอะไรก็ตาม สิ่งที่คุณต้องการคือความสนใจและการปรากฏตัวของเขา คุณแค่ต้องการให้เขาอยู่เคียงข้างคุณ ในชีวิตคุณ