❤️
24 stories
ARA (BERHENTI DI KAMU. SUDAH TERBIT)✔ by wulansari12
wulansari12
  • WpView
    Reads 1,765,196
  • WpVote
    Votes 111,573
  • WpPart
    Parts 65
Bertahun-tahun dia mencintai orang yang sama, jatuh pada orang yang sama, dan terluka karena orang yang sama. Mencintai dalam diam itu hanya pilihan, pilihan untuk tetap bertahan atau melepaskan kenyamanan yang ada. Dan dia memilih mencintai dalam diam, hingga sebuah pertanyaan menyerangnya. Haruskah dia menyerah sekarang juga?
Melody Alan✔ by wulansari12
wulansari12
  • WpView
    Reads 323,105
  • WpVote
    Votes 20,791
  • WpPart
    Parts 27
cerita klise tentang perasaan seorang gadis yang mencintai dalam diam sahabatnya. Melody Alan. Melody mencintai Alan yang terus menerus bersamanya. Mencintai cowok yang sudah menemaninya sejak kecil, mengetahui segala tentang dirinya. Tapi, hanya satu yang tidak pernah cowok itu tahu, yaitu perasaannya terhadap Alan. Melody awalnya hanya merasakan sesak sedikit, tapi lama kelamaan sesak itu bertambah, dan perasaaan cemburu serta tak rela mulai hadir dalam hidupnya. Dia tahu bahwa tak seharusnya dia memiliki perasaan itu, karena dia dan Alan sudah berjanji untuk terus menjadi sahabat, bukan menjadi sepasang kekasih.
Sillage (Doctor Soldier Romance) by kinkaaa
kinkaaa
  • WpView
    Reads 9,811,252
  • WpVote
    Votes 809,396
  • WpPart
    Parts 36
"Seperti Ibram yang kerap datang dan pergi, meninggalkan jejak kehadirannya di setiap sudut apartemenku, di sweater yang selalu menemaniku tiap malam hingga terlelap, ia juga meninggalkan kesan mendalam di dalam hatiku. Bahkan sejak awal kami bertemu. If a perfume has its own Sillage, Ibram definitely has the best one." - Alina
Ketua Senat ✔ by aristav
aristav
  • WpView
    Reads 2,947,292
  • WpVote
    Votes 260,624
  • WpPart
    Parts 31
Ketika Laksamana Tirtoadji sang Ketua Senat dipertemukan dengan Namita Aisyah sang Kutu Buku melalui sebuah perjodohan, keduanya kesulitan untuk menyesuaikan diri satu sama lain. Namun, ketika rasa sudah bicara, dapatkah mereka berpaling? *** Menjadi ketua senat saat duduk di semester 6 bukanlah perkara yang mudah bagi seorang Laksamana Tirtoadji. Terlebih lagi, saat di kampus, ia masih harus dibebani untuk mengawasi Namita Aisyah. Namita yang seorang kutu buku akut, selalu sibuk dengan buku-buku usang di perpustakaan fakultas, tanpa mau tahu hal tentang sang ketua senat-Laksa-alias tunangannya. Bahkan di saat gadis lain berlomba-lomba menjadi stalker di semua media sosial milik Laksa maupun di dunia nyata, Namita tampak tidak peduli. Lalu, bagaimana kelanjutan hubungan Namita dan Laksa di saat jarak tercipta antara si kutu buku dan senat kampus? Bertahan, atau berhenti di tengah jalan karena perbedaan mereka? Cover design by Raymond Gardener.
RANCOR [REGAL 2] (Sudah Terbit) by d_lisnawati
d_lisnawati
  • WpView
    Reads 19,969,387
  • WpVote
    Votes 521,340
  • WpPart
    Parts 41
⚠️ Sudah Terbit!!! 🛒 Tersedia di Gramedia dan TBO ~Revenge Hasn't Been Avenged~ SEBAGIAN PART DI HAPUS ⚠️Second book from REGAL (dianjurkan membaca story REGAL terlebih dahulu karna hampir semua tokoh yang terlibat masih dalam ruang lingkup cerita tersebut.) Seperti hal-nya manusia, dimasa dulu sekarang bahkan dimasa depan. Sebuah dendam sulit di lupakan. Ini kisah tentang belum terselesikannya sebuah dendam, yang sudah melekat dari masa-masa yang lalu. Juga kisah cinta dengan perjuangan berliku yang belum menemukan titik akhir. Regal Deova Dirgama, terlibat permusuhan pelik dengan ketua Intel. Membawa mereka pada persaingan berkepanjangan dan dendam tiada akhir, bahkan di saat Regal sudah memilih meninggalkan dunia jalanan. Parka masih berusaha menjatuhkannya. Di sisi lain sebuah pahitnya dunia permusuhan, bumbu cinta antara Regal dan Airys semakin majadi. Tak lekang terkikis waktu juga liku berduri, membawa mereka kembali harus berjuang hingga menemukan titik akhir kebahagiaan. Menurut Readers "Suka asli, cerita ini menurut aku bener-bener berbeda dari yang lain. Nggak tau lagi, intinya enggak bisa move on dari cerita ini. Sampai gak berhenti ngehalu."- Irviyanti_ "Rancor punya gaya cerita yang ringan dan mudah di pahami, ada banyak pesan moral yang dapat di ambil dari cerita ini."- y0gourtt
TS [1] Adlina (END-LENGKAP) by Ratnapriyanti98
Ratnapriyanti98
  • WpView
    Reads 814,665
  • WpVote
    Votes 57,995
  • WpPart
    Parts 50
#Sequel Putih Abu-abu Amazing cover by @prlsuvwxyz Kalo aja kejadian itu gak terjadi, gak mungkin sekarang Adlina harus pergi kemana-mana dikawal oleh abangnya over protective. Pengecualian Ramon Kalo aja bukan karna dari dulu deket, gak mungkin Ramon suka sama Adlina. Kalo waktu itu gak telat, gak mungkin dia bisa kenal Alex #64 in teenfiction 14/01/17 ADLINA || Sequel of "Putih Abu-Abu" Copyright©2016 by Ratna Priyanti
TS [2] Adlina Untuk Alex by Ratnapriyanti98
Ratnapriyanti98
  • WpView
    Reads 401,171
  • WpVote
    Votes 29,822
  • WpPart
    Parts 33
[5 PART TERAKHIR + EPILOG DI PRIVATE] Bagi Alex saat ini dunianya hanya Adlina. Adlina perempuan polos dan gak peka, satu lagi gampang memaafkan seseorang. Disini semua tragedi terjadi, sebuah rahasia masa lalu terbongkar. Seberapa tangguh Alex mempertahankan Adlina? Cover by: @LUNA_saf Ini cerita seri ke-2 || seri "Adlina" Copyright©2016 by Ratna Priyanti
AKAD (Published By Coconutbooks) by ChantyRomans
ChantyRomans
  • WpView
    Reads 4,617,679
  • WpVote
    Votes 260,452
  • WpPart
    Parts 62
Sudah terbit Novel, tersedia di Gramedia seluruh Indonesia. Atau bisa dipesan melalui shopee melvana media store (CoconutBooks) Dilarang keras! plagiat, copypaste, mengutip dan sejenisnya ya. Ingat Allah maha tahu, meskipun Saya tidak tahu. * #1 dalam Spiritual (25/04/18) #3 dalam Spiritual (15/03/18) "Abang Ustaz sudah punya calon isteri belum?" "Kalau belum kenapa, kalau sudah kenapa Illyana?" "Kalau belum, Illyana mau kok jadi calon isterinya Abang Ustaz." Safira Illyana baru berusia 18 tahun saat dikirim abi-nya ke pesantren. Sempat menolak, karena tidak ingin melewatkan masa kuliah seperti teman-temannya yang lain. Siapa sangka, justru saat sudah tiba di pesantren Illyana malah terpesona dan jatuh hati pada sosok ustazd muda bernama Ghaly Abdullah Zaid yang tak lain putra dari pengasuh pesantren, abbah Zaid. Lalu bagaimanakah usaha Illyana menarik hati sang ustaz? *Safira Illyana* "Saat cinta ditolak, doa pun bertindak." *Ghaly Abdullah Zaid* "Karena perempuan terhormat itu dimuliakan melalui Akad, bukan dengan kado ataupun coklat." *** Testi pembaca: Noviaraaa: Rasanya nano nano waktu baca AKAD, bikin baper, bikin senyum-senyum sendiri sama tingkah laku Illyana dan abang Ghaly, bikin nangis juga pastinya, alur cerita yang susah ditebak selalu bikin penasaran pokoknya, dan pastinya banyak pelajaran agama di AKAD ini. Over all AKAD bawa pengaruh positif buat pembacanya dan memotivasi juga. timishemi: Seneng bgt bisa ketemu cerita seperti AKAD, ceritanya bagus pengajarannya dan yg terpenting gk ngebosenin MokinJay02: Ceritanya membuat pembaca berada di berbagai tingkat emosional... emosi senang, emosi humoris, emosi sedih pake bangett.. emosi bahagia pake bangeett.. Masya Allah dakwah yg disampaikan di cerita pun diam2 saya mempelajarinya. _______
S P L E N D I D by elvabari
elvabari
  • WpView
    Reads 1,722,318
  • WpVote
    Votes 125,965
  • WpPart
    Parts 62
Thalia akan tinggal bersama pamannya yang masih hidup sendiri di usianya yang sudah terlampau matang. Namun ternyata, ada orang lain yang sudah menemani paman gantengnya itu sebelum Thalia memutuskan untuk pindah. Jangan salah sangka. Ini bukan cerita antara Thalia dengan pamannya yang bernama Fahri. Melainkan Thalia dengan seseorang yang sudah cukup lama singgah di rumah pamannya yang berprofesi sebagai guru SMA itu. "Megan itu murid jagoan Om di sekolah. Dia pintar sekali, lho!" "Terus karena dia jagoan Om jadi dibolehin tinggal di sini, gitu?" "Pak, saya udah beberapa kali minta tolong buat jangan manggil saya Megan. Keponakan Om jadi ngira saya ini cewek." created from August 16, 2017 [part eksplisit dan bonus tersedia di Karyakarsa]
Menghitung Hujan by SanthyAgatha
SanthyAgatha
  • WpView
    Reads 686,591
  • WpVote
    Votes 24,091
  • WpPart
    Parts 8
Bagaimana jika jantungmu hanya bisa berdebar untuk satu orang perempuan? Bagaimana jika jantungmu tetap setia meski raga sudah berganti? Reno tidak pernah menyangka dia akan begitu mencintai Nana, bahwa perempuan itu akan menjadi pusat kehidupannya. Nana, seorang perempuan yang terluka, ditinggalkan oleh kekasihnya Rangga yang meninggal karena kecelakaan tragis sebelum pernikahan mereka terlaksana. Nana masih memendam cintanya kepada Rangga, sementara Reno berusaha membuka hati Nana untuk menumbuhkan cinta yang baru. Sayangnya ada sebuah rahasia yang terpendam, yang masih belum berani diungkapkan Reno kepada Nana, rahasia ini menyangkut jantungnya.... yang hanya bisa berdebar untuk Nana