Romance
68 stories
Doctor Marriage [LENGKAP] by Mellyana21
Mellyana21
  • WpView
    Reads 10,271,696
  • WpVote
    Votes 432,732
  • WpPart
    Parts 36
Haris, seorang dokter yang menikahi gadis labil dan childish bernama Alysa. Kalau Haris banyak diam, Alysa banyak bicara. Kalau Haris itu dewasa, Alysa sangat kekanak-kanakan. Bagaimana pernikahan keduanya akan bertahan? Dan apakah Haris bisa bersabar menghadapi dan membimbing gadis manja itu? *** - Baca cerita ini jadi pengen punya calon imam kayak haris hihihi... @pasafitria_16 - Haris sosok penyayang di balik sikap dinginnya, sekarang mah haris suka ngegombal romantis. Ah boleh gak haris dibagi alysa? @nurchasanah5
Janji yang Ternoda [Lengkap] by Mellyana21
Mellyana21
  • WpView
    Reads 3,365,494
  • WpVote
    Votes 199,796
  • WpPart
    Parts 54
Pernikahan terpaksa itu terjadi bukan karena perjodohan. Bukan juga karena cinta. Semua itu karena ada rahasia. "Gue gak pernah anggap pernikahan ini berharga. Pernikahan impian? Itu cuma halu. Gue gak akan cinta sama lo sampai kiamat." Pernikahan yang Anindita bayangkan tak seindah yang ia rasakan. ----- ⚠️ Cerita ini fiksi belaka. Jika ada unsur kesamaan itu tandanya tidak disengaja 👉🏼 Follow author sebelum baca ❗️Plagiat? Ketemu di akhirat Instagram penulis @mellyana.i Gabung grup pembaca? DM @royalist_mel
Accidentally in Love (END) by _deforselina_
_deforselina_
  • WpView
    Reads 13,313
  • WpVote
    Votes 2,700
  • WpPart
    Parts 10
Andrea Christabel Panggabean baru duduk di kelas 7 SMP semester 1 saat Micah Naratama ditugaskan untuk mengawal dirinya. Kedua orangtuanya terlalu protektif terhadap Andrea. Terlebih karena Andrea adalah anak perempuan satu-satunya dan kesayangan papi. Apapun akan dilakukan papinya, Andrew Panggabean untuk melindungi Andrea dari segala ancaman bully yang sering dia dapatkan. Micah Isaiah Naratama tidak pernah tahu asal-usulnya. Yang dia tahu dia tumbuh besar di Yayasan LDS di bawah asuhan seorang ibu asuh yang ditugaskan untuk mengurusnya. Dia mengenal baik para The Ladies dari sejak ibu Chelsea Dimitri menjadi pimpinan di LDS. Begitu Micah beranjak remaja, dia mulai dikirim pada om Herman Anugerah untuk menjalani pelatihan militer hingga dia bertemu dengan Dewa Mahabrata yang menjadi sahabatnya.
ARSENIO✔ by MuharomMunjidah
MuharomMunjidah
  • WpView
    Reads 361,229
  • WpVote
    Votes 18,294
  • WpPart
    Parts 71
Arsenio Reygan Devantara. Arsenio, cowok nakal nan kejam dengan tatapan setajam macan, berandalan, tidak punya hati, dan seenaknya sendiri. Ketua geng Stares yang paling di segani. Tidak ada yang berani berurusan sama dia, kalo ada itu namanya cari mati. Para kaum hawa hanya bisa menyimpan perasaan nya dalam diam karena tidak mau berurusan sama Tiger Bintang. Meski begitu, Arsenio juga memiliki sisi kelam dalam hidupnya yang tidak pernah diketahui oleh siapapun. Nasib sial menimpa seorang siswi baru SMA Bintang, gadis yang memperoleh beasiswa, Alana Amalia namanya. Dia terjebak harus menjadi guru privat dari seorang Arsenio Reygan, dengan jaminan beasiswa full oleh sang pemilik SMA Bintang yang tidak lain adalah kakek Arsenio sendiri. "Lo itu seperti keripik yang bisa dengan gampang gue hancurin! Jadi, jangan ngelawan perintah gue!" tekan Arsenio. "Lo itu nggak akan di hargai seperti layak nya seorang guru, Lan! Yang ada lo akan di injek-injek dan dijadikan babu oleh Arsenio, setelah itu lo akan berakhir di tong sampah!" teriak Liana-sahabat Alana. Seiring berjalan nya waktu, tercipta sebuah rasa yang indah. Membuat hari-hari kedua nya terasa begitu indah, namun sebuah kenyataan pahit masa lalu Alana membuat hubungan mereka tidak lagi seperti dulu. Tidak hanya itu, berbagai teror mulai bermunculan. Banyak rintangan yang harus mereka lalui, hubungan dengan kasta yang berbeda? Apakah bertahan lama? Akan kah kedua nya bisa bersama hingga akhir? Atau malah sebaliknya? _______ Strat => 18 NOV 2021 Finist => 24 Jan 2022
ARSENIO ; Keep going until it disbands! (Book 1) by bilasalmon
bilasalmon
  • WpView
    Reads 5,073,502
  • WpVote
    Votes 378,599
  • WpPart
    Parts 81
[Sudah terbit dan part masih lengkap] Tersedia di Gramedia dan TBO (Versi lengkap + remake ada di novel) Apa jadinya Arsenio Aderald Bhalendra, cowok jenius yang paling di idamkan seantero Star High sekaligus ketua Geng Motor Ascencio ini mampu bersikap sabar dari cerewetnya seorang gadis yang bernama Alanna Azkadina Carabella? Hingga akhirnya, sebuah pernyataan membuat Arsen harus melindungi Alanna. Tapi siapa sangka dibalik kepolosan dan cerewetnya gadis itu menyimpan berbagai macam rahasia yang tidak terduga? Dan dibalik itu semua terdapat masa lalu Arsen dan juga masa lalu yang Alanna alami, yang membuat mereka sama-sama memendam beribu-ribu dendam pada orang yang sama. "𝙰𝚙𝚊𝚙𝚞𝚗 𝚢𝚊𝚗𝚐 𝚊𝚔𝚊𝚗 𝚝𝚎𝚛𝚓𝚊𝚍𝚒 𝚗𝚊𝚗𝚝𝚒, 𝚔𝚒𝚝𝚊 𝚕𝚎𝚠𝚊𝚝𝚒 𝚜𝚊𝚖𝚊-𝚜𝚊𝚖𝚊 𝚢𝚊?" 𝐖𝐀𝐑𝐍𝐈𝐍𝐆 𝟏𝟕+ 𝙨𝙩𝙤𝙧𝙮 𝙘𝙤𝙣𝙩𝙚𝙣𝙩 𝙫𝙞𝙤𝙡𝙚𝙣𝙩 𝙨𝙘𝙚𝙣𝙚, 𝙝𝙖𝙧𝙨𝙝 𝙬𝙤𝙧𝙙𝙨, 𝙨𝙠𝙞𝙣𝙨𝙝𝙞𝙥, 𝙝𝙞𝙜𝙝 𝙡𝙚𝙫𝙚𝙡 𝙤𝙛 𝙧𝙤𝙢𝙖𝙣𝙘𝙚, 𝙮𝙤𝙪𝙣𝙜 𝙖𝙙𝙪𝙡𝙩.
ENCHANTED | End by retno_ari
retno_ari
  • WpView
    Reads 151,784
  • WpVote
    Votes 12,109
  • WpPart
    Parts 70
Spin-off CONNECTED Namanya Demas, manusia dingin yang sialnya membuat jantungku kehilangan ritme. Aku jatuh cinta padanya. Namun, dia juga yang membuatku patah hati dan ingin kuhindari. Aku keliru tentang cinta, tentang perasaannya. Saat aku masih berjuang melupakannya, dia kembali hadir di hidupku. Semakin dekat, semakin membuatku terluka. Kenapa-dunia-ini-tega-sekali-padaku-? === === === Saat pertama kali bertemu Demas, Zoya merasa tertarik dengan pemuda gagah dan berwajah manis itu. Setelah tahu sifat lelaki itu kalem, dia semakin suka dan berusaha mengambil hati Demas. Sayangnya Demas menampakkan sebaliknya, dia terlihat enggan kenal lebih jauh dengan Zoya, yang merupakan sahabat sepupunya. Bagaimana cara Zoya meluluhkan dinginnya hati Demas, lelaki yang dikaguminya sejak pertama kali jumpa?
Mr.posessive [SELESAI] by punyasehunchanyeol
punyasehunchanyeol
  • WpView
    Reads 461,435
  • WpVote
    Votes 12,730
  • WpPart
    Parts 52
{HARAP FOLLOW SEBELUM MEMBACA} Hai guys,ini cerita pertama gue. Gue harap kalian suka>< bagaimana perasaan mu jika kekasihmu lebih memprioritaskan perempuan lain daripada dirimu? itulah yang sedang di alami oleh KIMBERLY ZERALIA SANJAYA "gw bukan cewe bodoh yang mau bertahan sama cowo yang lebih prioritasin cewe lain dari pada pacar nya sendiri,kita putus"ucap Zera RAKA PRADITYA BAGASKARA "gak sampai kapanpun kamu cuma milik aku!aku ga akan biarin kamu pergi"ucap Raka dingin kalo penasaran langsung baca aja sebelum baca jangan lupa vote and komen^^ UPDATE KLO LAGI MOOD SAJA!! jadi...harap sabar menunggu ☺️
Vier by izdiharfarah
izdiharfarah
  • WpView
    Reads 241,189
  • WpVote
    Votes 19,025
  • WpPart
    Parts 32
Sadar dari koma selama empat bulan yang menyebabkan semua memori masa lalu menjadi hilang. Sebagai imbalannya, disuguhkan empat buah permintaan yang diberikan oleh Dewi Ketulusan. Apa yang akan kamu lakukan saat diberikan empat permintaan itu? Membahagiakan orang yang kamu sayangi atau menyelamatkan dirimu sendiri? Bagaimana jika kenyataan yang sebenarnya tidak seperti yang kamu pikirkan? Apakah kamu akan menghilang? Atau tetap setia berperang? Saat keadaan benar-benar memaksa untuk mengetahui. Saat itu pula aku melihatmu pergi. ------- [Completed] Copyright © 2015 by Izdihar Farah Hanun
ARIMBA [END] by AloisiaTherin
AloisiaTherin
  • WpView
    Reads 2,429,743
  • WpVote
    Votes 221,068
  • WpPart
    Parts 43
Ini tentang Rimba, pria bucin dengan gengsi setinggi langit, seluas samudra dan sebesar angkasa. Hobinya menistakan Mentari- kekasihnya. Si gadis polos, bawel, cerewet, tapi bar-barnya minta ampun, suka banget malu-maluin Rimba, biar seisi dunia tau kalau Rimba cinta mati, katanya. Ini tentang dua pasangan yang saling melengkapi. Kisah cinta SMA mereka terukir disini. SEBAGIAN PART DI TARUH DI KARYA KARSA @aloisiatherin YANG PLAGIAT UPILNYA SEGEDE GABAN ⚠️