Serangkai Kata
3 stories
A Letter From Little Girl de purpleblacker
purpleblacker
  • WpView
    Leituras 382
  • WpVote
    Votos 66
  • WpPart
    Capítulos 2
Untuk Ayah, Ayah, aku menulis surat untukmu. Semakin aku beranjak dewasa, semakin aku malu padamu. Gengsi-ku tidak bisa aku hindarkan. Malu untuk mengatakan bahwa aku sangat menyayangimu, malu untuk memelukmu disaat aku sedang sedih walaupun sebenarnya aku ingin. Karena itulah, aku menuliskan surat ini untuk ayah. Betapa aku sangat menyayangimu. Meskipun tidak sampai ditanganmu, tidak masalah. Setidaknya aku, kamu, dan Tuhan yang tahu tentang ini. Mungkin nanti aku akan menemukan pangeran yang akan menempati hatiku. Tapi ayah tetap akan menjadi raja di hatiku. Tertanda, Putri Kecilmu yang sudah beranjak dewasa.[] cute cover by: bitespie
Alzheimer ✔ de imaaphrodite
imaaphrodite
  • WpView
    Leituras 4,029
  • WpVote
    Votos 592
  • WpPart
    Capítulos 1
Ingatkan aku untuk mengatakan, "Aku mencintaimu." 10 Juni 2017 by imaaphrodite
Jika Tuan Melompat de tawarapsodi
tawarapsodi
  • WpView
    Leituras 197
  • WpVote
    Votos 36
  • WpPart
    Capítulos 5
Jika Tuan melompat, ulurkanlah tangan Tuan. Biarpun sebesar kerikil, Tuan akan menggapai sesuatu. Bawakan sebuah tarian untuk Tuan, maka Tuan akan dijamu. Tiada menyangka akan harapan Alam.