Twins
3 stories
Adreana by meiLucia
meiLucia
  • WpView
    Reads 3,235,886
  • WpVote
    Votes 174,967
  • WpPart
    Parts 22
Meski kita kembar aku bersyukur karena wajah kita tidak identik. Tapi kenapa selalu aku yang menyelesaikan masalah yang kamu buat dan kamu selalu menjadi anak kesayangan mama papa. Aku selalu tersisih bukan hanya oleh orang tua kita tapi sekarang oleh suami yang harusnya menjadi suamimu ~ Adreana
KIRANA LIFE'S (COMPLETE) by Elatifah
Elatifah
  • WpView
    Reads 1,545,439
  • WpVote
    Votes 77,393
  • WpPart
    Parts 29
Kirana dan kirani. Mereka kembar namun berbeda nasib. Rani dengan kehidupan bahagianya, sedangkan rana dengan kemalangannya. Bagaimana Kirana menjalani hidupnya ditengah keluarga yang tak pernah menganggapnya. Ditambah lagi dengan penyakit yang semakin hari semakin menggerogotinya.
Oh Baby, Baby, Twins! (Selesai) by kangcilok
kangcilok
  • WpView
    Reads 8,596,469
  • WpVote
    Votes 558,521
  • WpPart
    Parts 105
[13+] [WARNING! Alur cerita dapat membuat diri anda baper] Pasangan suami istri Gio dan Mel dikaruniai anak kembar yang mereka beri nama Qila dan Fiqa. Perbedaan karakter di antara keduanya sering membuat kesalah pahaman. Ditambah, sifat Gio yang-menurut Qila-pilih kasih. Tuntutan dari Gio yang mengharuskan mereka tetap kompak membuat keduanya tertekan. Fiqa tidak suka dijahili oleh kembarannya dan Qila tidak suka dihukum karena ulahnya. Qila yang terlalu sering mendapat hukuman dari Gio, membuat dirinya menjaga jarak dengan sang Ayah. Dan Gio tidak tahu jika dirinya telah salah mendidik anak. #3 in General Fiction 28-09-2018 #5 In General Fiction 26-06-2017 #8 In General Fiction 28-05-2017 © Copyright by Kangcilok, June 2016