Romance
4 stories
Gelora 'G' SMA by gula_jawir
Gelora 'G' SMA
gula_jawir
  • Reads 608,658
  • Votes 15,901
  • Parts 51
Untuk 13++ Awalnya aku tidak menyadarinya kalau ada jiwa homoseksual dalam diriku. Hingga aku bertemu dengan makhluk rupawan yang berjenis kelamin sama denganku. Dia laki-laki dan aku juga. Namun ada cinta yang berkembang di antara kami. Cinta terlarang, cinta remaja masa SMA.
ANASTAGIO [Incest Gay] by Apabae77
ANASTAGIO [Incest Gay]
Apabae77
  • Reads 53,084
  • Votes 2,885
  • Parts 15
Namaku Anastagio, 18 tahun, mahasiswa Inggris asal Indonesia merangkap sebagai penyanyi sekaligus aktor. Hari-hari sibuk yang kujalani membuat jati diriku hilang ditelan tuntutan pekerjaan. Aku bosan. Aku lelah. Aku hampir binasa disumpal media. Persetan dengan semua gimmick. Aku hanya ingin bebas walau hanya sebentar. Bebas menjadi diriku sendiri. Seperti Anastagio yang dulu, bukan yang sekarang. Dan setidaknya, Venice hanya akan menenggelamkan tubuhku, bukan jati diriku.
Pure Heart Of Rejected (BoyxBoy) by andromedaathena
Pure Heart Of Rejected (BoyxBoy)
andromedaathena
  • Reads 52,130
  • Votes 4,162
  • Parts 12
Alex Vermon adalah seorang omega pada Prism Blood Pack yang selalu di bully karena dianggap lemah dan menyebabkan suatu terjadinya banyaknya nyawa yang tewas. Diantara yang meninggal adalah sang Luna, Mate dari Beta pack dan juga orangtuanya sendiri. Alex hidup sendirian. Xavier Prescott, soon-to-be-alpha dari Prism Blood Pack menjalani hidup dengan membenci Alex Vermon yang menyebabkan ibunya meninggal dalam kejadian beberapa tahun silam. Di saat ultahnya yang ke 18 Xavier mengetahui bahwa Alex ternyata matenya. Dia mereject Alex karena rasa bencinya. apakah yang akan dilakukan alex? haruskah dia bertahan ataukah dia harus menerima rejection itu dan pergi?
Fallen Deeply In Love With You by qeith4n
Fallen Deeply In Love With You
qeith4n
  • Reads 194,068
  • Votes 19,859
  • Parts 35
Dalam hidupnya, Fairuz Haidar Argani tidak ingin mengenal cinta lagi. Dia pernah patah hati dan tidak ingin mengalaminya lagi. Cinta sejati hanya dongeng. Jatuh cinta pada pandangan pertama? Itu omong kosong. Dunianya aman sentosa sampai dia melihat Julian. Seketika itu juga dunianya jungkir balik di bawah senyuman manis cowok itu. Dalam hidupnya, Julian Ethelind Geandra belum pernah mengenal cinta. Tepatnya, hatinya belum tersentuh oleh panah asmara sang dewa cupid. Sama sekali dia tidak pernah mengira bahwa hatinya bisa luluh berantakan di bawah tatapan mata seorang cowok linglung. Kepingan masa lalu menjadi takdir yang akhirnya mengikat mereka. Julian tidak pernah mengira bahwa Faiz-lah yang selama ini dicarinya.