Love this stories
19 stories
A Short Journey (3) by Kupukupukecil
Kupukupukecil
  • WpView
    Reads 4,014,727
  • WpVote
    Votes 256,824
  • WpPart
    Parts 32
Orang bilang, seseorang yang dilangkahi menikah oleh adiknya akan lama sekali mendapatkan pasangan. Bagi Iskandar Muda, semua itu tidak masalah. Ia akan menikah suatu saat nanti, satu keyakinannya. Iskandar Muda tidak pernah menyangka, ia bisa bertemu dengan Alena Maharani, gadis cerewet yang jika berbicara selalu merembet kemana-mana. Because ... Life is a short journey. and found you.. is a long journey. - Muda & Alena Story - Bandung, 18 februari 2016 P.s : cerita ini merupakan trilogy. castnya berhubungan dengan cerita sebelumnya. ada nomor urutannya di judul. jadi kalau mau bingung silakan baca langsung aja kalau nggak silakan baca dari awal tapi kalian pasti lelah :") dan tambahan lainnya, cerita ini dibuat 3 TAHUN YANG LALU, jadi masih banyak typo dan eyd juga berantakan.
BRASS MONKEYS (HANYA TERSISA 7 PART) by Aku-UMI
Aku-UMI
  • WpView
    Reads 587,276
  • WpVote
    Votes 30,765
  • WpPart
    Parts 16
Because you are the kind of guy who'd laugh at me when I fall, but help me up and whisper "It's okay, I still love you."
Sweetheart in Your Ear [SUDAH TERBIT]  by kincirmainan
kincirmainan
  • WpView
    Reads 360,724
  • WpVote
    Votes 39,093
  • WpPart
    Parts 22
Milo Sayaka mulai merasa tersisih saat sahabat yang selalu menjadi bayang-bayangnya akhirnya memiliki tambatan hati. Setelah belasan tahun ia selalu ada untuk melindungi Kiera Zelma karena keterbatasan gadis itu, Saya tak pernah menyangka akan ada hari di mana sang sahabat diinginkan oleh orang lain. Kiara yang biasanya selalu tampak sedih tiap kali Saya bersama pacar-pacarnya, kini tersenyum ceria karena kehadiran Herjuna. Tak akan ada lagi gadis bersuara sumbang yang mengkhawatirkan kesehatannya, atau mempertanyakan kesetiaan gadis yang sedang bersamanya. Padahal Saya pikir dia nggak akan bisa jatuh cinta pada sahabatnya. Bukan karena Kiara tidak manis, baik dan layak dicintai, melainkan karena dia tuli. Enjoy my sweat and heartbeat Kincirmainan Note: Private sebagian Illustration by owner
Break a Leg! [SUDAH TERBIT] by Aku-UMI
Aku-UMI
  • WpView
    Reads 1,164,665
  • WpVote
    Votes 76,766
  • WpPart
    Parts 29
[ CERITA DIPRIVASI ] [ SEBAGIAN PART DIHAPUS ] Angesti seorang Program Director di televisi swasta. Memiliki lingkungan yang super konyol bahkan keluarganya sendiri. Untuk itu, di usianya yang sudah 28 tahun, ia bertekad bisa mendapatkan lelaki serius agar hidupnya bisa lebih tertata. Namun, sayangnya semua memang tak mudah. Ia dikenalkan oleh Bima---sahabatnya---kepapa Adam. Berharap, mungkin saja Adam adalah tipe yang ia cari. Ternyata tidak. Adam sama konyolnya dengan yang lain. Sampai suatu ketika, ia mengetahui seorang lelaki dari KPI (Komisi Penyiaran Indonesia) lewat Ajimara--bosnya----dan mulai mencari tahu tentang lelaki itu di sosial media. Dan, Twitter adalah satu-satunya jalan penghubung keduanya. Tertarik untuk membaca kisah mereka? Selamat Menikmati! Salam, Curious_ Selamat membaca! P.s: Duh, tokoh di sini bahasanya nggak kekontrol. Yang bijak, ya! ;) Salam, Pssst, Kover uculnya dari @ann-oy makasih banyak yaaa :* Curious_
Hope by YustikaM
YustikaM
  • WpView
    Reads 3,032,325
  • WpVote
    Votes 137,094
  • WpPart
    Parts 20
[Sudah Terbit] One day, I hope you can love me. Copyright © 2016 By YustikaM 16/08/2016
Trust by dhitapuspitan
dhitapuspitan
  • WpView
    Reads 4,228,350
  • WpVote
    Votes 274,169
  • WpPart
    Parts 54
Hidupnya indah, pada masanya. Satu masalah datang membuatnya bertransformasi menjadi dia yang lain, yang tak dikenal dan tak mau dikenal. Hidupnya berubah hitam, monoton, tak bergairah. Namun, ketika muncul setitik harapan cerah yang datang untuk membantunya kembali bangkit, hal lain muncul. Ragu itu muncul ketika harus dihadapkan pada kata percaya. Percaya untuk percaya dengan ketulusannya, atau tidak percaya karena banyak asumsi buruk yang berputar di kepalanya. Bagaimana jika ketulusan itu hanyalah kepalsuan? Ketika ia percaya, hanyalah penyesalan yang tercipta. Namun, bagaimana jika sebaliknya, ketulusan itu benar-benar sebuah ketulusan? Namun, pada kenyataannya ia masih berada di antara keduanya. Berpikir antara ya dan tidak, antara percaya dan tidak percaya. Terpaku pada garis yang sama, dengan satu ragu untuk memilih jalan yang mana. Ia tak mau salah untuk memilih. Lagi. Karena terakhir kali ia percaya, yang dipercayai mengkhianatinya.
After Love by ShanAFitriani
ShanAFitriani
  • WpView
    Reads 4,416,153
  • WpVote
    Votes 223,592
  • WpPart
    Parts 36
[COMPLETE] Sinopsis : Bertemu, berkenalan, saling jatuh cinta kemudian menikah. Klise, tapi manis. Semua mengatakan bahwa pernikahan adalah akhir dari perjuangan cinta yang akan terus membawa sebuah pasangan ke dalam kebahagian. Namun tidak dengan kehidupan seorang Aluna Ariana. Awalnya ia memang merasakan kebahagian besar yang sering di katakan oleh orang-orang tentang pernikahan atas dasar cinta. Apalagi ia menikah dengan pria tampan keturunan campuran dari keluarga baik dan kaya raya bernama Louis Henrick. Tetapi kebahagiannya itu hanya dirasakannya beberapa bulan, sebelum seorang wanita dari masa lalu Louis datang merebut kebahagiaan itu. Wanita itu telah membangkitkan kembali obsesi buta yang telah Loius buang sejauh mungkin dari dasar hatinya. Obsesi buruk itulah yang membuat Aluna tak bisa berbuat apa-apa hingga merasakan kesakitan pada hatinya. Kesakitan yang jauh lebih besar dari penikahan bahagianya... ***** First Publish : Feb, 2016. Re-publish (revisi) : July, 2018.
Lempar Kode, Sembunyi Hati (Sebagian Part dihapus) by Alnira03
Alnira03
  • WpView
    Reads 4,416,741
  • WpVote
    Votes 476,500
  • WpPart
    Parts 36
Menurut lo friendzone itu apa? Tempat main kayak timezone, tapi bedanya ini main perasaan. Semacam tidak memiliki namun takut kehilangan, semacam tak punya status namun merasakan kecemburuan.
My Seoul Escape  [Dihapus Sebagian Bisa Dapatkan Ebooknya Lewat Link Di Bio] by SophieAntoni
SophieAntoni
  • WpView
    Reads 128,905
  • WpVote
    Votes 4,996
  • WpPart
    Parts 12
Hidup Ayunda hancur lebur saat Cello, kekasih yang sangat dia cintai, meninggalkannya. Belum sempat sembuh dari patah hati, lagi-lagi Ayunda harus menghadapi kenyataan pahit bahwa Cello meninggalkan dia demi kakak kandungnya sendiri. Tidak ada obat yang dapat menyembuhkannya dari patah hati akut kecuali meninggalkan semua yang menyakitkan. Dan, di sinilah Ayunda berada: Seoul, kota yang memberinya keteduhan hati. Namun, Ayunda lupa bahwa dia tidak bisa begitu saja menutup mata dan berharap semua masalah berlalu. Kehadiran Terry„lelaki yang menjadi cinta sejati sepupu kesayangannya„berhasil membuka hati Yunda untuk berani menghadapi kenyataan sekaligus menimbulkan kebimbangan baru. Haruskah Yunda merebut Terry, atau melakukan hal yang paling sulit dari proses mencintai: rela melepaskannya pergi? Dalam pelariannya ke Seoul, Yunda justru mendapatkan sesuatu yang tak pernah ia pikirkan sebelumnya. Bahwa ternyata, tak pernah ada kata kehilangan untuk cinta.
#1 | Love in Chaos [Sudah Terbit] by yennymarissa
yennymarissa
  • WpView
    Reads 3,691,526
  • WpVote
    Votes 234,721
  • WpPart
    Parts 45
[Sudah tersedia di toko buku terdekat. Sebagian part sudah dihapus.] "Jadi kalau nggak ada halangan, kita akan menikah satu bulan lagi." Pernyataan itu membuat Olin mengangkat sebelah alisnya. "Atas dasar apa kamu berpikir kalau saya akan menyetujui pernikahan bodoh ini?" Arjuna tersenyum miring mendengar pertanyaan itu. "Karena saya tahu kamu terlalu mencintai Papa kamu yang sangat menginginkan saya menjadi menantunya." "Kalau kamu berpikir saya nggak bisa membujuk Papa saya untuk membatalkan semuanya, kamu salah besar!" "Kalau begitu lakukan aja," balas Arjuna santai. Olin mengatupkan rahangnya. "Kamu pikir karena kamu penyanyi terkenal, saya akan dengan mudahnya menerima pernikahan ini?" "Tadinya saya memang berpikir seperti itu. Tapi setelah tahu calon istri saya adalah seorang arsitek terkenal, makanya saya mencoba mengubah pikiran saya." Olin masih memandang pria di depannya ini dengan marah. Apa dia pikir, menikah adalah hal main-main? "Kita jalani aja dulu, supaya orang tua kita nggak kecewa. Setelah itu, kita tinggal berpisah dan bilang sama mereka kalau kita memang nggak cocok. Hidup itu jangan terlalu dibuat susah," ujar Arjuna sambil meninggalkan Olin. Caroline Deandrana memandang punggung itu dengan mata yang melebar. Arjuna Prasetya yang selama ini hanya dilihatnya lewat media televisi ternyata benar-benar pria yang brengsek!