LianaKirana's Reading List
20 stories
Married By Accident by itsfebbyfx
itsfebbyfx
  • WpView
    Reads 17,415,973
  • WpVote
    Votes 1,218,138
  • WpPart
    Parts 59
Pernikahan yang dilakukan karna sebuah Accident konyol. Biasanya pernikahan dilakukan atas dasar cinta atau perjodohan, tapi lain dengan Saga dan Disya. Mereka harus menikah karna kepergok mesum disekolah, tapi semua itu adalah sebuah kesalah pahaman yang membuat Disya benar-benar menikah dengan kakak kelas nya yang cuek dan dingin itu. Pernikahan di usia muda tentu akan banyak menimbulkan konflik. ⚠MOHON BIJAK DALAM MEMBACA!! Cover by : AVEKTOR🐬
CEO AND HACKER GIRL  by unyilkucing
unyilkucing
  • WpView
    Reads 557,070
  • WpVote
    Votes 26,356
  • WpPart
    Parts 53
"Aaggrrhhhhh.........pusingggg" itulah kata-kata yg selalu keluar setiap bangun pagi dari mulut seorang wanita. Hal ini adalah efek dari alkohol yang dikonsumsinya setiap malam untuk membantunya agar bisa tidur. Wanita cantik berambut hitam panjang bergelombang, dengan manik mata grey, berwajah percampuran amerika dan spanyol ini bernama Anescha Valhorna Leander yang biasa di panggil scha ( baca"sekha"). Dia adalah Alexander Michail Lavine seorang pria tampan dengan rahang tegasnya dan sorot mata yang tajam, hidung mancung serta rambut pirang terlihat dingin dengan ekspresi datar tidak pernah terlihat senyum ini seorang genius cyber yang berhasil menciptakan system keamanan cyber yang dipakai oleh perusahaan-perusahaan besar dan juga bank di dunia. Dia juga CEO Lavine Corp perusahaan besar yang terkenal di dunia bergerak dibidang system cyber, keamanan, hotel, property, dan banyak bisnis lainnya, yang membuatnya menjadi most wanted para wanita meskipun dia tidak pernah menanggapinya, karena dia paling tidak suka membuang waktunya untuk urusan yang tidak penting a.k.a wanita.
Difficult [H.S] by wofstyles
wofstyles
  • WpView
    Reads 1,462,385
  • WpVote
    Votes 9,539
  • WpPart
    Parts 15
[PRIVATE] Difficult. Sulit. "Kita akan bercerai setelah Anak ini lahir." Mengandung bayi yang tidak direncanakan atau bahkan hasil pemerkosaan bukanlah keinginanku, sama sekali tidak. Tapi rasa cinta seorang Ibu tumbuh perlahan seiring Aku mengetahui jika ada janin kecil yang hidup dan tumbuh di dalam tubuhku. Pemerkosaan bukanlah hal yang ku rencanakan, tapi kenapa Pria yang berhasil membuat makhluk kecil ini hadir didalam rahimku seolah sangat-sangat membenciku karena kehamilan ini? Seolah Aku adalah dalang dari semua masalah yang menimpa kami, begitupula dengan tunangannya yang cantik tersebut. Menerima bayi ini adalah pilihanku, walaupun Ayahnya sendiri bahkan menolaknya saat pertama kali Ia mengetahui jika Ia akan menjadi seorang Ayah sebentar lagi. Pernikahan yang hambar, penuh dengan tangisan dan sakit hati, namun siapa sangka jika ternyata pria dingin dan keras ini perlahan luluh dengan anaknya yang berada didalam kandungan ku? Kupikir masalah kami sudah selesai sampai disitu, namun ternyata tidak. Tuhan seolah tidak memberi kami jalan yang semudah itu. "Aku terlalu lelah atas semua Kejadian yang Tuhan berikan, Harry. Biarkan aku menemukan kebahagiaanku sendiri nantinya tanpa mu, Selamat tinggal." [TERSEDIA DI INNOVEL/DREAME UNTUK KELANJUTAN CERITA] #938 in FANFICTION 24.6.18 #888 in FANFICTION 25.6.18 #883 in FANFICTION 26.6.18 #814 in FANFICTION 27.6.18 #718 in FANFICTION 5.7.18 #704 in FANFICTION 6.7.18 -------- Written by : Wofstyles Cover by : 17-black Publish: 21st May 2018-
bad boy (meet the japanese girl) by bingsabine
bingsabine
  • WpView
    Reads 587,370
  • WpVote
    Votes 4,805
  • WpPart
    Parts 16
Warning adegan dewasa 21++ Please be wise Bijaklah dalam membaca Aku rela memberikan seluruh tubuhku untuk kau nikmati Tapi kumohon, jika kau memang mencintaiku perlihatkanlah padaku agar aku tak salah dalam mengambil keputusan... Rinnea yuri (gadis cantik, manis, baik, memiliki kulit seputih dan semulus porselen. Gadis keturunan jepang-bali) Tak ada gadis yang lebih menarik dan lebih menggairahkan selain dirimu. Kaulah malamku... Alleon leixa (lelaki tampan berbadan atletis dengan usia 27 tahun. Berdarah Filipina-portugal yang setiap pesonanya mampu meluluhkan gadis-gadis)
She Owns the DEVIL Prince by daasa97
daasa97
  • WpView
    Reads 37,085,645
  • WpVote
    Votes 3,013,869
  • WpPart
    Parts 123
[SEQUEL MY BASTARD PRINCE | Bisa dibaca terpisah] BUKU SUDAH TERSEDIA DI GRAMEDIA; PART DI WATTPAD MASIH LENGKAP. [Completed | Mature ⚠️] Highest rank : #1 in romance WARNING! DON'T COPY MY STORIES, DILARANG PLAGIAT! **** ❝She was mistakes. She was the pain. But even the brigthtest star in the sky knows that She Owns the Devil Prince.❞ XAVIER LEONIDAS. The Perfect Prince! Hidupnya sangat sempurna. Terlahir sebagai pewaris perusahaan nomor 1 dunia yang tampan, memesona dan juga pintar membuat Xavier memiliki segalanya. Dukungan keluarga juga selalu ada, tidak peduli seberapa banyak kenakalan yang sudah dia perbuat. But this is life. Siapa yang menyangka hanya dibutuhkan satu malam untuk membuat hidup Xavier berubah? He is not Xavier Leonidas anymore, he is Matthew Adams, the DEVIL who want to get REVENGE now. But who ever guessed, jika Xavier yang 'sempurna' akan membutuhkan 'wallflower' untuk melakukan pembalasannya? *** [Sneak Peek] Aurora melepaskan pelukan Xavier dan turun dari ranjang. Dia memunguti pakaiannya satu persatu, sebelum menjerit ketika tiba-tiba saja tubuhnya melayang. "Xavier! Lepas... Aku mau pergi!" Ah, shit. Xavier sudah bangun, lelaki itu bahkan kembali membaringkan Aurora dan mengurungnya dalam pelukan. "Sudah terlambat," kekeh Xavier geli sembari menenggelamkan kepalanya di lekukan leher Aurora. "Waktu untuk Cinderella melarikan diri itu pada jam 00:00 AM, Ara. Sekarang sudah jam 03.00 AM. Ini waktuku, bukan waktumu." "Eh?" Aurora bertanya bingung. "You said that I'm a Devil, right?" Xavier menyunggingkan senyum kemenangan. "This is the Devil's time. So let's play, I won't let you go anywhere," tambah Xavier beberapa saat sebelum dia mencium Aurora. ________________________________________________ She Owns The DEVIL Prince © 2018 | Written by D A A S A Amazing cover by : @greek-lady Leonidas #2
Tomboy Girl by NabilaKhanza6
NabilaKhanza6
  • WpView
    Reads 784,981
  • WpVote
    Votes 35,829
  • WpPart
    Parts 36
[REVISI] BAB EPILOG DAN EXTRA PART DIPRIVATE FOLLOW DULU SEBELUM MEMBACA Triadinda Apriliza William Cewek cantik, pintar, pemegang sabuk hitam karate waktu SMP tapi punya sifat tomboy dan cueknya nggak ketulungan. Triano David Alexander Cowok yang hampir mendekati kata sempurna yang mempunyai sejuta pesona namun punya satu kekurangan, yaitu playboy. Mereka dipertemukan di hari pertama MOS, bagaimanakah kisah selanjutnya? ----Tomboy Girl----
From The Guilty by ShanAFitriani
ShanAFitriani
  • WpView
    Reads 3,009,720
  • WpVote
    Votes 235,330
  • WpPart
    Parts 41
Sinopsis : Kiara Phoebe seorang gadis ceria yang memiliki mimpi dan bakat di bidang seni musik. Ia adalah gadis cantik yang murah senyum dan ramah pada semua orang, namun di balik senyuman ceria yang selalu ia tunjukkan ke semua orang, ia menyimpan sebuah beban besar nan gelap di hatinya. Beban yang membuatnya rela mengubur mimpi cemerlangnya dan memilih menjadi sekertaris seorang CEO tampan namun menakutkan bagi karyawannya. Jarvis Brahms dulunya adalah pria tampan yang ramah dan baik. Namun ia berubah derastis saat salah satu kebaikkannya membawanya dalam kehancuran meraih impiannya, membawa serta dirinya menjadi orang yang dingin, tegas, dan juga menakutkan. Ia tak ingin bersikap baik pada siapapun. Termasuk juga pada sekertaris polosnya yang selalu tersenyum dan mengangguk patuh bahkan saat ia murka sekali pun. "I saw beauty in your darkness." - Kiara Phoebe. "I saw darkness in your beauty." - Jarvis Brahms.
Still Loving You by indrayaniputri_
indrayaniputri_
  • WpView
    Reads 49
  • WpVote
    Votes 5
  • WpPart
    Parts 2
Seorang wanita yang berasal dari keluarga kaya raya. Yang memiliki kehidupan yang sangat menarik dan sangat kelam. Lalu ia mengalami masa sulitnya karena adiknya mengalami kecelakaan dan ia harus meneruskan usaha orang tuanya. Sedangkan ia tidak memiliki pengalaman apapun. Sampai akhirnya ia bertemu dengan lelaki yang merubah hidupnya. Apa yang terjadi dengan kehidupan Casey selanjutnya?
Happy Ending ✔ by anggimelia
anggimelia
  • WpView
    Reads 158,618
  • WpVote
    Votes 4,661
  • WpPart
    Parts 37
Aku nggak pernah meminta agar aku jatuh cinta sama kamu !!!!! Akan tetapi cinta itu datang , tanpa aku sadari...... Bahkan aku tidak pernah meminta untuk bertemu dengan mu !!!! Pertemuan kita adalah takdir.... Hingga takdir yang menyatukan kita!!! Takdir yang sudah mengubah segalanya.... Cinta ???? Apa itu cinta ??? Apa cinta melibatkan hati ??? Apa cinta melibatkan perasaan ??? Apa cinta bikin kita bahagia??? Atau bahkan... Cinta bisa buat kita patah hati ??? Pertanyaan yang selalu terfikir !!!!!!!!!!!! "Aku nggak pernah minta sama Tuhan buat aku jatuh cinta sama kamu !!!!" ~Anggy "Perasaan aku datang,disaat aku kenal sama kamu !!!" ~Aldrian Cast : Michelle Ziudith as Anggy Rizky Nazar as Aldrian Dimas Anggara as Doni Nadya Arina as Amel Billy Davidson as Kak Billy Eza Gionino as Kak Eza Audi Marissa as Kak Audi # 724 DALAM RANDOM 14102017 # 414 DALAM RANDOM 06112017 # 887 DALAM RANDOM 120118 # 769 DALAM RANDOM 130118 # 727 DALAM RANDOM 140118 Cover by Me
Between Heaven & Hell by pearlsecret
pearlsecret
  • WpView
    Reads 88,638
  • WpVote
    Votes 3,732
  • WpPart
    Parts 3
03:20 Am Jakarta "Mam" "Hemm" "Apa dia tampan seperti aku? Ya, dia tampan sepertimu Fran" 04:25 Am. Ruang Tunggu Bandara "Mam...." anak umur 5 tahun itu menghentikan ucapannya,ia mengepalkan tangan dengan resah. "apa dia orang yang baik, mam?" Jessica, wanita berumur 26 tahun itu mengangguk "jika dia orang baik kenapa membuangku" gumamnya 04:55 Am. Menatap Angkasa. "Mam..." "Hmm" ""Apa dia memiliki anak selain aku?" "Tidak Fran, dia baru akan menikah jika tidak mengalami kecelakaan itu" Manila Filipines. "Mam.." ucap Francis membuka mulutnya lagi. "Ya Frans" "Pria itu. Siapa namanya" "Francis. Francis Arnault" "Francis.?" Tanyanya. "Itu namaku mam!" "Ya sayang nama Papamu Francis, Mama ingin kamu selalu ingat nama Papamu. Kamu Francis junior" ★ What happens when you see your ex-husband after 6 and a half years.?? Read and find out