TessaYota's Reading List
21 stories
SIN [Completed] by Faradisme
Faradisme
  • WpView
    Reads 27,138,361
  • WpVote
    Votes 1,471,513
  • WpPart
    Parts 57
(Sudah diterbitkan - Tersedia di toko buku) SEGERA DIFILMKAN. #1 in Teen Fiction, 25 Mei 2017 Ametta Rinjani Cewek paling cantik disekolah. Suka dugem, sombong, tidak peduli pada apapun selain dirinya sendiri. Memiliki predikat playgirl dengan mantan hampir dimana-mana. Niatnya hanya satu, membuat semua cowok bertekuk lutut dibawah kakinya, kemudian menendangnya jauh-jauh. Raga Angkasa Cowok pendiam yang tidak pernah suka menjadi sorotan disekolahnya. Lebih senang menyendiri di taman belakang jika teman-teman futsalnya sedang sibuk merokok dikantin. Ia hanya punya satu tujuan, menjauh dari cewek bermasalah manapun hingga lulus nanti. ------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------ Metta merasa menemukan mainan baru dalam penolakan Raga. Jika cowok itu menyebut dirinya adalah sumber masalah, maka dengan senang hati ia bersedia membuktikan seberapa besar masalah yang bisa ia berikan. Sedangkan bagi Raga, Metta adalah simbol dari kekacauan. Cuma dalam waktu satu hari, dunia serba tenang milik Raga hancur karena Metta mendatanginya di pinggir lapangan dan membungkam bibirnya di depan mata semua anak sekolah. "God hates the sin, not the sinner." ©copyright by Faradita 24 Maret 2016. Join fanbase Sin di instagram ya @sinfanbase (Sebagian cerita di hapus)
- IMAGINE WITH BTS - [REVISI] by FInotV
FInotV
  • WpView
    Reads 2,016,743
  • WpVote
    Votes 145,837
  • WpPart
    Parts 120
Reader ❤ BTS Kumpulan cerita pendek tentang kehidupanmu bersama Bangtan Boys. Dengan sejuta bumbu rahasia di dalamnya, kau bisa mencicipinya sendiri dan menjadikannya sebagai bacaan favoritmu. ✨FInotV, 281215
DEAR NATHAN by Eriscafebriani
Eriscafebriani
  • WpView
    Reads 33,962,845
  • WpVote
    Votes 871,803
  • WpPart
    Parts 44
(Telah Terbit dan Difilmkan) Berawal dari keterlambatan mengikuti upacara pertama di sekolah baru, Salma Alvira bertemu dengan seorang cowok yang membantunya menyelusup lewat gerbang samping. Selidik punya selidik, cowok itu ternyata bernama asli Nathan; murid nakal yang sering jadi bahan gosip teman-teman terdekatnya. Beberapa rangkaian kejadian pun terjadi yang justru mengantarkan Salma untuk menjadi kian lebih dekat dengan Nathan. Dua kepribadian yang saling bertolak belakang, seperti langit dan bumi; yang tidak bisa bersatu tapi saling melengkapi. Novel ini mengisahkan tentang masa indah putih abu-abu, persahabatan, pelajaran kehidupan dan pentingnya untuk selalu menghargai perasaan.
Ghost House by khansa89
khansa89
  • WpView
    Reads 1,824,070
  • WpVote
    Votes 11,698
  • WpPart
    Parts 7
Beberapa kali #1 dalam horor. Aira Haira Putri akan memasuki tingkat akhir kuliah yang artinya dia harus mengikuti Kuliah Kerja Nyata. Aira mendapatkan daerah yang cukup jauh dari rumahnya hingga tak dapat pulang ke rumah walau hanya sehari saja. Awalnya KKNnya sangat menyenangkan, tapi semakin hari KKNnya semakin tak menyenangkan dan timbul beberapa keanehan yang di alami oleh dia dan teman-temannya.
Dark [BTS] by stuckbee
stuckbee
  • WpView
    Reads 67,118
  • WpVote
    Votes 6,428
  • WpPart
    Parts 28
Dark side; Satu persatu dari mereka akan mengalaminya. Who's the next? This is Dark; Creepystory Bangtan punya. since: [150616]
Komala Putri Khristopher by Mallakomala_
Mallakomala_
  • WpView
    Reads 31,810
  • WpVote
    Votes 1,439
  • WpPart
    Parts 29
Komala Putri Khristopher putri kedua dari pasangan Richad Khristopher dan Kusuma Adnyani. Komala lahir di bali , 2 Mei 2002. Komala blasteran bali- australia. Komala memiliki tubuh yg mungil,putih,cantik . Komala mempunyai kakak yaitu Raka Putra Khristopher. Komala di titipkan ke saudara mommy nya yaitu tante Eni . mala nama singkatan dari komala. Mala di titipkan saat umurnya baru 4 tahun, mala tidak pernah tau siapa keluarganya. Bukan tidak tau tapi tidak mau tau . mala merasa bahwa dia di buang oleh keluarganya . Mala di rawat tantenya selama 10 tahun, mala tidak pernah di manjakan di keluarga Tantenya, dia selalu mandiri. apa lagi semenjak omnya Surya ditempat bekerjanya mengalami kebangkrutan. Dia harus lebih hemat . banyak yg terjadi dengan komala . dia berubah menjadi wanita yg sangat dingin,dan cuek. Memang Komala seperti apa dulu? Kenapa dia berubah? Karena orng yang dia sayang yaitu mantan kekasih nya adeoni saputra. Deon tega menghianati komala dan berselingkuh dengan temannya komala yaitu embel . dan disitulah komala mulai berubah dan tidak ingin memiliki kekasih. dia trauma akan kejadian itu. Dari kejadian itu komala menutup rapat-rapat hatinya . dan saat dia udah SMK ternyata ada yg bisa membuat hatinya luluh dan bisa membuat komala jatuh cinta kembali. Siapakah orang tersebut? ✖warning didalam cerita ini ada kata" yang mungkin tidak bisa di terima karna mungkin kasar. Ini lah kisah remaja yg selalu keblablasan berbicara. Terima kasih 😊.
After Love by ShanAFitriani
ShanAFitriani
  • WpView
    Reads 4,416,780
  • WpVote
    Votes 223,618
  • WpPart
    Parts 36
[COMPLETE] Sinopsis : Bertemu, berkenalan, saling jatuh cinta kemudian menikah. Klise, tapi manis. Semua mengatakan bahwa pernikahan adalah akhir dari perjuangan cinta yang akan terus membawa sebuah pasangan ke dalam kebahagian. Namun tidak dengan kehidupan seorang Aluna Ariana. Awalnya ia memang merasakan kebahagian besar yang sering di katakan oleh orang-orang tentang pernikahan atas dasar cinta. Apalagi ia menikah dengan pria tampan keturunan campuran dari keluarga baik dan kaya raya bernama Louis Henrick. Tetapi kebahagiannya itu hanya dirasakannya beberapa bulan, sebelum seorang wanita dari masa lalu Louis datang merebut kebahagiaan itu. Wanita itu telah membangkitkan kembali obsesi buta yang telah Loius buang sejauh mungkin dari dasar hatinya. Obsesi buruk itulah yang membuat Aluna tak bisa berbuat apa-apa hingga merasakan kesakitan pada hatinya. Kesakitan yang jauh lebih besar dari penikahan bahagianya... ***** First Publish : Feb, 2016. Re-publish (revisi) : July, 2018.
Imagine With Bangtan❤️ by Jungie192
Jungie192
  • WpView
    Reads 140,367
  • WpVote
    Votes 9,753
  • WpPart
    Parts 73
Imajinasi kalian (yn) atau OC (other character) bersama dengan ketujuh member BTS. Based from my imagination:) so I Hope you will like it^^ Kim SeokJin (Jin) Min YoonGi (Suga) Jung Hoseok (J-Hope) Kim NamJoon (RM) Park Jimin (Jimin) Kim Taehyung (V) Jeon JungKook (JungKook) TEAM WORK MAKES THE DREAM WORK Bahasa : formal, nonformal, kasar bertebaran, dll. Genre : romance, comedy, dll. Don't forget to VOTE and COMMENT, Please be a good reader guys:) From : Me as Author To : All Indonesian ARMY 🚫Untuk yang sudah berumur 17 ke atas. Kebijakan pembaca diperlukan:)
Big Boss and I by devinapyon
devinapyon
  • WpView
    Reads 8,810,410
  • WpVote
    Votes 395,977
  • WpPart
    Parts 77
Frecessa Laurentine, melamar kerja di sebuah perusahaan bonavit, Fer's Corp. Karena sebelumnya dia dipecat dan uang tabungan yang mulai menipis. Di hari saat Cessa interview, dengan tidak sengaja Cessa menabrak dan menumpahkan kopi hitam panas ke kemeja putih kesayangan seorang CEO yang mempunyai sejuta pesona. Sejak insiden itu, Edward Fernandez memiliki ide untuk membuat Cessa jatuh cinta dan akan ia patahkan hatinya. Bukan hanya sekedar tumpahan kopi hitam panas. Hanya lucu saja, seorang wanita tahan dengan status single selama tujuh tahun. This is the real idiot and BIG BOSS! Copyright © 2017 DEPYON | @devinapyon [[PRIVATE MODE - FOLLOW ME BEFORE YOU'RE READING THIS STORY]]