yarabunhmm's Reading List
13 stories
Grow Old With You [SUDAH TERBIT] by illeogurl
illeogurl
  • WpView
    Reads 1,595,891
  • WpVote
    Votes 64,820
  • WpPart
    Parts 20
PUBLISHED BY GAGAS MEDIA [Dimuat dalam Reading List WattpadRomanceID kategori Bittersweet of Marriage Januari 2022] Lovita tidak tahu jika Damar, senior di kampusnya dulu tiba-tiba saja datang pada hari kelulusannya memboyong serta kedua orangtuanya. Keterkejutan Lovita semakin bertambah ketika Damar datang ke kediamannya, meminta dengan sungguh pada Abah untuk mempersunting putri semata wayangnya. Dimata keluarga dan kerabat dekatnya, Damar adalah tipikal pria dingin dan acuh. Namun, siapa yang tahu jika pria itu sudah berhadapan dengan wanitanya, Damar akan berubah menjadi pria yang lembut dan hangat. Setelah tiga tahun keduanya tidak bertegur sapa, akankah Damar dan Lovita bersatu dalam ikatan pernikahan? Akankan mereka beradaptasi dengan hal-hal baru yang mereka temui? SUDAH TERBIT OLEH GAGASMEDIA HIGHEST RANK #1 Marriage Life #1 Young Adult #1 Grow Old With You #1 Love At Fist Sight #1 Menikah #1 Lovita #1 Cold Husband #1 Sayang #1 Bahagia #1 Damar #1 Parenting #2 Rumah Tangga #5 Romance # 11 Cinta Start, 6 July 2021. Fin, 20 Mar 2022. Cover by illeogurl, ©illeogur
Bara My Husband  by Aisya_Slfiani
Aisya_Slfiani
  • WpView
    Reads 13,616,541
  • WpVote
    Votes 1,102,166
  • WpPart
    Parts 54
Di mata Nara, Bara itu laki-laki dingin dengan wajah datar sedatar-datarnya, dan Bara itu laki-laki tegas yang terlihat kaku saat bercengkrama. tapi itu dulu, saat ia belum menjadi nyonya Bara Agasta Pratama. mereka yang katanya di jodohkan, akhirnya berakhir dengan pernikahan. Nara kira hubungan mereka akan sangat kaku dan aneh, tapi ia salah. Bara yang kini menjadi suaminya, bukan lagi Bara yang sedingin balok es di Antartika, bukan lagi Bara si wajah datar yang tak bisa di lihat senyum manisnya, dan bukan lagi Bara yang kaku dalam berbincang dengannya. _ _ _ _ "Tenang Nara, saya tidak akan memakanmu sekarang," ucap Bara yang mampu membuat Nara tak lagi berontak. "Te-terus kapan?" Suara Nara hampir tak terdengar. "Kapan kamu siap?" Tanya Bara balik. Nara mengerjap, "a-aku nggak mau di ma-makan. A-aku ma-masih mau hidup." Dan pecahlah sudah, Bara tertawa mendengar perkataan Nara. Ia sampai mundur beberapa langkah sambil terus tertawa. Nara mengerjap bingung, dahinya berkerut melihat Bara tertawa, tapi di satu sisi ia juga terpesona. Untuk pertama kalinya, ia melihat seorang Bara Agasta Pratama tertawa lagi. Sangat tampan. Sungguh pemandangan yang luar biasa indah. Bara menghentikan tawanya, ia berjalan mendekat kearah Nara dan kembali mengurungnya. Membuat Nara sekarang bahkan sudah seperti batu, menahan nafasnya dan tak bergerak sedikitpun. "Kamu tidak akan mati jika saya makan, paling-paling masuk angin selama sembilan bulan." PERINGATAN!! Membaca cerita ini dapat menyebabkan rasa ingin menikah semakin tinggi! ⚠️Berani plagiat? Berani bertanggung jawab, karena cerita ini di lindungi oleh undang-undang. ⚠️Yang uwu-phobia harap bersabar! ⚠️ Jangan lupa follow author! #cover by diri sendiri. Bara My Husband tersedia di berbagai aplikasi belanja online
Be the Wife of A Cruel Antagonist [TERBIT] by Nrhsnh006
Nrhsnh006
  • WpView
    Reads 4,706,807
  • WpVote
    Votes 179,858
  • WpPart
    Parts 20
Kayasaka Alexio Elakhsi adalah antagonis paling kejam dan menyebalkan dalam novel romatis yang pernah ada. Kejam, otoriter, egois dan menyebalkan adalah penggambaran singkat tentang sosok Kayasaka. Dia memusuhi Male Lead dengan terang-terangan. Menculik, menyuap, membunuh bahkan tega melecehkan tokoh utama wanita, yang tentu saja tak menyukainya sama sekali. Kayasaka adalah sosok antagonis terburuk dalam sejarah dunia pernovelan. Sosok Kayasaka bahkan lebih pantas disebut pengidap penyakit mental yang tergila-gila pada Faniya, gadis anggun sederhana yang menyukai Emilio--pemeran utama pria yang ramah, baik hati namun sedikit misterius dan tertutup. Padahal, Kayasaka sudah menikah dengan Sosok Arranaya Aleta Whillys. Anak konglomerat ternama yang turut menyokong bisnis yang Kayasaka jalankan. Tapi .... Kenapa sekarang aku jadi Arranaya?!?! [Part dihapus acak] Cerita Asli// Bukan Novel terjemahan//
Second Life Changes Everything by NinsJo
NinsJo
  • WpView
    Reads 11,929,527
  • WpVote
    Votes 1,183,434
  • WpPart
    Parts 60
🔥 belum sempat revisi dan cerita ini termasuk cerita pertama saya. Mohon dimaklumi kalau ada banyak kesalahan dalam penulisan. Air mata terus mengalir deras kala mengingat bagaimana dirinya difitnah dan dipermalukan. Ia telah mengecewakan papanya, dianggap menjijikan oleh semua orang dan akan diceraikan suaminya karena di fitnah berselingkuh. Bunyi klakson terdengar ketika Jillian menyebrang, belum sempat ia menghindar tubuhnya sudah di hantam oleh sebuah mobil. Tubuh Jillian melayang dan terhempas ke aspal dengan keras, ia merasakan anggota tubuhnya seperti terlepas dari posisinya sungguh terasa sakit, darah mengalir deras dari kepalanya dan kini ia merasakan ajal akan segera menjemputnya. "Tuhan, tolong berikan aku kesempatan kedua untuk memperbaiki segalanya." gumam Jillian sebelum menghembuskan napas terakhir dan menutup matanya. *** Jillian membeku ketika melihat kalender di ponsel, pasalnya kejadian kecelakaan tersebut masih enam bulan lagi dari sekarang. Jika kejadian ini semua nyata berarti Jillian bisa mengubah masa depannya dan memperbaiki keadaan. Sekarang ia akan memastikan tragedi tersebut tidak akan terulang kembali. Ia juga akan menyusun rencana untuk membalas dendam pada ibu dan adik tirinya. 🔥 Cerita ini hanya fiktif belaka. Jika ada kesamaan nama tokoh, tempat kejadian ataupun cerita, itu adalah kebetulan semata. #1 in Love 4/1/2022 #1 in Fantasi 4/1/2022 #1 in Fantasy 4/1/2022 #1 in Posesif 4/1/2022 #1 in Transmigrasi 4/1/2022 #1 in Reinkarnasi 4/1/2022 #1 in Balas dendam 4/1/2022 #1 in Transmigration 4/1/2022 #1 in Reincarnation 4/1/2022 #1 in Rebirth 4/1/2022
The Villainess (End) by evastaywithyou
evastaywithyou
  • WpView
    Reads 21,217,858
  • WpVote
    Votes 2,174,803
  • WpPart
    Parts 71
[ 𝙋𝙚𝙧𝙞𝙣𝙜𝙖𝙩𝙖𝙣! 𝘾𝙚𝙧𝙞𝙩𝙖 𝙨𝙚𝙨𝙖𝙩! ] . Amanda Eudora adalah gadis yang di cintai oleh Pangeran Argus Estefan dari kerajaan Eartland. Mereka sangat cocok dan bahagia. Tapi ada salah satu putri yang tidak senang, dan ingin merebut putra mahkota Argus dari Amanda. Tepatnya seorang putri perdana menteri kerajaan Eartland bernama Hera Hermione Helios. Hidupnya hanya tentang bagaimana mendapatkan Pangeran Argus. Sampai menolak tawaran pinangan dari kerajaan manapun. Paling gilanya, dia mengirim pembunuh bayaran untuk membunuh Amanda di kediamannya. Argus tidak tinggal diam, dia membasmi seluruh pembunuh bayaran itu, lalu memenggal kepala Hera dihadapan seluruh penduduk kerajaan Eartland. Hera Hermione akhirnya mati bersama cintanya yang tak terbalas dari pangeran Argus. Itulah sepenggal cerita dari novel fantasi berjudul 'Cinta Sang Pangeran Eartland' yang tengah di baca oleh gadis pemalas di atas ranjangnya. "Kampret. Kenapa juga authornya bikin nama antagonis nya sama kaya aku sih?" "Untung nama aku bukan Hera Hermione, tapi Hera Rodrigues." Ia tersenyum, mengusap lembut novel yang ada di tangannya. _________ "AKHHHHH" "Astaga. Nona Hera sudah sadar!" Teriak seseorang keras, membuat Hera tersentak kaget. "Eh, kalian siapa?!" Bingungnya saat melihat orang-orang mulai masuk ke dalam ruangan asing yang tengah di tempatinya. _________ [ DI LARANG PLAGIAT ⚔️ ] Start : 1 Oktober 2021 End : 11 Juli 2022 ••••••• (18+) ⚠ Banyak kata-kata kasar dan umpatan, mengiring otak anda menuju jalan kesesatan.
Balik Rasa by Adharamajor
Adharamajor
  • WpView
    Reads 994,952
  • WpVote
    Votes 72,511
  • WpPart
    Parts 31
Aku tak menyangka diusiaku yang ke dua puluh tujuh aku sudah memiliki dua orang anak remaja dan suami ya bersahaja. Aku disini akan menceritakan titik balik menjadi seorang istri dan ibu. Ngomong ngomong, aku akan memperkenalkan diri secara singkat. Namaku Anyelir, dosen muda di salah satu universitas swasta milik suamiku. Aku cantik, begitu katanya. Maksudku cantik menurut orang orang jawa. Kulitku kuning langsat, pipiku tirus dan aku memiliki lesung pipi. Ya, itu gambaran singkat diriku. Akan aku ceritakan lagi pada part part dalam cerita ini. Salam sayang. Anyelir.
Marvelous Hubby by itsputia
itsputia
  • WpView
    Reads 1,639,293
  • WpVote
    Votes 16,043
  • WpPart
    Parts 2
Sebuah cerita yang akan membuatmu tertawa di awal, namun seiring berjalannya cerita kalian akan dibawa menaiki rollercoaster, membersamai Sean dan Lanika untuk menghadapi dunianya, yang awalnya terasa tidak seharusnya mereka disatukan. Ini bukan hanya tenyang Sean si pelit yang punya peternakan buaya. Bukan juga soal Lanika yang selalu membantah. Ini adalah tentang mereka menghadapi ujiannya berdua. Di sini hanya ada mereka berdua dalam menjalani hari-hari berat mereka, diakibatkan oleh latar belakang keluarga yang sangat berbeda. Di sini kita akan belajar bersama Sean dan Lanika, yang mencoba menghargai kebersamaan mereka dengan bahagia diakhir cerita meskipun bahagianya hanya sebutir biji sawi. Content Warning: suicide attempts, mental illness, skizofrenia. [1st chapter on 11 October 2021] ✨RANK✨ #1 Bahasa out of 13k (21.10.22) #1 Wedding out of 8k (21.10.26) #1 Komedi out of 28.4k (21.10.28) #1 Marriage out of 10.6k (21.10.30) #1 Sungjin out of 1.5k (21.10.30) #1 Menikah out of 5.9k (21.11.03) #1 Day6 out of 3.55k (22.01.18) #1 Sungjin out of 1.44k (22.01.18)
Kost-Mate by nnaawwl
nnaawwl
  • WpView
    Reads 191,092
  • WpVote
    Votes 21,694
  • WpPart
    Parts 43
Bagaimana perasaanmu jika tinggal bersama lima orang cowok dalam satu rumah, dan kamu adalah cewek satu-satunya? Takut? Sedih? Atau malah bahagia karena tinggal bersama dengan cowok ganteng? Ainka Atlana terpaksa harus tinggal bersama kelima cowok yang tidak ia kenal di kost yang ia tempati. Dan ini semua karena ulah Ibu kost-nya. Bagaimana hari-hari Ainka yang harus siap mental menghadapi sifat cowok-cowok tersebut? Apakah Ainka menyerah atau malah jatuh hati dengan salah satu dari mereka? Sampai suatu saat Ainka terperangkap dalam sebuah rasa. Bersamanya Ainka bisa keluar dari masa lalunya. Bersamanya Ainka mengerti bagaimana bahagia itu tercipta. Namun, takdir tak berpihak pada mereka. Ainka memilih mundur karena satu hal, tapi tidak dengan lelaki itu. Dia menyayangi gadis itu, dia mencintai gadis itu, dan gadis itu adalah miliknya. Apakah lelaki itu berhasil melawan takdir atau justru kalah telak oleh takdir? Start : 5 Mei 2021
MARIPOSA 2 by Luluk_HF
Luluk_HF
  • WpView
    Reads 24,508,874
  • WpVote
    Votes 1,866,737
  • WpPart
    Parts 68
Mariposa kini selalu bersamanya. Mariposa selalu memencarkan keindahannya. Namun, sampai kapan Mariposa selalu bisa bersamanya? Sampai kapan Mariposa akan selalu indah? Apakah Mariposa tetap terlihat indah jika dia pergi? Mari kita mulai perjalanan baru Mariposa.
King of the Cruelty by ShinyAlph
ShinyAlph
  • WpView
    Reads 968,826
  • WpVote
    Votes 141,801
  • WpPart
    Parts 45
(Fantasy - Romance) Afsheen mendapat pesan dari unknown email yang berisi sebuah link. Karena penasaran, ia memutuskan mengklik link tersebut dan terhubung pada sebuah website yang berisi catatan sejarah dari negara antah berantah. Afsheen yakin dia tidak pernah mendengar tentang sejarah seperti ini di seluruh dunia. Namun anehnya, tiba-tiba Afsheen berada di sebuah hutan dan menjadi sanderaan para bandit. Dia tertawa, dan berperilaku sesukanya karena mengira ini mimpi. Tapi.... Kenapa saat pedang itu menggores jarinya terasa menyakitkan? *** "Sekarang kau milikku." "Tapi Yang Mulia, kita baru bertemu! Apakah Anda jatuh cinta pada pandangan pertama denganku?" "..." -Fantasy Book Series III -Another Dimension Series III Start : January 2, 2021. End :