Select All
  • Fangirl Tale
    3M 347K 39

    Aurora dengan segala kepolosan dan ketulusannya membuat dunia seorang Bryan Byun menjadi pelangi. Kehadiran gadis itu ibarat kehangatan sunrise dalam dinginnya pagi. Indah dan mendamaikan hati. Kelelahannya sebagai seorang selebriti seolah lenyap ketika ia menatap sang gadis. Bryan dengan segala kejahilan dan aura bi...

    Completed  
  • Kuroko no basket [Chat version]
    259K 34.1K 134

    Sekarang jaman udah berkembang! Dari anak bayi sampai nenek nenek aja sudah punya Hp! Dari Nok*a sampai Ipho*e juga ada! Para pemeran anime Knb juga dong Gak bakal kalah ama lu pada! Mereka juga punya hp coyy! Merek Ipho*e lagi! Maka saat mereka mulai memegang kotak kecil itu... Chat absurd ini di mulai!! --- [...

    Completed  
  • KNB Salah Gaul
    267K 37.8K 119

    Ketika Kuroko ddk yang niatnya jadi anak kekinian mana jeblos ke jalan yang salah. Di saat itulah Aomine tobat. Midorima lepas kacamata. Akashi berhenti main gunting Kise ngecat rambut jadi merah kuning ijo. Kuroko jadi populer. Murasakibara lebih memilih sayur sayuran. Dan alis Kagami tak lagi dua cabang melain...

    Completed  
  • sfl; ένας✔️
    27.3K 3.1K 16

    "Karena aku sudah berjanji padamu, Dazai!" [dazaixreader] [non-ability!au] [WARNING: may triger suicidal thought, self harm, abusement] Osamu Dazai, seorang penulis berwajah tampan, berumur 22 tahun. Dia sedang mencari arti dari hidupnya, berkali - kali dia mencoba bunuh diri karena masa lalunya, sampai akhirnya dia b...

    Completed   Mature
  • The Sorcery : Little Magacal Piya [Telah Diterbitkan]
    4.3M 301K 68

    [REPOST]--Wattpad Version Tersedia sampai part 31. Kalau kalian menemukan cerita ini menarik, go grab it fast on the nearest book store (online or offline). Happy Reading! *** [Fantasy & (Minor)Romance] Baru saja, aku harus menghadapi fakta tentang perlakuan ibu tiriku yang semakin leluasa ketika ayahku tida...

  • DN [END]
    682K 76.8K 25

    [Paranormal & (Minor)Romance] Yume, seorang gadis indigo yang tidak pernah menyukai bakat dari garis keturunan ayahnya, tiba-tiba saja mengetahui bahwa tameng pelindungnya melemah dan tubuhnya bisa saja diambil alih oleh jiwa-jiwa yang merindukan rasa untuk hidup. Sebelumnya, gadis introvert itu sudah pern...

    Completed  
  • REVIVE [HIATUS]
    611K 63.7K 18

    [18+] Be Wise and Be Good. Kecelakaan yang menimpaku malam itu, membunuhku. Aku seperti berada di dalam mimpi buruk tanpa akhir. Mereka tidak mempelakukanku layaknya manusia, tidak lagi. Putus asa dalam penderitaan panjang, dia datang, mengulurkan tangannya dan menuntunku keluar dari dunia itu. Dia mengenalkanku pad...

    Mature
  • AQUA World
    1.2M 168K 26

    [Fantasy & (Minor)Romance] Seluruh umat manusia tahu kenyataan bahwa volume air di bumi semakin naik dan menenggelamkan satu persatu pulau di dataran rendah. Namun, bumi terlalu berharga untuk ditinggal. Semua itu menyisakan penyesalan yang amat dalam bagi para manusia di masa itu, masa di mana perlakuan keji manusia...