Udhekurnia's Reading List
1 story
Menggapai Bulan by Udhekurnia
Udhekurnia
  • WpView
    Reads 759
  • WpVote
    Votes 32
  • WpPart
    Parts 5
Manusia selalu memiliki mimpi-mimpi. Ini alamiah. Sifat manusia yang tidak pernah merasa puas terhadap sesuatu hal adalah rahim yang paling subur bagi setiap embrio mimpi-mimpi. Permasalahannya, tidak semua orang yang memiliki mimpi berbanding lurus dengan perjuangan yang ditempuhnya. Ini masalahnya, banyak orang memiliki mimpi yang bagus tapi terkadang tidak diimbangi oleh perjuangan yang cukup baik. Kondisi ini menjadikan manusia sebagai makhluk penikmat mimpi, bukan penikmat hasil mimpi.